Keharmonisan Tentara Indonesia dan Malaysia di Perbatasan

Redaksi Medan

- Redaksi

Senin, 2 September 2024 - 11:15 WIB

40135 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nunukan

Momen penuh keharmonisan terjadi di perbatasan Indonesia-Malaysia, tepatnya di Pos Gabma Simanggaris. Satgas Pengamanan Perbatasan Yonarmed 11 Kostrad menunjukkan rasa persaudaraan dengan memberikan ucapan selamat kepada Tentara Diraja Malaysia (TDM) dalam rangka Hari Kemerdekaan Malaysia yang ke-67.
Simanggaris, Kabupaten Nunukan, Provinsi Kalimantan Utara, Senin (02/09/2024).

Acara ini berlangsung sederhana namun sangat bermakna, di mana personel dari kedua negara yang bertugas di wilayah perbatasan saling berinteraksi dalam suasana penuh keakraban. Komandan Pos Gabma Simanggaris, Letda Arm Toffano Adita Bangun, memimpin rombongan Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad untuk memberikan ucapan selamat secara langsung kepada rekan-rekan mereka dari Tentara Diraja Malaysia.

“Kami mengucapkan selamat Hari Kemerdekaan ke-67 kepada seluruh rakyat Malaysia, khususnya rekan-rekan kami dari Tentara Diraja Malaysia yang bertugas di perbatasan ini. Semoga semangat persaudaraan dan kerja sama antara kedua negara ini terus terjaga,” ujar Danpos.

Baca Juga :  Kapolrestabes Medan : Perayaan Imlek di Medan Berjalan Aman dan Hikmat

Kedua pihak kemudian melanjutkan acara dengan potong kue, foto bersama dan tukar-menukar cendera mata sebagai simbol persahabatan. Suasana hangat dan penuh kekeluargaan terlihat jelas, menunjukkan bahwa meskipun berasal dari negara yang berbeda, para tentara di perbatasan tetap menjalin hubungan yang harmonis.

Dengan adanya momen seperti ini, diharapkan hubungan antara Indonesia dan Malaysia semakin kokoh, terutama di kalangan aparat keamanan yang berada di garis depan perbatasan.

(Pen Satgas Yonarmed 11 Kostrad)

Berita Terkait

Pengungkapan 1,4 Ton Sabu Oleh Ditresnarkoba Poldasu Jadi Alarm Pencegahan
“Selamat dan Sukses” Bapak Kombes Pol Dr. Jean Calvijn Simanjuntak,S.I.K MH .
Pengungkapan Besar-besaran Ditresnarkoba Polda Sumut Diapresiasi Tokoh Masyarakat
Yusti Al Savigny Puji Langkah Pemko Medan, Sebut Program Tebus Ijazah Bukti Kepedulian Nyata ke Rakyat
Kejari Langkat Dinilai Lamban, PERMAK Minta Kejati Sumut Ambil Alih Kasus Smartboard
Deteksi Dini, Tim Pengamanan Rutan Kelas I Medan Laksanakan Pemeliharaan dan Rolling Gembok
Kombes Calvjin: 5 Kecamatan di Deliserdang dan Medan Rawan Narkoba
*Sejarah! Ditresnarkoba Poldasu Sita 1,4 Ton Sabu, 6.004 orang Tersangka*

Berita Terkait

Selasa, 30 September 2025 - 15:08 WIB

Koordinator LSM Mapak Desak Presiden Prabowo Subianto Segera Menahan Sudewo di Kasus Suap DJKA

Senin, 29 September 2025 - 23:48 WIB

PNIB Meminta Presiden Prabowo Segera Ganti Kapolri yang “Mesra dengan UAS” Tokoh HTI Perusak Persatuan Anak Bangsa berdalih Toleransi

Senin, 29 September 2025 - 11:07 WIB

Patroli Malam di Selo, Koramil 07 Bersama Ormas Perkuat Keamanan Desa

Minggu, 28 September 2025 - 12:08 WIB

KRIMINALISASI KRITIK PUBLIK: NARASUMBER WARGA DILAPORKAN PEJABAT RW KE POLDA JATENG PASCA DAMAI, PROSEDUR PEMANGGILAN POLISI DINILAI AMBIGU

Minggu, 28 September 2025 - 07:04 WIB

KKNT Universitas Alma Ata Gelar Sosialisasi Program Makanan Tambahan Di Desa Trisobo

Sabtu, 27 September 2025 - 17:32 WIB

Dandim Sragen Menghimbau Kepada Masyarakat Daftar TNI gratis!

Sabtu, 27 September 2025 - 01:25 WIB

Babinsa dan Bidan Desa Laksanakan PSN Cegah DBD

Sabtu, 27 September 2025 - 01:21 WIB

Patroli Malam Jaga Kamtibmas, Koramil Klego Bersama Linmas dan Kokam Tingkatkan Keamanan Desa Bade

Berita Terbaru

Jawa timur

Danrem Untoro: TNI Siap Hadir dan Jadi Solusi bagi Masyarakat

Selasa, 30 Sep 2025 - 23:03 WIB