Jalan Penghubung Antar Kecamatan di Tanggamus Rusak Parah

Edi Supriadi

- Redaksi

Kamis, 12 September 2024 - 01:59 WIB

40163 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanggamus Limau.Nasuonal Detik.Com

Jalan penghubung antar kecamatan Limau dan kecamatan Bulok kabupaten Tanggamus rusak dan membahayakan bagi pengguna jalan yang melintas.

Berdasarkan pantauan kami dilokasi, Selasa 10 September 2024, jalan kecamatan Limau tepatnya di dusun Kelahang Pekon Pariman yang merupakan jalan penghubung antar kecamatan tersebut kondisinya rusak parah dibeberapa titik jalan.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Akibat jalan rusak yang tak kunjung diperbaiki tersebut, beberapa warga meluapkan kekesalannya kepada kami awak media dan berharap pemerintah setempat dapat segera memperbaiki jalan menuju ke beberapa kecamatan yang kondisinya rusak parah.

Baca Juga :  Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Krakatau 2024, Kapolda Lampung Ajak Masyarakat Mudik Lebih Awal

Ansoruddin ketua Abdesi kecamatan Limau menyampaikan harapannya  “Harapan kami warga setempat Kepada pemerintah untuk memperbaiki jalan ini, karena sudah banyak yang terjatuh, terutama anak-anak saat berangkat dan pulang sekolah” kata Ansoruddin saat melintasi jalan rusak itu.

Ia juga mengatakan bahwa akibat dari rusaknya jalan tersebut sudah banyak pengguna jalan yang menjadi korban kecelakaan dijalan ini.

Baca Juga :  Polres Kota Metro Gelar Bakti Sosial Membagikan 250 Paket Sembako

“Untuk kecelakaan banyak, karena memang jalan rusak, apalagi kalau musim hujan seperti sekarang, sangat membahayakan pengguna jalan” kata dia.

Selanjutnya Cemung, warga Pekon Pariaman yang setiap hari melintasi jalan tersebut berharap Pemerintah Daerah senantiasa memperbaiki jalan tersebut, karena tingginya mobilisasi pergerakan ekonomi yang melintas dijalan ini.

“Harapannya ya segera diperbaiki, karena jalan tersebut setiap hari dilewati para pengangkut hasil bumi, bahan pangan, ikan dan sayuran serta akses keluar masuk wisatawan” katanya.

 

 (Tim )

Berita Terkait

Woooow…!! Ada Apa Tertutup dan Tak Peduli Apa Oknum Petugas Ikut Menjadi Mafia? Lapas Kelas IIA Kalianda Diduga Halangi Kebebasan Pers!
Tangkap Dan Pecat Ketua KPU , Kapolda Lampung Segera Tangkap Ketua KPU
Akun Instagram Ami_Cerianaamalya Dilaporkan Ke Polda Lampung, Dugaan Fitnah dan Pencemaran Nama Baik
Kapolres Metro Bersama Organisasi Kemahasiswaan dan Kepemudaan Bagikan Takjil untuk Masyarakat
Kapolres Metro Bersama Organisasi Kemahasiswaan dan Kepemudaan Bagikan Takjil untuk Masyarakat
Sungguh Miris…!! Beberapa Dugaan Wartawan di Banyumas Membeking Sebagai Kaki Tangang Mafia Solar
Sasar Masyarakat Membutuhkan, Polwan Polda Lampung Bakti Sosial Bagikan Bantuan Paket Sembako
Cegah Prostitusi di Bulan Ramadhan, Polres Metro melaksanakan razia di hotel dan penginapan

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 12:00 WIB

Woooow..!! Lambatnya Nyikapi Ada Apa ?? Kasus Korupsi BUMDes Rp14 Miliar di Takalar Menjadi Sorotan Nasional: Ketua PEMANTIK Desak Penuntasan Cepat!

Selasa, 11 Maret 2025 - 06:05 WIB

Wali Kota Mengajak Masyarakat Menjaga Budaya Asli Lubuk Linggau

Sabtu, 8 Maret 2025 - 20:06 WIB

Kantor Dan Gudang Ada Begitu Juga Penjualan Pupuk Sesuai HET

Jumat, 7 Maret 2025 - 10:15 WIB

Lapas Kelas IIA Salurkan Bansos 

Rabu, 5 Maret 2025 - 14:36 WIB

Wali Kota Menyerahkan Bantuan Korban Banjir

Rabu, 5 Maret 2025 - 06:42 WIB

Wako Lubuklinggau Rachmat Hidayat Tidak Ada Lobi Lobian Dalam Proses Lelang Jabatan

Selasa, 4 Maret 2025 - 10:33 WIB

Rapat Paripurna Istimewa DPRD Dengarkan Pidato Perdana Bupati Musi Hj Ratna Machmud periode 2025-2030

Senin, 3 Maret 2025 - 18:12 WIB

Pidato Pertama Wali Kota Di Paripurna DPRD 

Berita Terbaru