New HPJ Menjadi Tuan Rumah Kopdar PKL Se – Jatim Yang Tergabung Dalam PSB

Edi Supriadi

- Redaksi

Senin, 14 Oktober 2024 - 16:06 WIB

40171 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Nasionaldetik.com , Jombang – Kopdar adalah kegiatan yang biasanya diadakan untuk menguatkan hubungan antar anggota komunitas, memperkenalkan anggota baru, dan mempererat persahabatan dan gotong royong. Selain itu, kopdar juga menjadi ajang berdiskusi atau berbagi informasi terkait topik atau minat yang sama. Senin (14/10/24)

Menurut Gus Faiz sapaan akrabnya yang juga menjadi Bapak nya PKL di kabupaten Jombang dan tidak pernah lelah mendampingi paguyuban PKL di tingkat Jawa Timur (PSB) menuturkan “PKL dan UMKM merupakan bagian dari sektor usaha yang berperan penting dalam perekonomian nasional. PKL termasuk dalam sektor usaha mikro kecil menengah (UMKM). PKL berjualan di trotoar jalan atau tempat umum lainnya”.

“Tingginya antusiasme para paguyuban PKL Se-Jatim yang hadir dalam gelaran acara Kopdar Triwulan PSB (Pedagang SeJATIM Bersatu) sebuah komunitas PKL, bulan Oktober kali ini yang menjadi tuan rumah New HPJ komunitas PKL di kabupaten Jombang, yang insya Allah akan diselenggarakan pada 17 Oktober 2024 di Wisata Agro Sumber Celeng Bulurejo kecamatan Diwek kabupaten Jombang”, ujar Bapak Riduwan selaku ketua paguyuban PKL New HPJ.

Bapak Darso Ketua PSB (Pedagang SeJATIM Bersatu) komunitas PKL Jawa Timur menuturkan “Peserta Kopdar Triwulan kali ini insya Allah akan dihadiri paguyuban PKL dari 38 kabupaten/kota Se-Jatim untuk bertemu, berkumpul, bersinergi, serta berkolaborasi, dan target yang akan diraih dalam agenda rutin kopdar triwulan PSB adalah” :

Baca Juga :  Merajut Kebersamaan, Polres Tulungagung Bersama Kodim 0807 Bagikan Takjil Kepada Warga

1. Memperkuat hubungan antar anggota komunitas.
2. Memperluas jaringan pertemanan.
3. Meningkatkan motivasi dan inspirasi.
4. Meningkatkan kemampuan interpersonal.
5. Membuat kegiatan komunitas lebih beragam dan menarik.
6. Membangun kemitraan dan kerjasama.
7. Meningkatkan kesadaran terhadap isu-isu terkini.
8. Meningkatkan branding dan promosi.
9. Meningkatkan keterlibatan dan partisipasi anggota.

Penulis : Tim Gus Faiz

Pimred : Edi uban

Berita Terkait

PNIB: Idul Fitri Momentum Indonesia Bangkit, Suci dan Bersih Dari Rizieqisme, Khilafah, Terorisme
Miris,Jalan Banyak Lobang Waspada Saat Berkendara
Silaturahmi Kamtibmas, Kapolres Nganjuk Sambangi SLB Dharma Bakti Patianrowo
Kecelakaan Lalu Lintas Turun 52 Persen, Polres Nganjuk Tekankan Hasil Positif Ops. Ketupat Semeru 2025
Tanam Jagung Lagi, Polres Nganjuk Wujudkan Ketahanan Pangan Berkelanjutan
Patroli Skala Besar KRYD, Polres Nganjuk Terapkan Metode SREG hingga Dini Hari
Kapolres Nganjuk Tekankan Peningkatan Patroli di Tempat Wisata dan Keramaian
Ramai Saat Libur Lebaran, Sertu Gunaris Beri Jaminan Keamanan di Telaga Ngebel

Berita Terkait

Rabu, 9 April 2025 - 12:22 WIB

*Libur Lebaran, Kehadiran ASN Pemko Tanjungbalai Capai 98 Persen*

Rabu, 9 April 2025 - 10:26 WIB

Wabup Pastikan Pelayanan Publik Berjalan Lancar

Selasa, 8 April 2025 - 08:07 WIB

Apel Pagi Perdana Pasca Libur Idulfitri, Wakil Bupati Tekankan Profesionalisme ASN

Selasa, 8 April 2025 - 07:29 WIB

Bupati Toba Sampaikan Pedoman Pelaksanaan Pembangunan Daerah Untuk Para OPD

Senin, 7 April 2025 - 10:11 WIB

Kedai Durian Kujang,masih jadi primadona Kuliner Ciamis

Senin, 7 April 2025 - 06:33 WIB

Jalur Tengah Padat, Kapolres Turun Pimpin Rekayasa dan Pengaturan Arus Lalulintas

Minggu, 6 April 2025 - 06:35 WIB

Tebing Sungai Pemali di Desa Kebandungan Segera tangani.

Jumat, 4 April 2025 - 09:26 WIB

Profesor Dan Dosen Putera Puteri Brebes Halal Bi Halal Dan Sumbang Pemikiran 

Berita Terbaru