Wujudkan Swasembada Pangan, Polres Puncak Jaya Buka Pekarangan Pangan Bergizi Melalui Sistem Polibag dan Hidroponik

- Redaksi

Sabtu, 9 November 2024 - 09:09 WIB

4048 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

 

Polres Puncak Jaya//nasionaldetik.com – Guna mewujudkan serta mendukung program Presiden RI terkait swasembada pangan, Kepolisian Resor Puncak Jaya membuka pekarangan pangan bergizi melalui sistem polibag dan hidroponik yang dibuat di Halaman Belakang Aspol Kota Lama Mulia, Sabtu (09 November 2024).

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan pembukaan pekarangan yang dipimpin oleh Wakapolres Puncak Jaya Kompol Sarifudin Ahmad bersama para personel ini bertujuan untuk meningkatkan swasembada pangan yang nantinya akan sangat berguna dikemudian hari.

Kapolres Puncak Jaya AKBP Kuswara, S.H., S.I.K., M.H melalui Wakapolres Kompol Sarifudin Ahmad saat dikonfirmasi mengatakan bahwa sore ini kami bersama para PJU dan para petugas bhabinkamtibmas membuka pekarangan pangan bergizi melalui sistem polibag dan hidroponik guna mendukung swasembada pangan yang juga merupakan program dari Bapak Presiden RI Prabowo Subianto.

Baca Juga :  Polres Puncak Jaya Dirikan 3 Pos Pengamanan Guna Memberikan Keamanan dan Kenyamanan Jelang Nataru

Lebih lanjut Kompol Sarifudin Ahmad juga menjelaskan nantinya di pekarangan ini kami akan menanam berbagai macam jenis sayur-sayuran ataupun buah-buahan seperti sayur kangkung, sayur sawi, sayur pokcoy, daun bawang, cabai dan tomat yang Insya Allah akan kami panen sebulan kemudian.

Baca Juga :  Satgas Pamtas Yonif 407/PK Gelar Bakti Kesehatan Kepada Warga Perbatasan

” Metode ini sungguh sangat bermanfaat dikarenakan faktor situasi dan kondisi diwilayah kami sehingga dengan pembuatan pekarangan pangan bergizi polibag dan hidroponik ini setidaknya kami dapat setiap saat mengontrol perkembangan tanaman kami ” jelas Wakapolres Puncak Jaya.

” Kami juga berharap kepada seluruh personel maupun masyarakat yang ada mari kita manfaatkan lahan-lahan yang ada diseputaran tempat tinggal kita untuk berkebun ataupun beternak sehingga ketahanan pangan kedepannya dapat terjaga ” pungkas Kompol Sarifudin Ahmad. (*)

Berita Terkait

Kapolres Puncak Jaya Hadiri Acara Natal Gabungan Pemda, DPRK, TNI-POLRI, Denominasi Gereja dan Seluruh Masyarakat
Rosita Habema Bantu Ekonomi Warga Yoparu
Warga Tomonsatu Sambut Gembira Komsos Marinir Habema
Prajurit Buaya Putih Kostrad ajak Makan Siang bersama Masyarakat
Jalin Keakraban Dengan Masyarakat, Personil Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 131/BRS Laksanakan Anjangsana Ke Masyarakat Kampung Wambes
Kapolres Puncak Jaya Pimpin Upacara Korp Raport Kenaikan Pangkat 5 Personelnya TMT 01 Januari 2025
Cipta Kondisi Jelang Malam Pergantian Tahun Baru 2025, Aparat Gabungan TNI-POLRI Gelar Patroli Dialogis dan Razia Sajam
Buaya Putih Kostrad Lanjutkan Pelayanan Kesehatan bagi Masyarakat 

Berita Terkait

Kamis, 2 Januari 2025 - 15:48 WIB

Babinsa Koramil 04/Labuhan Bilik Ciptakan Keakraban Dengan Masyarakat Melalui Komsos

Kamis, 2 Januari 2025 - 14:18 WIB

Personil pos guntur simpang tiga Cikijing,Laksanakan pemantauan dan pengaturan Lalin Lodaya 2024-2025

Kamis, 2 Januari 2025 - 08:52 WIB

Bhabhinkamtibmas Polsek Sumber jaya,Brigadir Ogan Laksana patroli malam sambangi warga.

Kamis, 2 Januari 2025 - 08:36 WIB

Bhabhinkamtibmas Polsek Cigasong, sosialisasikan ketahanan pangan bergizi di Kecamatan Cigasong

Kamis, 2 Januari 2025 - 08:31 WIB

OPS Lilin Lodaya 2024, Polisi gelar oprasi rutin di Objek wisata keliling Dunia

Kamis, 2 Januari 2025 - 04:48 WIB

Patroli Kewilayahan,personil Polsek Cikijing monitor SPBU

Rabu, 1 Januari 2025 - 18:12 WIB

Denga sigap,PS Panit Lantas Polsek Cikijing bantu pengendara yang kehabisan bahan bakar

Rabu, 1 Januari 2025 - 09:25 WIB

Jelang Malam penggantian tahun baru, Kapolsek Cikijing beserta Anggota Laksanakan pengamanan

Berita Terbaru

Jawa tengah

Danramil 03 Serengan Saat Apel Pagi, Ini Pesannya.

Kamis, 2 Jan 2025 - 15:25 WIB