Ribuan Masyarakat Tumpah Ruah Memadati Lapangan Tritura

Edi Supriadi

- Redaksi

Kamis, 1 Agustus 2024 - 14:56 WIB

40425 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pesawaran,Lampung Nasional detik.com – Uspika bersama 12 Kepala Desa se-Kecamatan Kedondong dan instansi terkait bersama-sama bergandengan tangan untuk memeriahkan hari jadi Kabupaten Pesawaran Provinsi Lampung yang Ke – 17 tahun dan dalam rangka menyongsong hari ulang tahun kemerdekaan Republik Indonesia yang Ke 79 Tahun.Pada Kamis 1 Agustus 2024.

” Semua kegiatan ini merupakan awal yang diprakarsai oleh rasa kecintaan terhadap Kabupaten Pesawaran dan Negara Republik Indonesia, maka kami dari setiap unsur di wilayah Kecamatan Kedondong termasuk masyarakat memperingati giat tersebut”.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

kegiatan ini dihadiri uspika, Dinas, instansi yang ada di wilayah Kecamatan Kedondong, beserta 12 Kepala Desa dan ketua tim TP PKK Desa, nampak dihadiri ribuan masyarakat antusias mengikuti kegiatan jalan sehat tersebut, ungkap ketua pelaksana Azwan feri ketua APDESI Kedondong.

Salah satu tokoh adat Kecamatan Kedondong mengomentari kegiatan pada hari ini sangat luar biasa kami rindu dengan kebersamaan ini, kami juga meluap kan rasa bahagia serta bangga kami, karna kami tahun ini di beri hadiah istimewa oleh bapak bupati H. DR.Dendi Romadhona k.ST. M.Trip dan pihak Dinas terkait, kepolisian departemen agama, dinas pendidikan yang memberikan amanah serta kepercayaan kepada putra putri kami yang memimpin di wilayah sendiri.

Baca Juga :  Seluruh Kecamatan di Kabupaten Pesawaran Telah Terbentuk Kampung KB

Kami tentunya berterima kasih untuk semua ini, maka dari pada itu kami atas nama masyarakat kedondong mengucapkan terima kasih atas kesempatan serta kepercayaan yang di berikan kepada putra putri kami, semoga putra putri kami tersebut mampu membawa kecamatan kedondong ini lebih baik ke depannya ujar salah satu tokoh masyarakat/adat kedondong Ungkapnya penuh haru.

Bagaimana kami tidak bahagia dan bangga semua unsur pimpinan kecamatan, anak anak kami, saya sebagai guru dari Camat dan Kapolsek kedondong, merasa sangat ter haru melihat mereka dengan gagah memimpin kampung sendiri, kami sebagai guru SD berdoa semoga mereka amanah dan bisa menjadi panutan masyarakat, hingga bisa membawa dan mewarnai kedondong ini lebih hebat,maju,dan baik tentunya.

“Sukses terus anak anak ku kami bangga sebagai guru mu terus lah berbuat untuk tanah kelahiran kalian tutupnya hasanuddin saus.Spd “.

Baca Juga :  Polres Pringsewu Gelar Edukasi Lalu Lintas di SMPN 3 Gadingrejo, Ciptakan Pelajar Pelopor Keselamatan

Begitu juga, Irwan Rosa S.H Camat kedondong mengucapkan ribuan terima kasih pada masyarakat se kecamatan kedondong, yang telah ikut berpartisipasi memeriahkan dan meramaikan kegiatan ini, doakan kami terus berbenah dan berbuat baik untuk kecamatan kedondong ini, saya dan pak Sekcam Dedi Irawan serta, pak Kapolsek AKP Dian Afrizal S.H .MM, Kapten Rudy Teguh serta, KUA. Korwilcam serta Instansi yang lain nya siap untuk membawa Kecamatan Kedondong ini lebih baik lagi ke depannya.

Berikan kepercayaan itu pada kami, insyallah kami akan mengemban amanah dengan baik,dan beri kami nasehat bila kami melakukan kesalahan karna kami adalah anak anak kalian kami bisa hebat dan bisa karna kalian semua.

Sekretaris pelaksana : firmansyah Spdi. Mpdi.

kegiatan tahun 2024 ada beberapa kegiatan yg akan kita lakukan

1.giat bersih desa

2.jalan sehat

3.kedondong bersalawat

4.kedondong fair

5.festival budaya

6.betabuh dan mengan balak

7.upacara HUT RI

8.Gerak jalan tingkat SD, SLTP,SLTA se-kecamatan kedondong

semoga berjalan lancar dan sukses ,terima kasih atas kerjasamanya semoga semua terjaga.

 

Pewarta : P.Tambunan/red.

Berita Terkait

LSM Konsorsioum Pengawasan Audit Independent (KPAI-RI) Provinsi Lampung Soroti Dugaan Korupsi di Sekretariat DPRD Kota Bandar , Rencanakan Demonstrasi
Rapat Pemantapan Jelang Aksi Damai, 5000 Masa Siap Gruduk Kantor KPU Pesawaran
Memaknai Pesan Bijak Bupati Pesisir Barat Dedi Irawan: Menghargai Kritik, Membangun Bersama untuk Kemajuan Daerah
Woooow…!! Ada Apa Tertutup dan Tak Peduli Apa Oknum Petugas Ikut Menjadi Mafia? Lapas Kelas IIA Kalianda Diduga Halangi Kebebasan Pers!
Tangkap Dan Pecat Ketua KPU , Kapolda Lampung Segera Tangkap Ketua KPU
Akun Instagram Ami_Cerianaamalya Dilaporkan Ke Polda Lampung, Dugaan Fitnah dan Pencemaran Nama Baik
Kapolres Metro Bersama Organisasi Kemahasiswaan dan Kepemudaan Bagikan Takjil untuk Masyarakat
Kapolres Metro Bersama Organisasi Kemahasiswaan dan Kepemudaan Bagikan Takjil untuk Masyarakat

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 15:11 WIB

DPD AMPI PROVINSI SUMATERA UTARA HADIRI PENYERAHAN SK PLT RAYON AMPI Se KABUPATEN KARO

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:39 WIB

Jalan Lingkar Kacaribu Nyaris Putus Akibat Longsor, Penguna Jalan Was Was Melintas

Minggu, 16 Maret 2025 - 13:10 WIB

Personel Polsek Juhar Laksanakan Pengamanan Salat Tarawih dan Tadarus di Masjid Nurul Huda

Minggu, 16 Maret 2025 - 13:04 WIB

Polsek Mardingding Bagi Taqjil Buka Puasa Kepada Masyarakat

Sabtu, 15 Maret 2025 - 15:25 WIB

Bupati Karo Hadiri HUT ke-35 Hotel Sibayak Sekaligus Berbuka Puasa Bersama Anak Yatim dan Lions Club Medan

Sabtu, 15 Maret 2025 - 11:28 WIB

DPC (PWDPI) Kabupaten Karo ;Laporkan Berkas Kepengurusan Yang Baru Ke Kesbang Pol Kabupaten Karo

Sabtu, 15 Maret 2025 - 07:36 WIB

Momen Perpisahan Yang Penuh Haru Sertijab Karutan Kabanjahe, CH Tarigan Resmi Digantikan (Plt) Josua Ginting

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:01 WIB

Polres Tanah Karo Gelar Buka Puasa Bersama Anak Yatim dan Bakti Sosial di Bulan Suci Ramadan 1446 H

Berita Terbaru