Perawatan Berkala, Lapas Medan Pastikan Kendaraan Dinas Berfungsi Dengan Baik

Avatar

- Redaksi

Senin, 10 Juni 2024 - 15:04 WIB

4055 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MEDAN – Lembaga Pemasyarakatan Kelas I Medan melalui Bagian Tata Usaha, Sub Bagian Umum rutin melaksanakan pergantian Spare Part dan Perawatan berkala kendaraan dinas TRANS PAS Mitsubishi Bus dan Mitsubhisi L300 dalam menunjang kegiatan sehari-hari, Senin (10/06/2024).

Kalapas Kelas I Medan, Maju Amintas Siburian melalui Kepala Bagian Tata Usaha, Dat Menda menyampaikan kegiatan pemeliharaan dan perawatan ini merupakan langkah Lapas Kelas I Medan untuk terus memastikan sarana dan prasarana dalam kegiatan kedinasan.

“Kendaraan dinas merupakan sarana penunjung dalam pelaksanaan tugas sehari-hari, tentu untuk mendukung terus dalam keadaan baik dan dapat terus berfungsi secara maksimal, kamu bagian Tata Usaha khususnya Bagian Umum rutin dan merupakan tugas dan fungsi urusan Umum,” Jelas Dat.

Sementara itu, Jajaran Bagian Umum yang melaksanakan kegiatan perawatan kendaraan dinas menyampaikan bahwa sebenarnya perawatan kendaraan dinas itu sudah dilakukan setiap harinya.

“Pada dasarnya kami disini secara rutin sudah melakukan perawatan di setiap harinya, memanaskan mesin, mengecek bahan bakar, dan melakukan pengecekan seluruh komponen mobil itu dilakukan setiap hari pada hari kerja, ini sudah merupakan rutinitas biasa” pungkas Jelas Dikki Septianto.

Baca Juga :  Rutan Kelas IIA Palangkaraya Gelar Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1445 H dengan Khidmat

“Ini dilakukan tujuannya itu agar kendaraan dinas saat tiba-tiba digunakan secara mendadak untuk keperluan dinas, mobil itu selalu dalam posisi siap dan selalu dalam kondisi baik” imbuh Dikki disini.

Perlu diketahui disini bahwa kegiatan perawatan seperti ini pastinya juga diterapkan pada kendaraan dinas yang lain, secara rutin Staf Umum selalu melakukan pemeliharaan dan perawatan secara berkala. Kegiatan seperti ini juga dikoordinasikan dengan petugas yang lain semisal ada kendala atau perlu perbaikan pada salah satu kendaraan agar segera ditindaklanjuti.

#lapas1medan

Berita Terkait

Kolaborasi BKPRMI dan Rutan Pangkalan Brandan untuk Pembinaan WBP
Inspektur Wilayah V Kemenkumham Tinjau Langsung Pelaksanaan SKD di Medan
Kemenkumham Sumut Pemasangan Plang Aset ex-BLBI
Pelatihan Kemandirian Sablon di Lapas Kelas IIA Pancur Batu, Kolaborasi dengan Yayasan Anugerah Insan Residivis Sumut
Lapas Narkotika Pematangsiantar Kontrol Bangunan dan Branggang Dukung Program Ketahanan Pangan
Lapas Medan Perkuat Sinergi dengan BNNP Sumatera Utara: Akselerasi Tanpa Toleransi untuk Berantas Narkoba
Kantor Hukum Sahat Baginda Palty (SBP) & Partners Medan Turut Berduka atas Kepergian H Jumiran Abdi
Riki Irawan: Keberhasilan Edy Rahmayadi Terbukti Nyata, Beda Kelas dengan Bobby Nasution

Berita Terkait

Rabu, 30 Oktober 2024 - 14:52 WIB

Eco-Enzyme, Solusi Mengurangi Sampah Rumah Tangga

Rabu, 30 Oktober 2024 - 14:48 WIB

Pemkab Brebes, Bagi Bagi Bantuan Untuk Nelayan

Selasa, 29 Oktober 2024 - 08:25 WIB

Luar Biasa. Donor Darah Hari Jadi Humas Polri Di Brebes Kumpulkan 152 Kantong Darah

Selasa, 29 Oktober 2024 - 05:00 WIB

Laksanakan P4GN TW IV TA. 2024, Kodim 0713 Brebes Lakukan Tes Urine Prajurit 

Selasa, 29 Oktober 2024 - 02:09 WIB

Pesan Dindikpora Caridah ,Guru Penggerak Tingkatkan Kualitas Pendidikan 

Senin, 28 Oktober 2024 - 14:28 WIB

Peringatan Hari Sumpah Pemuda Tahun 2024, Polres Brebes Gelar Upacara. 

Minggu, 27 Oktober 2024 - 07:14 WIB

Tiba di Brebes, Pria Aceh yang Jalan Kaki Usai Kalah dari YouTuber iShowSpeed Sapa Warga dan Beri Ucapan Selamat Ulang Tahun untuk Sabermania

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 15:47 WIB

Operasi Mantap Praja Candi, Polres Brebes Tingkatkan Pengamanan Objek Vital Pilkada

Berita Terbaru

REGIONAL

Polsek Bantarujeg silahturahmi ke Toga dan Tomas

Rabu, 30 Okt 2024 - 17:01 WIB