Berikan rasa aman, Polsek Talaga lakukan pengamanan kampanye

- Redaksi

Rabu, 20 November 2024 - 10:26 WIB

4019 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Majalengka – Nasionaldetik.com,-Guna memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat dalam tahapan kampanye Pilkada 2024, Rabu (20/11/2024), Personil Polsek Talaga kembali melaksanakan pengamanan pelaksanaan kampanye agar dapat berjalan dengan aman, damai serta kondusif. Kampanye Paslon Bupati dan Wakil Bupati Nomor Urut 2, Dr. H. Karna Sobahi, M.M.Pd dilaksanakan di Enam (6) Lokasi strategis di Kecamatan Talaga Kabupaten Majalengka

 

Ditempat terpisah Kapolres Majalengka, AKBP Indra Novianto, S.I.K., M.H., M.Si., CPHR menerangkan “Dalam kegiatan ini kami pastikan semua Anggota tetap siaga dan responsif terhadap situasi dilapangan, koordinasi dan komunikasi dengan unsur terkait lainnya dilaksanakan sehinga pengamanan dapat berjalan efektif demi keamanan masyarakat dan kelancaran kegiatan”

 

Kapolsek Talaga IPTU Entis Sutisman, S.H menyampaikan personel yang dikerahkan dalam pengamanan ini terdiri dari personil Polsek Argapura bersama TNI dan panwascam “Kami berharap dengan sinergi yang kuat antar-aparat dan dukungan dari masyarakat, pelaksanaan Pilkada 2024 dapat berjalan dengan damai dan demokratis”, ujar Kapolsek

Baca Juga :  Bhabhinkamtibmas Polsek malausma,sambangi panitia pelantikan SMPN 1di blok Sukamaju.

 

IPTU Entis berharap ditengah berbagai upaya aparat keamanan dalam menjaga situasi kamtibmas, masyarakat dapat bekerjasama dengan TNI-Polri dalam menciptakan situasi yang kondusif selama momen Pilkada 2024.

 

Kami tetap berkomitmen menjaga netralitas dalam Pilkada 2024, dan berharap masyarakat tidak terprovokasi oleh penyebaran hoax selama tahapan berlangsung hingga pencoblosan yang tinggal menghitung hari ” tutup kapolsek

*Red

 

#PolriHumanis, #PolriPresisi, #AyoJagaPersatuandanKesatuanBangsa, #CintaKebhinekaan, #spripimpoldajabar, #Spripim.polri, #Humaspoldajabar

Berita Terkait

Polres Tanah Karo dan Pemda Karo Gelar Launching Gugus Tugas Polri Mendukung Ketahanan Pangan Nasiona
Bhabhinkamtibmas Polsek Majalengka,laksanakan patroli dialogis ciptakan keamanan Lingkungan
Polsek Argapura, pengaman kampanye diperketat untuk pastikan Keamanan kegiatan
Polres Majalengka bersama Dinas pertanian, hadiri zoom meeting Launching gugus tugas Polri mendukung ketahanan pangan secara serentak
Pimpinan PT-TAS (Tatanan Alam segar) dan Cagub no urut 3 ILham Habibie,berbagi pupuk gratis kepada warga Lembang
Bhabinkamtibmas Ditempatkan di Sekolah, Polres Batang Dukung Program Sekolah Ramah Anak
Sumartana Bekali Ketarunaan dengan Disiplin dan Jiwa Patriotisme  
174 Personel Dikerahkan untuk Pengamanan Debat Publik Kedua di Kendal

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 13:08 WIB

Polres Tanah Karo dan Pemda Karo Gelar Launching Gugus Tugas Polri Mendukung Ketahanan Pangan Nasiona

Rabu, 20 November 2024 - 10:40 WIB

Bhabhinkamtibmas Polsek Majalengka,laksanakan patroli dialogis ciptakan keamanan Lingkungan

Rabu, 20 November 2024 - 10:32 WIB

Polsek Argapura, pengaman kampanye diperketat untuk pastikan Keamanan kegiatan

Rabu, 20 November 2024 - 10:18 WIB

Polres Majalengka bersama Dinas pertanian, hadiri zoom meeting Launching gugus tugas Polri mendukung ketahanan pangan secara serentak

Selasa, 19 November 2024 - 12:06 WIB

Pimpinan PT-TAS (Tatanan Alam segar) dan Cagub no urut 3 ILham Habibie,berbagi pupuk gratis kepada warga Lembang

Selasa, 19 November 2024 - 07:25 WIB

Bhabinkamtibmas Ditempatkan di Sekolah, Polres Batang Dukung Program Sekolah Ramah Anak

Selasa, 19 November 2024 - 06:53 WIB

Sumartana Bekali Ketarunaan dengan Disiplin dan Jiwa Patriotisme  

Selasa, 19 November 2024 - 06:45 WIB

174 Personel Dikerahkan untuk Pengamanan Debat Publik Kedua di Kendal

Berita Terbaru