Sambut HUT Bhayangkara Ke-78, Kapolres Kendal Pimpin Upacara Ziarah di TMP dan Tabur Bunga di Pelabuhan Kendal

ABDUL GHOFUR

- Redaksi

Senin, 24 Juni 2024 - 08:32 WIB

4098 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

KENDAL //nasionaldetikmcom – Dalam rangka memperingati HUT Bhayangkara ke-78 tahun, Polres Kendal melakukan ziarah dan tabur bunga ke Taman Makam Pahlawan (TMP) Kusuma Jati Kendal, Senin (24/6/2024).

Ziarah dan tabur bunga ini dipimpin langsung oleh Kapolres Kendal AKBP Feria Kurniawan didampingi seluruh pejabat utama, Brimob batalyon A, Kapolsek jajaran dan anggota Polres Kendal.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan ziarah di TMP Kusuma Jati Kendal ini diawali dengan upacara penghormatan kepada para arwah pahlawan. Dilanjutkan dengan mengheningkan cipta dan peletakan karangan bunga di tugu makam pahlawan oleh Kapolres Kendal AKBP Feria Kurniawan. Kemudian dilanjutkan dengan prosesi penaburan bunga ke pusara para pahlawan pejuang kemerdekaan.

Baca Juga :  Berikan Motivasi Dan Semangat Anggota, Kapolres Brebes Kunjungi Pospam Di Jalur Selatan

Kapolres Kendal AKBP Feria Kurniawan mengatakan kegiatan ziarah dan tabur bunga ini dilakukan sebagai rangkaian peringatan HUT ke-78 Bhayangkara yang jatuh pada 1 Juli 2024. “Kami dari Polres Kendal mendoakan para pendahulu dan mengenang jasa-jasa para pahlawan saat memperjuangkan kemerdekaan Indonesia,” ucap Kapolres.

Lebih lanjut Kapolres berpesan kepada seluruh anggota Polri untuk meneladani sifat-sifat luhur dari para pahlawan yang sudah berkorban jiwa raga dan harta benda untuk menjaga kemerdekaan bangsa Indonesia.

Baca Juga :  Sosialisasi Penerimaan Polri, Kapolsek Bulakamba Datangi Sekolah 

“Sebagai anak bangsa kita bisa meneladani semangat dan perjuangan pahlawan untuk membangun bangsa dimasa kemerdekaan yang saat ini sedang kita nikmati dan saya harap di usia Polri yang ke-78 tahun ini semoga institusi Polri lebih baik lagi kedepannya,” ujarnya.

Kemudian acara dilanjutkan dengan tabur bunga di perairan laut wilayah hukum Polres Kendal.( ** )

Berita Terkait

Woow..!! Ini Harus Diwaspadai Kontraktor Fiktif ,  Wanprestasi CV Anggun Sejati, Pekerja Proyek Pavingisasi SD Negeri 03 Sidamukti Belum Dilunasi
Gama Classic Produk Rokok Djitoe Group Yang Menjadi Pionir di Wilayah Distribusi Banyumas Raya
*Kapolres Kendal: Razia Kendaraan Ditingkatkan, Pelaku Balap Liar Akan Ditindak Tegas*
Kasus Dugaan Pengancaman di Jeneponto: Kaharuddin Menggugat Keadilan, Publik Desak Penegakan Hukum
Polri Peduli Di Bulan Ramadhan, Polres Brebes Gelar Buka Bersama Dan Pemberian Bantuan Kepada Penyandang Disabilitas
Djitoe Serayu Project (DSP), Distribusi Rokok Wilayah Eks-Karesidenan Banyumas
Ratusan Tabung Gas oplosan diamankan Polsek Cileungsi 
Wooow..!! Dugaan Mafia – Mafia BBM Ini Semakin Merajalela dan Tertangkap Oknum BBM di Banyumas

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 05:29 WIB

Woow..!! Ini Harus Diwaspadai Kontraktor Fiktif ,  Wanprestasi CV Anggun Sejati, Pekerja Proyek Pavingisasi SD Negeri 03 Sidamukti Belum Dilunasi

Minggu, 16 Maret 2025 - 02:38 WIB

*Kapolres Kendal: Razia Kendaraan Ditingkatkan, Pelaku Balap Liar Akan Ditindak Tegas*

Sabtu, 15 Maret 2025 - 14:04 WIB

Djitoe Serayu Project (DSP), Distribusi Rokok Wilayah Eks-Karesidenan Banyumas

Sabtu, 15 Maret 2025 - 10:00 WIB

Wooow..!! Dugaan Mafia – Mafia BBM Ini Semakin Merajalela dan Tertangkap Oknum BBM di Banyumas

Sabtu, 15 Maret 2025 - 05:16 WIB

PNIB : TINDAK TEGAS PARA PROPAGANDA KHILAFAH & PELAKU INTOLERANSI YANG MERUSAK KESUCIAN RAMADHAN, MENODAI PERSATUAN INDONESIA DAN KEBHINEKAAN

Jumat, 14 Maret 2025 - 07:46 WIB

Buka Bersama Polres Kendal, Momen Berbagi dengan Yatim Piatu dan Kaum Dhuafa

Jumat, 14 Maret 2025 - 04:26 WIB

Bagikan Takjil dan Bukber Polri dan Media : Pererat Silaturahmi dan Sinergi untuk Masyarakat

Jumat, 14 Maret 2025 - 02:00 WIB

Warga Maksimalkan Betonisasi Agar Mengeras Sempurna

Berita Terbaru

NGANJUK

Polres Nganjuk Tindak Lanjut Dugaan Sabung Ayam di Bagor

Minggu, 16 Mar 2025 - 06:18 WIB