Kapolres Tanjungperak Bersama Forkopimda Cek Gudang KPU Jelang Coblosan Pilkada 2024

- Redaksi

Selasa, 19 November 2024 - 01:47 WIB

4030 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Nasionaldetik.com , TANJUNGPERAK – Dalam rangka memastikan kelancaran dan keamanan distribusi logistik Pilkada 2024, Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kota Surabaya melaksanakan kunjungan ke Gudang Logistik Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Surabaya di Jalan Margomulyo 11A, Kecamatan Tandes.

Dipimpin langsung oleh Penjabat (Pj) Wali Kota Surabaya, Restu Novi Vidiani, rombongan yang terdiri dari berbagai unsur pimpinan daerah, termasuk Kapolrestabes Surabaya Kombespol Luthfie Sulistiawan dan Kapolres Pelabuhan Tanjung Perak AKBP William Kornelis Tanasale, tiba di lokasi sekitar pukul 14.06 WIB.

Kegiatan dimulai dengan peninjauan langsung kondisi gudang logistik, didampingi Ketua KPU Kota Surabaya Soeprayitno dan Ketua Bawaslu Kota Surabaya Novli Bernardo Tysen.

“Kami ingin memastikan kesiapan logistik, termasuk surat suara dan perlengkapan lainnya, yang akan didistribusikan ke seluruh kecamatan mulai 22 November 2024,” Restu Novi Vidiani, Sabtu (16/11).

Dandim dari tiga wilayah di Surabaya turut hadir, bersama perwakilan Lantamal V Surabaya, menandakan sinergi yang kuat antara TNI dan Polri dalam menjaga kondusivitas Pilkada.

“Pengamanan akan terus diperketat hingga pelaksanaan Pilkada usai,” ujar Kapolres Pelabuhan Tanjung Perak AKBP William Kornelis Tanasale.

Baca Juga :  Maryoto dan Didik Adakan Acara "Tangguh, Tanggap, Berkelanjutan Menuju Kesejahteraan" di Desa Banaran

Kunjungan yang berlangsung hingga pukul 14.35 WIB ini berjalan lancar tanpa hambatan.

Forkopimda Kota Surabaya juga menegaskan pentingnya patroli bersinggungan untuk mengantisipasi potensi kerawanan jelang hari pemungutan suara.

Dengan pengamanan yang terus dilakukan di gudang logistik hingga tahapan distribusi selesai, Forkopimda Surabaya optimistis pelaksanaan Pilkada 2024 di Kota Surabaya akan berjalan aman, tertib, dan kondusif.

Penulis : Humas Polres Tanjung Perak

Pimred : Edi uban

Berita Terkait

Kompak, Polres Ponorogo Bersama TNI dan Warga Bersihkan Sungai Cegah Banjir
Polres Mojokerto Kota Menjadi _Pilot Project_ Ungkap Kasus TPPU Senilai 2 Milliar
Beberapa KH Dan Jajaran Pengurus PC NU Jombang Pelantikan (Pergunu) Bertempat di Pondok Pesantren Darul Ulum Kepuh Doko
Khayla Mutiara Afandi, Putri Koptu Fayus Raih 2 Medali Kejuaraan Atletik GKR Hemas 2024
PNIB : Narkoba Wahabi Khilafah Intoleransi Radikalisme Terorisme Ancaman Nyata Integritas Bangsa
Trail Run De Blitar Explorer HUT ke-61 Korem 081/DSJ, Ajang Kembangkan Potensi Pariwisata
Perbaikan Jalan di Desa Ngentrong: Upaya Gotong Royong Masyarakat Bersama Mardinoto
Maryoto dan Didik Adakan Acara “Tangguh, Tanggap, Berkelanjutan Menuju Kesejahteraan” di Desa Banaran

Berita Terkait

Senin, 18 November 2024 - 17:11 WIB

Nasib Naas Menimpa Pada Dua Orang Saat Hendak Menguras Sumur

Senin, 18 November 2024 - 16:38 WIB

Polres Nganjuk Tangkap Pelaku Judi Togel di Kertosono

Senin, 18 November 2024 - 12:35 WIB

Polres Nganjuk Bekuk Pelaku Curanmor di Area Persawahan Sanan,Pace

Senin, 18 November 2024 - 12:32 WIB

Antisipasi Lonjakan Harga Sembako, Babinsa Pantau Pasar dan Kios

Senin, 18 November 2024 - 07:17 WIB

Antisipasi C3, Bhabinkamtibmas Polsek Cikijing sampaikan imbauan kepada petugas parkir

Senin, 18 November 2024 - 07:10 WIB

Kapolsek kadipaten, giat patroli malam di SPBU untuk mendukung Pilkada Damai

Senin, 18 November 2024 - 07:03 WIB

Upaya calling system jelang Pilkada 2024,personil Polsek Cikijing sambangi Tokoh Masyarakat

Senin, 18 November 2024 - 06:56 WIB

Sambangi warga diterminal, Bhabinkamtibmas Polsek Cikijing sampaikan Khamtibmas jelang pemilu 2024

Berita Terbaru