Sambut Hari Bhayangkara Ke 78″Polsek Paguyangan Polres Brebes Giat Baksos

- Redaksi

Jumat, 14 Juni 2024 - 10:40 WIB

40134 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BREBES//nasionaldetik.com – Mengisi rangkaian kegiatan peringatan Hari Bhayangkara ke 78 tahun 2024, jajaran Polsek Paguyangan Polres Brebes menggelar bakti sosial religi. Salah satunya dengan melakukan aksi bersih-bersih di area tempat ibadah .Jumat 14 Juni 2024 pukul 08.00 Wib s/d selesai.

Oplus_0

Polsek Paguyangan yang dipimpin Kapolsek Paguyangan IPTU TASUDIN, S.H. melaksanakan giat baksos religi yg berlokasi di Masjid Ahmad Dahlan Desa Paguyangan Kec. Paguyangan. Sebelum kegiatan baksos religi diawali dengan kegiatan apel pagi.

Baca Juga :  Sangat Miris Sekali..!! SMA N1 Sigunung Pakpak Bharat, Para Murid Sempat Tidak Belajar, Akibat Kekurangan Guru Pengajar Bidang Study

Kegiatan baksos religi berupa bersih-bersih tempat ibadah dan pemberian peralatan utk keperluan bersih-bersih, diantaranya : sapu, alat pel, kesed, wiper pembersih kaca, pembersih lantai, kapur barus, alat pembersih toilet

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka HUT Bhayangkara ke 78, sebagai bentuk kepedulian Polri kepada lingkungan. Selama giat berjalan dalam keadaan aman dan kondusif,” jelas Kapolsek.

Baca Juga :  Babinsa Sambangi Pos Satpam Pasar Harjodaksino

Dalam kegiatan tersebut saya bersama anggota membersihkan lingkungan masjid dari mulai dalam ruangan masjid hingga halaman masjid, dengan harapan bisa memberikan kenyamanan terhadap para jamaah dalam menunaikan ibadah sholat.

 

( A Gofur )

Berita Terkait

DWP Lapas muara Bulian Melaksanakan Bakti sosial, Menyerahkan Bantuan Kepada Anak LKSA 
Bupati: Brebes Bakal Miliki Kolam Renang Standar Nasional
Satgas TMMD Kodim 0724/Boyolali Serahkan Bantuan Al-Qur’an untuk Masjid Al Amin
Satgas TMMD Reguler Ke-125 Bersama Warga Masyarakat Tanam Jagung, Dukung Ketahanan Pangan Nasional
Suasana Penuh Syukur Warnai Tasyakuran Khitan dan Aqiqah Putra Kepala Desa Tanjungsari
Dukung Program Kasad Tentang Ketahanan Pangan, Satgas TMMD Reguler Ke-125 Laksanakan Kerjabakti Penyiapan Lahan Penanaman Jagung
Satgas TMMD Reguler Ke-125 Kodim 0735/Surakarta Membaur Bersama Masyarakat Laksanakan Sholat Jum’at di Lokasi TMMD
Dansatgas TMMD Reguler Ke-125 Kodim 0735/Surakarta Cek Progres Pengerjaan Sasaran Fisik TMMD

Berita Terkait

Senin, 28 Juli 2025 - 10:13 WIB

Daerah Kecil di Jawa Timur Ini Justru Masuk Jajaran Kota Terkaya se-Indonesia, Kok Bisa?

Minggu, 27 Juli 2025 - 22:01 WIB

Desa Sentul Mengadakan Pelatihan Kepemimpinan Bagi Karang Taruna Bhakti

Minggu, 27 Juli 2025 - 21:14 WIB

Truk Tangki Bermodus Transportir Industri Diduga Angkut BBM Subsidi di Wilayah Probolinggo.

Minggu, 27 Juli 2025 - 18:52 WIB

Mendapati Laporan Masyarakat Polsek Waru Menurunkan Unit Reskrim Adanya Mayat Tergeletak

Minggu, 27 Juli 2025 - 18:32 WIB

Budidaya Melon ala Green House Jadi Inspirasi, Kapolsek Warujayeng Beri Dukungan

Minggu, 27 Juli 2025 - 12:09 WIB

Kurang Tegasnya Para Terkait Diduga Beralih Fungsi warung menjadi Tempat Karaoke 

Sabtu, 26 Juli 2025 - 21:39 WIB

Suasana Penuh Syukur Warnai Tasyakuran Khitan dan Aqiqah Putra Kepala Desa Tanjungsari

Sabtu, 26 Juli 2025 - 19:08 WIB

Diduga Ada Permainan, OTT Penangkapan Penebangan Kayu Perhutani di Dringu, Probolinggo Pelaku Bebas Berkeliaran, Ada Apa Dengan APH?

Berita Terbaru

0-0x0-0-0#

JOMBANG

Pembagian Bantuan Beras Warga Kedungotok Gruduk Balai Desa

Senin, 28 Jul 2025 - 11:07 WIB

BREBES

Bupati: Brebes Bakal Miliki Kolam Renang Standar Nasional

Senin, 28 Jul 2025 - 10:38 WIB