DPW FBN RI Sumut Bagikan Sembako,Hanif Adriansyah : Salah Satu Bentuk Bela Negara

- Redaksi

Jumat, 19 Juli 2024 - 15:19 WIB

40357 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Medan

Program Jumat Berkah adalah program sedekah berupa pembagian sembako yang diberikan kepada masyarakat kaum dhuafa dan anak yatim sekitar dengan tujuan di antaranya yaitu sedekah dan menyambung silaturahmi bersama masyarakat setempat karena kegiatan dilakukan secara bersama-sama. Merupakan salah satu program dari Forum Bela Negara Republik.

Penyerahan bingkisan sembako ini merupakan realisasi program Jumat Barokah yang diinisiasi oleh Wakil Ketua Umum FBN RI Hanif Adriansyah Alamsyah SE.MM melalui Bendahara DPW FBN R.I Sumut Rouses de Fretes yang didampingi Kabid Sosial iLham Irwandi, sesuai arahan dan support dari DPP FBN RI, ” Menurutnya, kepedulian berbagi kepada sesama harus terus ditumbuhkan agar dapat memberi manfaat kepada sebanyak mungkin orang di sekitar kita,khususnya masyarakat Kota Medan,karena ini adalah salah satu bentuk dari Bela Negara.Ungkapnya Hanif Adriansyah.

” Utamanya bagi umat muslim, hari Jumat merupakan hari yang mulia. Sangat baik untuk memperbanyak sedekah dan semoga memberi banyak manfaat untuk penerima dan semoga kegiatan ini bisa dilaksanakan secara rutin sebagai bentuk rasa peduli dan meningkatkan rasa berbagi kepada lingkungan sekitar kita tempat tinggal dan hal ini akan terus dilakukan oleh FBN RI secara berpindah pindah tempat yang laksanakan oleh Pengurus FBN RI Sumut,” Pungkasnya Hanif Adriansyah.

Baca Juga :  Ketua PC GM FKPPI 0201 Medan Dede Hadade Lubis Serahkan Petaka Kepada Ketua Rayon Medan Marelan Dan Medan Labuhan Terpilih

Tampak masyarakat yang menerima bantuan sembako yang diserahkan oleh Keluarga Besar DPW FBN R.I Sumut sangat bersyukur dan senang ” Semoga Forum Bela Negara Sumatera Utara menjadi Berkah dan Sukses selalu yang hadir di tengah tengah masyarakat,”Ungkap Betty Br Simanjuntak

Kegiatan ini terlaksana tidak terlepas dari arahan dan bimbingan dari Ketua Umum FBN R.I , Prof DR Setyo Harnowo (Laksamana Muda TNI Purn) , Sekjen DR Muhammad Faisal SE.MM (Laksamana Pertama TNI Purn) , Waketum Hanif Adriansyah Alamsyah SE.MM , Ketua DPW FBN R.I Sumut Irwanto S.Pd , dan Para Pembina FBN R.I Forkopimda Sumut serta Dewan Penasehat FBN Sumut.(Red)

Berita Terkait

Ferry Sibarani Lantik Pengurus PPDI se-Sumut Periode 2025–2029: Tegaskan Peran Pers Sebagai Pilar Demokrasi
Hukum Tak Bertaring? Oscar Sebayang Tak Diborgol, Tertawa Saat Disidang
DPD II PKN Kota Medan Berbagi Kepada Kaum Dhuafa
Gubsu Bobby Nasution Dukung Penutupan THM yang Langgar Aturan di Sumut
Korupsi Dana Covid-19 Sumut: Gelombang Desakan untuk Seret Nama-Nama Besar
Tak Menyerah Saat Ditabrak Orang Mabuk, Muhammad Ja’far Tetap Kuliah dan Jadi Penemu Herbal Dunia
Warga Sedih, Pertanyakan Masih Kurangnya Perhatian Pemko Medan di Kelurahan Tangkahan
PT Medan Bebaskan Selamet: Bukan Tindak Pidana, Tengku Ade dan Zainur Rusdi Harusnya Ikut Bebas

Berita Terkait

Senin, 28 Juli 2025 - 16:21 WIB

Spanduk Protes Muncul di Depan Kecamatan Tulakan,Ada apa?

Senin, 28 Juli 2025 - 13:09 WIB

Bentuk Apresiasi, Kapolres Jombang Berikan Penghargaan kepada 10 Anggota Berprestasi

Senin, 28 Juli 2025 - 11:55 WIB

Jaga Tradisi, Jaga Negeri: TNI Kawal Pawai Budaya Bendorejo Jelang HUT RI ke-80

Senin, 28 Juli 2025 - 11:47 WIB

Kesenian Wayang Kulit: Simbol Menjaga Warisan dan Jati Diri Bangsa

Senin, 28 Juli 2025 - 10:13 WIB

Daerah Kecil di Jawa Timur Ini Justru Masuk Jajaran Kota Terkaya se-Indonesia, Kok Bisa?

Minggu, 27 Juli 2025 - 22:40 WIB

Terjadi…!!! Sekdes di Jombang Dilaporkan ke Polisi, Diduga Gelapkan Rp 61 Juta Dana Pengurusan Sertifikat

Minggu, 27 Juli 2025 - 22:01 WIB

Desa Sentul Mengadakan Pelatihan Kepemimpinan Bagi Karang Taruna Bhakti

Minggu, 27 Juli 2025 - 21:14 WIB

Truk Tangki Bermodus Transportir Industri Diduga Angkut BBM Subsidi di Wilayah Probolinggo.

Berita Terbaru

Jawa timur

Spanduk Protes Muncul di Depan Kecamatan Tulakan,Ada apa?

Senin, 28 Jul 2025 - 16:21 WIB

KALIMANTAN

Seluruh warga Penajam Harus Merasakan Gas Rumah

Senin, 28 Jul 2025 - 13:41 WIB