Pihak Ketiga Suplai BBM Di PT Jakon, Diduga Tak Ada Ijin Angkutan

Edi Supriadi

- Redaksi

Jumat, 28 Juni 2024 - 10:15 WIB

40265 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Nasionaldetik.com , Nias Barat – Pengangkutan Bahan Bakar Minyak (BBM) di PT Jaya Konstruksi yang sedang mengerjakan proyek jalan dan jembatan Sirombu-Afulu di Nias Utara diduga belum mengantongi izin usaha angkutan.

Berdasarkan pasal Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2001 tentang Minyak dan Gas Bumi, pengangkutan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 23 tanpa Izin Usaha Pengangkutan dipidana dengan pidana penjara paling lama 4 (empat) tahun dan denda paling tinggi Rp40.000.000.000,00 (empat puluh miliar rupiah).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Beberapa masyarakat yang tidak ingin disebut namanya menjelaskan bahwa BBM untuk keperluan alat berat dan mesin di PT Jaya Konstruksi diangkut menggunakan kendaraan jenis L300. “Kami melihat kadang-kadang diangkut pakai truk, dan yang sering pakai L300, yang bermuatan drum berisikan BBM,” jelas salah satu warga.

Baca Juga :  FP4 Menduga Dana 74.2 Milyar dari PT. AMNT Hanya Sebagian Dibahas di Banggar DPRD, Sisanya di Mana??

Menanggapi hal itu, PT Jaya Konstruksi yang diwakili oleh Aris kepada wartawan pada tanggal 25 membenarkan bahwa pengangkutan BBM telah diserahkan kepada pihak ketiga. “Benar, BBM disuplai oleh Ama Bram,” ujarnya.

Sementara Kepala Kerja PT Jaya Konstruksi Sunarjo saat dikonfirmasi melalui sambungan WhatsApp-nya tentang izin usaha Ama Bram terkait penjualan BBM ke PT-nya mengatakan akan bertanya kepada Salmi. “Saya tanya dulu ke Pak Salmi ya Pak,” jawabnya.

Baca Juga :  Bupati Labura: MTQ dan FSQ Jaga Generasi Muda dari Pengaruh Buruk 

Terkait jenis BBM dan izin angkutan minyak yang disuplai oleh Ama Bram masih belum dijawab. Saat dikonfirmasi melalui sambungan WhatsApp, Ama Bram menerangkan bahwa dirinya menyuplai BBM ke PT Jaya Konstruksi bersama temannya, Salmi. “Iya, BBMnya kita ambil dari Gunungsitoli, dengan jenis deslaik,” jelasnya.

Ia juga menambahkan bahwa jenis BBM deslaik itu non-subsidi, dengan harga dua kali lipat dari harga solar biasa. Ama Bram juga memastikan bahwa dirinya memiliki izin usaha untuk pengangkutan BBM tersebut

Penulis : gulo

Pimred : Edi uban

Editor : Yuan / Tambunan

Berita Terkait

Andri Rahmadani Resmi Pimpin FSP KEP SPSI PT Inalum, R Abdullah: Jalinlah Hubungan Baik dengan Perusahaan dan Pemerintah 
Viral..!! Kembali Terjadi Bandar Judi Dan Narkoba Diduga Otak Dari Pembakaran Pondok Milik Pimred Media Liputan16.com di Pancur Batu
Viral..!! Masyarakat Sumber Makmur Resah, Diduga Oknum TNI-AD Kodam I/BB Jadi Bos Mafia CPO, Pangdam Harus Bertindak Tegas
Viral..!! Kapolrestabes Segera Bertindak Dan Tegas Menangani Kasus  4 Laporan Wartawan Korban Intimidasi Preman Mafia Tanah 
Viral..!! Terjadi Kembali Kasus Kekerasan Terhadap Anak, Polres Batu Bara Lambat Menangani
Woow..!! Dugaan Besar Kades Tembung – Percut Sei Tuan Manipullatif Data Laporan LPJ DANA DESA ( Fiktif / Mark-up ), Terhitung Dari Tahun 2020 – 2024
Ketua Serikat Nelayan NU Kabupaten Langkat, Lukman Hakim, Siap Sukseskan Konferensi Cabang KSPSI
Siapakah Darwin Syahputra? Ketua BM PAN Labura yang Baru Dilantik

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 13:07 WIB

Tim Patroli Kodam I/BB Bubarkan Tawuran Geng Motor di Medan, Dua Remaja Bersenjata Tajam Diamankan

Selasa, 15 April 2025 - 11:57 WIB

Kodim 0713/Brebes Survei Calon Lokasi TMMD di Kecamatan Sirampog

Selasa, 15 April 2025 - 09:34 WIB

*Soal Perkara Dosen Bunuh Suami, Menurut Saksi Terdakwa Sering Cek-Cok*

Senin, 14 April 2025 - 15:28 WIB

Diduga Edarkan Sabu, 2 Pria di Sei Priok Ditangkap Satresnarkoba Polres Tebing Tinggi

Senin, 14 April 2025 - 14:22 WIB

Warga Karangsari Brebes, Audiensi Ke Balai Desa Terkait Uang Pajak Yang Di Tilep Oknum Perangkat Desa.

Senin, 14 April 2025 - 10:40 WIB

Curi Sepeda Motor Oknum LSM Di Brebes Diamankan Polisi

Senin, 14 April 2025 - 07:42 WIB

Kawal Agenda Nasional, Polres Brebes Siagakan Personel Power On Hand

Sabtu, 12 April 2025 - 14:59 WIB

Wakapolres Brebes Pimpin Apel Siaga Malam Minggu. Ini Arahanya

Berita Terbaru

Jawa barat

Pangkogabwilhan I, Sambangi Kodam III/Siliwangi

Rabu, 16 Apr 2025 - 05:14 WIB