Hadiri Undangan Resmi Dari Pondok Pesantren Manba’UL Ulum, Aries Sandi di Sambut Ribuan Jamaah

Edi Supriadi

- Redaksi

Senin, 14 Oktober 2024 - 14:51 WIB

40192 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pesawaran Lampung Nasional detik.com — Paslon nomor urut 1 Aries Sandi – Supriyanto hadiri undangan resmi dari Pondok Pesantren (pompes) Manba’UL ULum dalam rangka Maulid Nabi 146 H. Sekaligus Dzikir Haul Syekh Abdul Qodir Al- Zailani ke 41 dan Haul Leluhur Jam’Iyyah Ahlit Thoqiroh.

di Desa Margodadi Kecamatan Way Lima di sambut ribuan jama’ah ibu -ibu dan bapak-bapak. Senin (14/10/24).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Atas undangan resmi terhadap pimpinan Pompes Mabaul Ulum dalam haul Syekh Abdul Qodir AL- Zailani ini, semoga mimpi saya yang tertunda untuk memajukan Kabupaten Pesawaran dapat terwujud dan dirasakan masyarakat,” ungkap Aries Sandi dalam sambutan, setel ceramah Kh. Hashuri Abdul Hadi Mursid Toriqoh Kudriyah Wanaq Sabandiah dari magelang Jawa Tengah.

Baca Juga :  Hasil Quick Count Dedi Irawan-Topani Unggul di Pilkada Pesisir Barat Lampung

Juga Aries Sandi mengatakan, dihadapan ribuan jamaah bahwa momen ini merupakan hal yang mulia. Apalagi ini menjadi kebarokahan bagi semua jamaah yang hadir.

“Semoga kita semua mendapatkan rahmat yang mulia, sehingga keberkahan mendoakan wali Allah (Shek Andul Qodir Al- Zailani) ini dapat kemudahan jalan dan tujuan kita semua sehingga bisa terwujud,” ujarnya

Baca Juga :  Akhirnya Nama Agus Dipulihkan!" – Aksi Heroik Polisi Ini Bikin Netizen Salut

Disamping itu, Aries Sandi juga mengatakan puluhan beberapa progam ke depan ketika dirinya duduk sebagai Bupati terkhusus di bidang ke keagamaan dan bantuan kematian.

“Insya Allah ketika saya di beri amanah menjadi bupati akan kita buktikan dan saya bukan tipe yang banyak janji,” pungkasnya.

 

 tim/red.

Berita Terkait

Seminar Nasional BEM U KBM Unila : Kapolda Lampung Berpartisipasi Bahas Tata Niaga Singkong
Skandal Program Permakanan Disabilitas di Tanggamus:LKS Alamanda Terancam Di Laporkan
AMP Audience Ke BPJS Pesawaran, Perjuangkan Hak Masyarakat kecil
Di duga Proyek Siluman Ratusan Juta yang di Anggaran di Dinas Perkim Provinsi Lampung, Untuk Pekerjaan Jalan Desa Tani di Pringsewu di Duga Syarat Korupsi
Jelang Akhir Masa Jabatan Bupati,FOKAL akan Gelar Aksi Guncang Pesawaran!,Desak Kajari Pesawaran Segera Periksa OPD
Lsm Kaki Lampung Warning Dprd Kabupaten Pringsewu yang Merangkap Jabatan Sebagai Kepala Yayasan
22.500 Warga Kehilangan BPJS, AMP: Ini Soal Nyawa, Bukan Sekadar Administrasi
Two Pillars Resmi Luncurkan Logo Gubernur Slowpitch Tournament 2025 by Two Pillars

Berita Terkait

Minggu, 27 Juli 2025 - 20:40 WIB

Polres Tanah Karo Intensifkan Patroli Dini Hari, Cegah 3C dan Balap Liar di Kota Kabanjahe

Minggu, 27 Juli 2025 - 20:32 WIB

Bukan Musim, Tapi Kelalaian — Kapolres Tanah Karo Soroti Penyebab Karhutla

Minggu, 27 Juli 2025 - 20:28 WIB

Diduga Miliki Narkotika, Pria Asal Desa Raya Diamankan Polisi di Kamar Kos

Sabtu, 26 Juli 2025 - 23:14 WIB

Satlantas Polres Tanah Karo Tegaskan: Anak di Bawah Umur Bukan Untuk Di Jalan

Sabtu, 26 Juli 2025 - 23:10 WIB

Kapolres Tanah Karo Imbau Warga: Segera Lapor Jika Melihat Kebakaran Hutan, Hubungi Call Center 110

Sabtu, 26 Juli 2025 - 23:06 WIB

Sat Samapta Polres Tanah Karo Laksanakan KRYD, Wujud Nyata Antisipasi Gangguan Kamtibmas

Sabtu, 26 Juli 2025 - 23:01 WIB

Sosialisasi Ops Patuh Toba 2025, Satlantas Polres Tanah Karo Sasar Sopir Ekspedisi di Tigapanah

Jumat, 25 Juli 2025 - 21:10 WIB

Kapolres Tanah Karo Tegas Soal Karhutla: “Asap Bukan Warisan, Stop Bakar Lahan!”

Berita Terbaru