Tampil Garang, Kakanwil Kemenkumham Sumut Adu Skill Tenis di Pengayoman Open 2024

Redaksi Medan

- Redaksi

Jumat, 19 Juli 2024 - 06:38 WIB

40101 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta

Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara, Agung Krisna, tampil garang saat adu skill tenis lapangan di Turnamen Tenis Lapangan Pengayoman Open Tahun 2024. Jum’at, (19/07/2024).

Dengan menggandeng Martunus Juliansyah, Kepala Urusan Umum Kantor Imigrasi Kelas I TPI Polonia, Agung Krisna pertontonkan keahliannya dalam bertanding tenis lapangan melawan Sekretaris Inspektorat Jenderal, Heni Susila Wardoyo.

Pertandingan sengit kali ini menjadi salah satu pertandingan pembuka Turnamen Tenis Lapangan yang menjadi salah satu rangkaian kegiatan peringatan Hari Pengayoman Ke-79.

Baca Juga :  Polairud Baharkam Polri Rayakan HUT ke-74 dengan Semangat Mengamankan Sumber Daya Kelautan

Turut hadir memeriahkan dan menyemangati Tim Sumatera Utara dalam pertandingan hari ini Kepala Divisi Pemasyarakatan, Rudy Fernando Sianturi, Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas I Medan, Maju Amintas Siburian, dan jajaran Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara.(AVID/rel)

Berita Terkait

Berbagi Takjil dan Buka Puasa Bersama, Kapolri Perkuat Sinergi dengan Media dan Masyarakat
Polres Metro Jakpus bersama Media Buka Puasa Bersama dan Bagikan Takjil
Edi Iwansyah, Guncangan di Tubuh Dualisme Kepengurusan PWI Berlarut-larut Tanpa AD ART
Antisipasi rawan kriminal RW 03 RT 03 Kebon kosong Kemayoran Adakan Ronda
Team Legal Mie Gacoan Klarifikasi Dugaan Tidak Memiliki Izin PBG dan Komitmen terhadap Lingkungan Sekitar
Indahnya Berbagi, Mitra Jalak Kodim 0505/Jakarta Timur Bagikan Takjil
Pake Narkoba Selebgram Rafi Ramadhan dan TH ditangkap Polisi,Satu di Buru.
Panglima TNI Tegaskan: TNI yang  Menduduki Jabatan Sipil Harus Mundur Atau Pensiun Dini

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 05:26 WIB

Sasar Nelayan, Polres Tegal Bersama Bhayangkari Cabang Tegal Bagikan Takjil

Selasa, 11 Maret 2025 - 13:13 WIB

*Cipta Kondisi Jelang Idul Fitri 2025, Polisi Sita Bahan Baku dan Petasan Siap Edar*

Senin, 10 Maret 2025 - 14:55 WIB

Polres Tegal Bentuk Satgas Quick Response, Ini Tujuannya 

Sabtu, 8 Maret 2025 - 05:02 WIB

Kapolres Tegal Pimpin Langsung Kegiatan Baksos

Kamis, 6 Maret 2025 - 11:24 WIB

Polres Tegal Bersama Dishub Gelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis bagi Pengguna Jalan

Rabu, 5 Maret 2025 - 13:23 WIB

Polres Tegal Lakukan Pengamanan Shalat Isya dan Tarawih Selama Bulan Ramadhan 

Selasa, 4 Maret 2025 - 15:10 WIB

Kapolres Tegal Pimpin Langsung Monitoring dan Pengawasan Harga Bahan Pokok di Sejumlah Lokasi Strategis 

Selasa, 4 Maret 2025 - 12:34 WIB

Di Tuding Telah Melanggar Kerjasama, Pihak RSUD Kardinah Kota Tegal: Itu Tidak Benar!

Berita Terbaru

BREBES

RSUI Mutiara Bunda Siap Melayani 24 Jam

Kamis, 13 Mar 2025 - 15:45 WIB