Patroli Jumat Polwan Polres Brebes, Sasar Sejumlah Masjid. Ini Tujuanya

ABDUL GHOFUR

- Redaksi

Jumat, 27 September 2024 - 12:42 WIB

4086 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Brebes // nasionaldetik.com – Sejumlah Polisi Wanita (Polwan) Polres Brebes kembali menyambangi sejumlah Masjid di Brebes saat pelaksanaan Sholat Jumat.

Kegiatan tersebut dilakukan dalam rangka memberikan rasa aman dan kekhusyukan kepada masyarakat yang sedang melaksankan ibadah sholat Jumat.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolres Brebes AKBP Achmad Oka Mahendra melalui senior Polwan AKP Puji Haryati mengungkapkan bahwa kegiatan yang dilaksanakan tersebut merupakan kegiatan rutin Patroli Jumat untuk memastikan situasi yang kondusif selama pelaksanaan ibadah sholat Jumat. Selaian masjid, Puji menyebut patroli juga dilakukan kesejumlah lokasi keraiaman maupun lokasi lainya yang diangaap rawan terjadinya gangguan Kamtibmas maupun tindak kejahatan.

Baca Juga :  Tindak Lanjuti Arahan Kapolres, Satreskoba Polres Tanah Karo Ungkap Lima Kasus Penyalahgunaan Narkoba

“Kegiatan ini rutin dilakukan Polwan ke lokasi yang dianggap rawan tindak kejahatan. Selain itu juga melaksanakan pengamanan di tempat ibadah saat berlangsungnya Sholat Jumat,” kata Puji Haryati, Jumat (27/9/2024).

Disampaikan Puji Haryati yang juga menjabat sebagai Kasat Binmas, bahwa kegiatan tersebut salah satu bentuk komitmen Polres Brebes dalam menjaga serta memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat (Harkamtibmas) serta upaya memberikan pelayanan kepada masyarakat.

Puji menyebut, kehadiran Polwan yang melaksankan patroli dan melakukan penjagaan saat berlangsungnya Sholat Jumat bertujuan selain memberikan kenyamanan dan keamanan selama ibadah berlangsung juga untuk mencegah niat pelaku kejahatan serta gangguan Kamtibmas lainya.

Baca Juga :  Kapolres Batang Pimpin Sertijab Wakapolres

“Kegiatan yang dilakukan Polwan _ Polwan Polres Brebes ini merupakan upaya preventif untuk memastikan pelaksanan Sholat Jumat berlangsung dengan aman dan pencegahan aksi kejahatan disekitar tempat ibadah,” terang AKP Puji.

Ditambahkan Puji, selama kegiatan Patroli Jumat tidak ditemukan adanya kejadian menonjol dan pelaksanaan Sholat dapat berjalan dengan hikmat dan aman.

Selama pelaksanaan patroli dan pengamanan sholat Jumat, berlangsung aman dan kondusif. “Alhamdulillah tidak ada kejadian,” pungkasnya. (Hms).

Berita Terkait

*Jumat Curhat Di Bulan Ramadhan, Polres Brebes Berbagi Sembako Gratis Di Desa Grinting*
Setelah Skandal Korupsi Pertamina, Penyelewengan Pertalite di Brebes Terungkap
Buka Bersama Polres Kendal, Momen Berbagi dengan Yatim Piatu dan Kaum Dhuafa
Bagikan Takjil dan Bukber Polri dan Media : Pererat Silaturahmi dan Sinergi untuk Masyarakat
Safari Ramadhan, Kapolres Kunjungi Ulama di Kecamatan Sirampog
Perbuatan Tragis Dan Tak Bermoral Pencabulan Anak Tiri, Berujung Kematian Istri di Kecamatan Tambang
RSUI Mutiara Bunda Siap Melayani 24 Jam
Berbagi di Bulan Ramadhan, Polres Brebes Ajak Warga Sekitar Asrama Polri Buka Puasa Bersama 

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:17 WIB

Direktur Jenderal Pemasyarakatan, Mashudi Kunjungi Rutan Kelas I Medan

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:14 WIB

Rutan Kelas I Medan Gelar Rapat Anggota Tahunan Koperasi Pegawai Tahun Buku 2024

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:09 WIB

Ramadhan Penuh Berkah, Rutan Kelas I Medan Kembali Bagi-Bagi Takjil Kepada Masyarakat

Jumat, 14 Maret 2025 - 14:46 WIB

Momentum Bulan suci ramadhan, PT Delik Jatim Group Laksanakan giat Berbuka Puasa Bersama

Jumat, 14 Maret 2025 - 09:43 WIB

Setelah Skandal Korupsi Pertamina, Penyelewengan Pertalite di Brebes Terungkap

Jumat, 14 Maret 2025 - 06:45 WIB

Polda Sumut Gelar Buka Puasa Bersama Polri dan Media, Perkuat Sinergi Jaga Kamtibmas

Jumat, 14 Maret 2025 - 03:31 WIB

FP4 Menduga Dana 74.2 Milyar dari PT. AMNT Hanya Sebagian Dibahas di Banggar DPRD, Sisanya di Mana??

Jumat, 14 Maret 2025 - 02:14 WIB

Dinkes Pacitan Ingatkan Masyarakat Akan Bahaya Bahan Kimia Dalam Asap Petasan

Berita Terbaru