Ketua Umum NR Icang Rahardian SH MH Menghadiri  Pelantikan 4 Pengurus Daerah DPD IWO Indonesia di Jawa Timur

Edi Supriadi

- Redaksi

Rabu, 11 Desember 2024 - 04:16 WIB

4091 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Nasionaldetik.com , Jombang, – mitramerahputih.com Sebanyak empat pengurus daerah Ikatan Wartawan Online Infonesia (IWOI) dilantik oleh Ketua Umum oranisasi profesi jurnalis itu, Icang Rahardian SH.MH, Sabtu (7/12).

Keempat kepengurusan di wilayah provinsi Jawa Timur itu adalah, DPD Jombang, DPD Kediri Raya dan DPD Mojokerto dan DPD Gresik. Pelantikan diadakan di Gedung MWC NU Mojoagung, Jl Sayyid Sulaiman Mojoagung, Kabupaten Jombang JawaTimur.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam sambutannya Ketum IWOI Icang Rahardian mengatakan sebagai anggota IWOI dalam menjalankan tugasnya sebagai jurnalis harus bersikap baik, melakukan tugas jurnalis dengan baik yaitu dengan mematuhi aturan dan kode etik jurnalistik agar bisa melawan adanya penyebaran berita hoax dan harus menjadi jurnalis terpercaya ( Trusted Journalism).

Baca Juga :  Pengendara Meninggal Dunia Akibat Kecelakaan di Depan SPBU Ploso Pacitan

”Untuk rekan-rekan wartawan yang sekarang telah resmi menjadi anggota IWOI saya berharap kalian dapat mengemban dan melaksanakan tugas jurnalistis dengan baik, menjadi wartawan yang bisa memberi informasi yang benar dan akurat, dapat melawan adanya berita hoax dan dapat menjadi jurnalis terpercaya,” ucap Icang.

Baca Juga :  Awal Tahun 2025, Korem 081/DSJ Tancap Gas Tingkatkan Kemampuan Prajuritnya

Dalam acara pelantikan dan pengukuhan DPD IWOI yang berada di wilayah Jatim,selain DPD Nganjuk ada 4 DPD lainnya yakni DPD Kediri Raya,DPD Jombang yang dalam acara tersebut menjadi tuan rumah,DPD Gresik dan DPD Mojokerto.

Hadir pada acara pelantikan dan pengukuhan DPD IWOI ini Pj.Bupati Jombang, jajaran Forkopimda Jombang, Kapolres Jombang, Dandim 0814 Jombang, Kajari Jombang, Komandan Satuan Radar Angkatan Udara (AU) 222 Kabuh Jombang dan tamu undangan lainnya.

Penulis : Iwo Indonesi Jatim

Pimred : Edi uban

Berita Terkait

Bhabinkamtibmas Lengkong Pantau Lahan Jagung Warga untuk Dukung Ketahanan Pangan
Cegah Penyalahgunaan Narkoba, Polres Nganjuk Gelar Tes Urin Mendadak
Nganjuk Dukung Swasembada Pangan Lewat Gerakan Tanam Padi Serentak
Polres Nganjuk Ungkap Peredaran Pil Dobel L, Satu Tersangka Diamankan
Kasus Curanmor Keduanya dijerat Pasal 362 Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP)
Warga Amankan Pria Diduga Akan Curi Motor di Pasar Warujayeng
Jalin Persatuan, Kapolres Nganjuk Gelar Sarasehan Kamtibmas Bersama Ketua Perguruan Silat
Woow..!! Meriah dan Penuh Makna, Halal Bihalal dan HUT ke-32 SMK PGRI Malang Digelar di Halaman Sekolah