Polsek Cikijing Laksanakan Patroli Blusukan Kamtibmas di Desa Sukasari

ABDUL GHOFUR

- Redaksi

Senin, 5 Agustus 2024 - 06:34 WIB

4087 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Majalengka//nasionaldetik.com – Ka SPKT I Polsek Cikijing Polres Majalengka Polda Jabar Aipda Asep Nugroho bersama Bhabinkamtibmas Briptu Asep Indra melaksanakan patroli dan menyambangi warga di Desa Sukasari, Kecamatan Cikijing, Kabupaten Majalengka. Blusukan Kamtibmas ini dilakukan untuk menjaga situasi keamanan dan ketertiban di wilayah agar tetap kondusif. Minggu (04/08/2024) malam.

Baca Juga :  Meriahkan HBP ke 60, Rutan Pangkalan Brandan Gelar Donor Darah

Selama sambang, petugas patroli memberikan pesan-pesan Kamtibmas secara humanis kepada warga. Mereka mengajak warga untuk selalu waspada terhadap lingkungan sekitar dan mensosialisasikan layanan kepolisian yang bisa diakses masyarakat, yaitu call center 110 dan Hallo Pak Kapolres.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Polsek Cikijing terus berupaya memberikan rasa aman bagi masyarakat dengan rutin melaksanakan patroli, baik siang maupun malam hari, salah satunya dengan patroli dialogis dan berhenti pada tempat-tempat yang rawan terjadinya tindak kriminalitas,” ujar Kapolres Majalengka AKBP Indra Novianto, S.I.K., M.H., M.Si., CPHR melalui Kapolsek Cikijing AKP Asep Rusmawan, S.H.

Baca Juga :  Masyarakat Senang, Satgas Yonif 323 Kostrad Bagikan Pakaian

#PolriHumanis, #PolriPresisi, #AyoJagaPersatuandanKesatuanBangsa, #CintaKebhinekaan, #spripimpoldajabar, #Spripim.polri, #Humaspoldajabar

Berita Terkait

Program Meningkatkan Gizi Anak balita,dan Ibu Hamil Alami Polemik,Wadah Plastik Harus Di Kembalikan ke Kader Posyandu
Polres Majalengka dan Polsek jajaran amankan, kenaikan Isa Al-masih
Polsek Dawuan,Lakukan pengamanan Ibadah Paskah Kamis Putih di Gereja Kristen Jemaat Bethesda
Jalin sinergi, Kapolres Majalengka sambut kunjungana silaturahmi Ketua BAZNAS
Bhabhinkamtibmas Polsek Leuwimunding,Giat Patroli dan Sosialisasi TPPO warga di himbau waspada perdagangan orang
Semarakkan Hari Bhakti Pemasyarakatan, Rutan Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah
Semangat HBP Ke-61, Rutan Kelas I Medan Ikuti Donor Darah Pemasyarakatan Sumut
Dalam Rangka Hari Bhakti Pemasyarakatan ke – 61, Lapas Perempuan Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah Dan Pemeriksaan Kesehatan

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 17:21 WIB

Sat Samapta Perkuat Pengamanan Ibadah Jumat Agung di Gereja Prioritas Kabanjahe

Kamis, 17 April 2025 - 12:11 WIB

Rutan Kabanjahe Gelar Donor Darah, Peringati Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61

Kamis, 17 April 2025 - 10:02 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Berastagi Bersama Warga Desa Sempajaya Gelar Gotong Royong Kebersihan

Kamis, 17 April 2025 - 09:57 WIB

Kapolres Tanah Karo Pimpin Upacara Bendera, Tekankan Peningkatan Kemampuan Personel dan Kesiapan Hadapi Dinamika Global

Kamis, 17 April 2025 - 09:36 WIB

Kapolres Tanah Karo Bersama Forkopimda, Panen Jagung di Lahan Ketahanan Pangan Polres Tanah Karo

Rabu, 16 April 2025 - 08:36 WIB

SSC Selenggarakan Try Out Test Kemampuan Akademik Akbar Se Kabupaten Karo

Rabu, 16 April 2025 - 07:41 WIB

Sat Binmas Polres Tanah Karo Tingkatkan Pelayanan Publik Lewat Program Sapa Warga di Desa Ketaren

Rabu, 16 April 2025 - 07:32 WIB

Polsek Simpang Empat Bersama Warga Desa Cinta Rakyat Gelar Gotong Royong Bersama, Ciptakan Lingkungan Bersih dan Nyaman

Berita Terbaru