Nelayan dan Pedagang Ikan di Tegal Menaruh Harapan kepada Cagub & Cawagub Jateng Ahmad Luthfi-Gus Yasin

ABDUL GHOFUR

- Redaksi

Sabtu, 29 Juni 2024 - 10:31 WIB

40114 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Tegal //nasionaldetik.com – Paguyuban Nelayan dan Pedagang Ikan di Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Larangan Kramat, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah, secara resmi menyatakan dukungannya kepada pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur, Ahmad Lutfi dan Gus Yasin, dalam Pemilihan Gubernur Jawa Tengah yang akan datang.

Banyak dari mereka merasa bahwa Ahmad Lutfi dan Gus Yasin adalah pasangan yang tepat untuk memimpin Jawa Tengah ke depan, khususnya dalam memperhatikan kebutuhan masyarakat pesisir.

Agus, seorang Pedagang Ikan di TPI Larangan Kramat, Sabtu (29/6/2024) menyatakan harapannya, “Kami berharap dengan dukungan ini, ke depan nasib kami akan lebih baik.”

Baca Juga :  Meriahkan Hari Bhayangkara ke-78,  Tiga Pilar Kota Tegal Gelar Fun Mini Soccer

Dengan adanya dukungan dari Paguyuban Nelayan dan Pedagang Ikan TPI Larangan Kramat, diharapkan pasangan Ahmad Lutfi dan Gus Yasin dapat semakin memperkuat basis dukungan mereka dalam menghadapi Pemilihan Gubernur Jawa Tengah yang akan datang. (*)

Berita Terkait

Satgas Pangan Polres Tegal Bersama UPTD Metrologi Dinas UKM Koperasi dan Perdagangan Sidak Produk Minyakita
Sasar Nelayan, Polres Tegal Bersama Bhayangkari Cabang Tegal Bagikan Takjil
*Cipta Kondisi Jelang Idul Fitri 2025, Polisi Sita Bahan Baku dan Petasan Siap Edar*
Polres Tegal Bentuk Satgas Quick Response, Ini Tujuannya 
Kapolres Tegal Pimpin Langsung Kegiatan Baksos
Polres Tegal Bersama Dishub Gelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis bagi Pengguna Jalan
Polres Tegal Lakukan Pengamanan Shalat Isya dan Tarawih Selama Bulan Ramadhan 
Kapolres Tegal Pimpin Langsung Monitoring dan Pengawasan Harga Bahan Pokok di Sejumlah Lokasi Strategis 

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 03:31 WIB

FP4 Menduga Dana 74.2 Milyar dari PT. AMNT Hanya Sebagian Dibahas di Banggar DPRD, Sisanya di Mana??

Jumat, 14 Maret 2025 - 02:00 WIB

Warga Maksimalkan Betonisasi Agar Mengeras Sempurna

Jumat, 14 Maret 2025 - 01:23 WIB

DPRD Tulungagung Gelar Rapat Paripurna Bahas LKPJ 2024 dan Pembentukan Pansus Ranperda

Kamis, 13 Maret 2025 - 23:44 WIB

Dirjenpas Mashudi Kunjungi Rutan Perempuan Medan, Beri Arahan Penguatan Layanan dan Profesionalitas

Kamis, 13 Maret 2025 - 16:09 WIB

Flora Nainggolan Resmi Jabat Kakanwil Kementerian HAM Sumatera Utara

Kamis, 13 Maret 2025 - 11:31 WIB

Pangdam Iskandar Muda Terima Audiensi BPPSDMP Kementan RI, Bahas Sinergi Ketahanan Pangan di Aceh.

Kamis, 13 Maret 2025 - 11:12 WIB

Perwira TNI Kembali Dipercaya Dalam Quarterly Evaluation UNIFIL

Kamis, 13 Maret 2025 - 11:06 WIB

Kogabwilhan I Berkolaborasi Dengan Dispenad Adakan Pembekalan Komunikasi Strategis Untuk Perwira, Bintara dan Tamtama Kogabwilhan I

Berita Terbaru