Klarifikasi Kapuspen TNI Terkait Foto Pamen TNI Bersama Ivan Sugianto

- Redaksi

Jumat, 15 November 2024 - 16:34 WIB

4030 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Nasionaldetik.com ,Jakarta -. Kepala Pusat Penerangan (Kapuspen) TNI Mayjen TNI Hariyanto memberikan klarifikasinya terkait beredarnya foto salah seorang perwira menengah TNI bersama tersangka kasus dugaan perundungan Ivan Sugianto, Jumat (15/11/2024).

Mayjen TNI Hariyanto dalam keterangan tertulisnya menyatakan bahwa perwira menengah TNI berpangkat kolonel di foto tersebut tidak mempunyai hubungan bisnis dengan tersangka Ivan Sugianto. “Foto tersebut diambil 18 September 2024, Ivan dan pamen TNI tersebut sudah bersahabat sejak lama,” ujarnya.

”Sekitar 11 November 2024, kasus Ivan viral dikaitkan dengan adanya foto dalam kendaraan, dimana Ivan berfoto dengan seorang perwira menengah TNI,” lanjutnya

Rekaman video yang menunjukkan kemarahan Ivan menjadi viral di dunia maya, memicu beragam reaksi dari warganet. Banyak dari mereka yang mengkritik tindakan Ivan yang dinilai tidak berperikemanusiaan.

Baca Juga :  Kapolres Majalengka Silaturahmi dengan Tokoh Masyarakat Desa Bantarwaru dalam Rangka Cooling System

Lebih lanjut, Kapuspen TNI menyampaikan bahwa mereka berteman biasa dan tidak ada hubungan bisnis apalagi sampai menjadi backing, “Hanya teman biasa, nggak ada hubungan bisnis apalagi backing,” pungkasnya.

#tniprima
#tnipatriotnkri
#nkrihargamati
#tnikuatrakyatbermartabat

Penulis : Kabidpenum Puspen TNI Kolonel Laut (P) Agung Saptoadi

Pimred : Edi uban

Berita Terkait

Aksi Babinsa Duren Sawit, Bubarkan Tawuran Warga
27 Tahun Mengabdi Karyawan Perjuangkan Hak Pensiunnya, Pengacara Somasi PT Harfit Internasional
Saatnya NR Icang Rahardian SH MH, Bocah Bekasi Calon Dirut TVRI
DPP KNPI: Pemuda Mitra Strategis Pemerintah dalam Mewujudkan Swasembada Energi dan Pemanfaatan Energi Baru Terbarukan
DPP KNPI: Pentingnya Peran Pemerintah dalam Menyatukan Pemuda untuk Membangun Generasi Tangguh dan Mewujudkan Perdamaian ASEAN
Terjunkan 1.516 Personel, Polri Siap Amankan Debat Ketiga Pilgub DKI Jakarta
Polri Targetkan SMA Taruna Kemala Bhayangkara Beroperasi 2026
Rangkaian HUT Ke 79 TNI, Koramil Duren Sawit Berikan Bantuan Sembako ke Yayasan Al-Khairan

Berita Terkait

Senin, 18 November 2024 - 17:11 WIB

Nasib Naas Menimpa Pada Dua Orang Saat Hendak Menguras Sumur

Senin, 18 November 2024 - 16:38 WIB

Polres Nganjuk Tangkap Pelaku Judi Togel di Kertosono

Senin, 18 November 2024 - 12:35 WIB

Polres Nganjuk Bekuk Pelaku Curanmor di Area Persawahan Sanan,Pace

Senin, 18 November 2024 - 12:32 WIB

Antisipasi Lonjakan Harga Sembako, Babinsa Pantau Pasar dan Kios

Senin, 18 November 2024 - 07:17 WIB

Antisipasi C3, Bhabinkamtibmas Polsek Cikijing sampaikan imbauan kepada petugas parkir

Senin, 18 November 2024 - 07:10 WIB

Kapolsek kadipaten, giat patroli malam di SPBU untuk mendukung Pilkada Damai

Senin, 18 November 2024 - 07:03 WIB

Upaya calling system jelang Pilkada 2024,personil Polsek Cikijing sambangi Tokoh Masyarakat

Senin, 18 November 2024 - 06:56 WIB

Sambangi warga diterminal, Bhabinkamtibmas Polsek Cikijing sampaikan Khamtibmas jelang pemilu 2024

Berita Terbaru