Polsek Bandar Edukasi Siswa SMPN 2 Tentang Bahaya Kenakalan Remaja

- Redaksi

Rabu, 28 Agustus 2024 - 04:42 WIB

4061 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Batang//nasionaldetik.com – Polsek Bandar menggelar kegiatan ‘Police Goes to School’ di SMPN 2 Bandar (Spendu), Kabupaten Batang, Jawa Tengah. Kegiatan ini bertujuan untuk mengedukasi pelajar tentang bahaya kenakalan remaja.

Kapolsek Bandar Polres Batang AKP Teguh Werdiyanto mengatakan, pembinaan ini merupakan bentuk tanggung jawab Polri dalam upaya pencegahan tindak kenakalan remaja di kalangan pelajar.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kenakalan remaja yang banyak terjadi saat ini antara lain tawuran dengan membawa senjata tajam, berkendara tanpa mematuhi rambu-rambu, dan yang paling miris, porno aksi di media sosial,” ujar Teguh saat ditemui di halaman Spendu, Selasa (27/8/2024).

Baca Juga :  Perkembangan Kasus Penganiayaan MQ, Polres Nganjuk Telah Terbitkan Laporan Polisi

Teguh mengimbau agar para siswa Spendu lebih mendekatkan diri kepada Allah Ta’ala dan memanfaatkan gawai untuk hal-hal positif. Dia juga meminta pihak sekolah untuk bekerja sama dengan orang tua dalam memantau kegiatan siswa di luar jam sekolah.

Baca Juga :  Kapolsek Perdagangan Grebek Pesta narkoba, tujuh orang diamankan, ada sabu 293,59 gram

Sementara itu, Kepala SMPN 2 Bandar Dinok Sudiami menyambut baik sosialisasi dari Kepolisian tersebut. Menurutnya, program ‘Police Goes to School’ sangat baik untuk menjalin hubungan dengan masyarakat dan mendapatkan data lapangan secara langsung.

“Tindakan preventif perlu diintensifkan untuk mengatasi kenakalan remaja. Dengan begitu, istilah polisi sahabat masyarakat bisa menjadi nyata,” pungkasnya.(**)

Berita Terkait

Polres Kendal Bongkar Praktik Perjudian Togel di Angkringan Cepiring
Presiden Prabowo Disambut Meriah di Pembukaan Apel Kasatwil Polri 2024
Polri Akan Gelar Apel Kasatwil 2024 Hari Ini, Fokus Wujudkan Keamanan Dalam Negeri
Antisipasi Penyalahgunaan Narkoba, Korem 071/Wijayakusuma Sidak Anggota Tes Urine, 
Putusan PTDH untuk Oknum Polisi Pelaku Penembakan Pelajar di Semarang
Diduga Jadi Korban Penganiayaan Oleh DYS, Jipri Minta Perlindungan LPSK
Polres Batang Gelar Turnamen Bola Voli Bhayangkara Cup 2024 dengan Sukses
Apel Gabungan Kesiapsiagaan Menghadapi Bencana Musim Penghujan di Kendal

Berita Terkait

Kamis, 12 Desember 2024 - 16:08 WIB

Silaturahmi Institusional: Propam Polres Simalungun dan Denpom I/1 Pematangsiantar Perkuat Sinergitas

Kamis, 12 Desember 2024 - 16:01 WIB

Pangdam I/BB Menerima Kunjungan Ketua PASI Sumut.

Kamis, 12 Desember 2024 - 15:49 WIB

Polsek Perdagangan Berhasil Ciduk SP, BD Sabu di Marihat Bandar: BB 17,92 Gram Sabu Berhasil Diamankan!

Kamis, 12 Desember 2024 - 15:41 WIB

Babinsa Koramil 09/NL Komunikasi Sosial (KOMSOS) Dengan Pj. Kades dan Perangkat Desa Mengenai Bantuan

Kamis, 12 Desember 2024 - 14:13 WIB

Pangdam I/BB Tumbuhkan Kembali Semangat dan Moril Prajurit Batalyon Armed 2/KS

Kamis, 12 Desember 2024 - 14:04 WIB

Polsek Tanah Jawa Lakukan Pengamanan dan Pengaturan Lalulintas di Lokasi Perbaikan Jalan Hatonduhan

Kamis, 12 Desember 2024 - 13:52 WIB

Polres Simalungun Kembali Lakukan Penyelidikan Dugaan Tambang Pasir Ilegal di Desa Perdagangan II

Rabu, 11 Desember 2024 - 15:33 WIB

Pama Ajendam I/BB Letda Caj Irwansyah Raih Prestasi dan Kenangan Manis di Kodim 0201/Medan

Berita Terbaru

MEDAN

Pangdam I/BB Menerima Kunjungan Ketua PASI Sumut.

Kamis, 12 Des 2024 - 16:01 WIB