Pastikan Perayaan Lebaran Idul Adha Berjalan Aman, Polres Tegal Kota Gelar Razia Miras

ABDUL GHOFUR

- Redaksi

Minggu, 16 Juni 2024 - 14:06 WIB

40100 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Kota Tegal//nasionaldetik.com – Polres Tegal Kota berhasil menyita puluhan botol minuman keras (miras) dari sejumlah penjual di wilayah Kota Tegal, Minggu (16/6/2024).

Kegiatan operasi penyakit masyarakat ini sebagai upaya untuk menciptakan situasi yang kondusif selama libur lebaran Idul Adha 1445 H.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolres Tegal Kota melalui Kapolsek Tegal Timur Kompol Suratman mengatakan, pihaknya telah menggelar kegiatan razia penyakit masyarakat guna menciptakan situasi yang kondusif selama libur lebaran Idul Adha 1445 H.

Dan salah satunya dengan menggelar razia terhadap para penjual atau toko yang masih membandel untuk memperjual belikan minuman keras (miras).

Baca Juga :  Polwan Polres Kendal Tumpahkan Darah di HUT RI ke-76, Bakti Sosial Donor Darah Demi Nyawa

Pada kesempatan tersebut, Polsek Tegal Timur berhasil menyita setidaknya 60 botol miras merk AO. Mulai dari produksi rumahan hingga pabrikan turut menjadi target dalam operasi pekat kali ini.

“Kita melakukan razia miras pabrikan maupun tradisional ke sejumlah penjual yang ada di Kota Tegal. Dan anggota kami tadi berhasil mengamankan 60 botol miras pabrikan merk AO,” ungkapnya.

Puluhan miras tersebut lanjutnya, kemudian kita amankan ke Mapolsek Tegal Timur sebagai barang bukti untuk nantinya kita musnahkan. Sedangkan untuk penjual miras kita tindak dengan aturan yang berlaku,” imbuh Kapolsek Tegal Timur.

Baca Juga :  Maraknya Praktik Mafia BBM Jenis Solar,Belum Ada Penindakan Tegas Dari Aparat Penegak Hukum

Kapolsek mengungkapkan, pihaknya akan terus melaksanakan razia miras seperti ini. Terlebih menjelang Hari Raya Idul Adha dan saat ini juga sudah memasuki tahapan Pilkada serentak .

Menurutnya, dengan pelaksanaan operasi miras, pihaknya berharap perayaan Lebaran Idul Adha 1445 H dan gelaran tahapan Pilkada serentak di Kota Tegal berlangsung dengan aman dan kondusif.

“Kami mengantisipasi agar menjelang perayaan Lebaran Idul Adha kali ini situasinya kondusif. Sehingga masyarakat dapat merayakannya dengan aman dan nyaman, tanpa adanya penyalahgunaan minuman keras,” pungkasnya.( ** )

Berita Terkait

Setelah Skandal Korupsi Pertamina, Penyelewengan Pertalite di Brebes Terungkap
Buka Bersama Polres Kendal, Momen Berbagi dengan Yatim Piatu dan Kaum Dhuafa
Bagikan Takjil dan Bukber Polri dan Media : Pererat Silaturahmi dan Sinergi untuk Masyarakat
Safari Ramadhan, Kapolres Kunjungi Ulama di Kecamatan Sirampog
Perbuatan Tragis Dan Tak Bermoral Pencabulan Anak Tiri, Berujung Kematian Istri di Kecamatan Tambang
Satgas Pangan Polres Tegal Bersama UPTD Metrologi Dinas UKM Koperasi dan Perdagangan Sidak Produk Minyakita
Polres Kendal Intensifkan Patroli Ngabuburit Selama Ramadan*
Kesiapan Operasi Ketupat Candi 2025: Tim Asistensi Polda Jateng Cek Jalur di Kabupaten Brebes

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:17 WIB

Direktur Jenderal Pemasyarakatan, Mashudi Kunjungi Rutan Kelas I Medan

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:14 WIB

Rutan Kelas I Medan Gelar Rapat Anggota Tahunan Koperasi Pegawai Tahun Buku 2024

Jumat, 14 Maret 2025 - 14:46 WIB

Momentum Bulan suci ramadhan, PT Delik Jatim Group Laksanakan giat Berbuka Puasa Bersama

Jumat, 14 Maret 2025 - 14:03 WIB

*Jumat Curhat Di Bulan Ramadhan, Polres Brebes Berbagi Sembako Gratis Di Desa Grinting*

Jumat, 14 Maret 2025 - 06:45 WIB

Polda Sumut Gelar Buka Puasa Bersama Polri dan Media, Perkuat Sinergi Jaga Kamtibmas

Jumat, 14 Maret 2025 - 03:31 WIB

FP4 Menduga Dana 74.2 Milyar dari PT. AMNT Hanya Sebagian Dibahas di Banggar DPRD, Sisanya di Mana??

Jumat, 14 Maret 2025 - 02:14 WIB

Dinkes Pacitan Ingatkan Masyarakat Akan Bahaya Bahan Kimia Dalam Asap Petasan

Jumat, 14 Maret 2025 - 02:00 WIB

Warga Maksimalkan Betonisasi Agar Mengeras Sempurna

Berita Terbaru

Jawa timur

Serapan Gabah di Nganjuk Optimis Lampaui Target

Jumat, 14 Mar 2025 - 22:10 WIB