Ops Patuh Candi 2024: Satgas Bindikmas Sosialisasi di Universitas Sri Slamet

ABDUL GHOFUR

- Redaksi

Jumat, 19 Juli 2024 - 01:31 WIB

40110 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

BATANG//nasionaldetik.com – Personel Satuan Tugas Pembinaan dan Pendidikan Masyarakat (Satgas Bindikmas) dalam Operasi Patuh Candi 2024 Polres Batang menggelar sosialisasi dan edukasi tentang tertib berlalu lintas di Universitas Sri Slamet, yang berlokasi di Jalan Pantura, Clapar, Subah, Batang, Kamis (18/7/2024).

Kegiatan tersebut dihadiri oleh Kasatgas Bindikmas AKP Sukamto, bersama anggota Satgas Bindikmas, Wakil Rektor Universitas Sri Slamet, Putra Nugroho, serta para dekan dari berbagai fakultas di universitas tersebut.

Dalam sosialisasi ini, AKP Sukamto menjelaskan pentingnya tertib berlalu lintas dan memperkenalkan Operasi Patuh Candi 2024 yang tengah digelar.

“Tujuan dari operasi ini adalah untuk meningkatkan kesadaran masyarakat tentang pentingnya mematuhi peraturan lalu lintas demi keselamatan bersama,” ujar AKP Sukamto.

Wakil Rektor Universitas Sri Slamet, Bapak Putra Nugroho, mengapresiasi kegiatan tersebut dan berharap mahasiswa dapat memahami serta menerapkan apa yang disampaikan oleh Satgas Bindikmas.

Baca Juga :  Genjot Terus,Pembangunan sasaran Fisik Oleh Satgas TMMD Reguler ke-120 Kodim 0726/Sukoharjo

“Kami sangat mendukung upaya ini karena keselamatan di jalan raya adalah tanggung jawab kita bersama,” kata Putra Nugroho.

Sosialisasi ini juga melibatkan sesi tanya jawab yang aktif antara personel Satgas Bindikmas dan para mahasiswa, yang menunjukkan antusiasme tinggi dalam memahami aturan berlalu lintas yang baik dan benar.

“Kegiatan ini diharapkan dapat memberikan dampak positif dalam menciptakan budaya tertib berlalu lintas di kalangan mahasiswa Universitas Sri Slamet,” pungkasnya.(*)

Berita Terkait

Setelah Skandal Korupsi Pertamina, Penyelewengan Pertalite di Brebes Terungkap
Buka Bersama Polres Kendal, Momen Berbagi dengan Yatim Piatu dan Kaum Dhuafa
Bagikan Takjil dan Bukber Polri dan Media : Pererat Silaturahmi dan Sinergi untuk Masyarakat
Warga Maksimalkan Betonisasi Agar Mengeras Sempurna
Safari Ramadhan, Kapolres Kunjungi Ulama di Kecamatan Sirampog
Perbuatan Tragis Dan Tak Bermoral Pencabulan Anak Tiri, Berujung Kematian Istri di Kecamatan Tambang
Sinergi Polri dan Media: Berbagi Takjil dan Kebersamaan di Bulan Suci
Polres Kendal Intensifkan Patroli Ngabuburit Selama Ramadan*

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 22:04 WIB

Berkah Ramadan, Kapolres Nganjuk dan Bhayangkari Bagikan Ratusan Takjil di depan Pos Pujahito

Jumat, 14 Maret 2025 - 14:46 WIB

Momentum Bulan suci ramadhan, PT Delik Jatim Group Laksanakan giat Berbuka Puasa Bersama

Jumat, 14 Maret 2025 - 02:14 WIB

Dinkes Pacitan Ingatkan Masyarakat Akan Bahaya Bahan Kimia Dalam Asap Petasan

Jumat, 14 Maret 2025 - 01:23 WIB

DPRD Tulungagung Gelar Rapat Paripurna Bahas LKPJ 2024 dan Pembentukan Pansus Ranperda

Kamis, 13 Maret 2025 - 10:41 WIB

Unik Ruangan Kepala Desa Bungur di Sulap Jadi Tempat Wisata

Kamis, 13 Maret 2025 - 04:12 WIB

Posyandu Lansia Desa Pelem Tingkatkan Kesehatan Warga Lanjut Usia

Kamis, 13 Maret 2025 - 00:39 WIB

Rumah Impian Mbah Siar Terwujud Berkat Program TMMD ke-123 Tulungagung

Kamis, 13 Maret 2025 - 00:29 WIB

Polres Nganjuk Intensifkan Patroli Sahur hingga Wilayah Pelosok

Berita Terbaru