Fadil : ” Pj Wako Pekanbaru Kedepannya  Harus Netral “

Nasional Detik.com

- Redaksi

Minggu, 19 Mei 2024 - 08:23 WIB

40149 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pekanbaru |  Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru serta semua pihak saat ini masih menunggu tentang siapa Penjabat (Pj) Walikota Pekanbaru berikutnya setelah jabatan Pj Walikota Pekanbaru Muflihun, akan berakhir pada 23 Mei mendatang.

Jabatan Pj Walikota Pekanbaru apakah di isi oleh pejabat baru atau Muflihun akan diperpanjang kembali menjadi pembahasan ditengah-tengah masyarakat.

Menurut Dewan Pertimbangan Aliansi Media Indonesia (AMI) , Fadila Saputra mengatakan Penjabat Walikota Pekanbaru kedepannya harus benar-benar paham dan mengerti dengan kondisi Kota Pekanbaru.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

” Pj Walikota Pekanbaru kedepannya harus dapat menjalankan tugas dan wewenang dengan dengan baik, serta menjaga kepercayaan yang diberikan dalam menjalankan program pemerintah,” ujar Fadil.

Fadil menambahkan bahwa PJ Walikota Pekanbaru dalam menjalankan pemerintahannya harus netral dalam menghadapi pilkada November 2024 ini.
” Pj Wako Pekanbaru jangan bermain politik praktis dalam perhelatan pilkada 2024, harus netral . Kemudian, Pj Wako Pekanbaru bukan dipilih dari rakyat, sehingga tidak ada biaya politik dan beban politik harus benar-benar bekerja untuk kepentingan masyarakat Kota pekanbaru,” tegasnya.

Baca Juga :  Brigjen TNI Danny Raka Memimpin Rapat Anggota Tahunan (RAT) Tutup Buku Tahun 2023

Kemudian tidak kalah penting, PJ Wako kedepannya harus bisa menjaga stabilitas ASN kota Pekanbaru. Jangan ada gesekan serta kelompok-kelompok tertentu sehingga pemerintahan Kota Pekanbaru berjalan kurang optimal.

Fadil menambahkan PR berat PJ Wako Pekanbaru kedepannya mengembalikan marwah ASN esselon 3 dan 4 yang telah nonjob kan 1 tahun lebih  dengan cara menipu administrasi (Mall Administrasi)  melalui Surat Keputusan no 100.2.2.6/1299/OTDA tanggal 27 februari 2023 tentang mutasi ASN kota Pekanbaru.

Baca Juga :  Ismail Sarlata Ketum AMI Mengucapkan Selamat Atas Pengukuhan dan Pelantikan Serta Siap Mendukung DPW PWDPI dan Organisasi Wartawan Lainnya

” Pembohongan yang dilakukan yakni mengatakan jabatan ASN lowong padahal jabatan itu ada pejabat yang mengisinya. Sehingga terbit lah rekomendasi oleh Mendagri. Ini harus jadi perhatian khusus bagi Mendagri serta Pemerintah Provinsi Riau sebagai wakil pemerintah pusat didaerah,” tutup Fadil.

Untuk diketahui, Pemerintah Provinsi Riau telah tiga nama pejabat eselon II Pemprov Riau diusulkan calon Pj Walikota Pekanbaru diantaranya, Evarefita (Kepala Bapenda Riau), Emri Juli Harnis (Kepala Bappeda-Litbang Riau) dan Roni Rakhmat (Kepala Dinas Pariwisata Riau).

Sementara itu, DRPD Kota Pekanbaru mengusulkan satu nama yakni Sekretaris DPRD Kota Pekanbaru Hambali. (tnn)

Sumber : AMI

Berita Terkait

Dikonfirmasi Terkait Kasus Dugaan Penipuan Mirwansyah Dihentikan, Dirreskrimum Polda Riau Diam Bungkam
Gelar Buka Puasa Bersama, Kejati Riau dan Tim Media Komitmen Kerjasama Dalam Penyampaian Informasi.
Buntut Kekisruhan Gubernur dan Wakil Gubernur Soal Angka Defisit, Ketua KNPI Riau Siap Damaikan Keduabelah Pihak
Jalin Silaturahmi, PSTD Jati Diri Gelar Buka Puasa Bersama
Danrem 031/Wira Bima Menerima Hibah Tanah dan Bangunan Koramil Inuman dari Pemkab Kuansing
Danrem 031/WB Tinjau Langsung Warga Terdampak Banjir dan Berikan Bantuan Sembako
Hadiri Peletakan Batu Pertama Perumahan Anggota Polri,Ini Kata Brigjen TNI Sugiyono
Danrem 031/WB Bersama Unsur Forkopimda Sambut Kedatangan Gubri dan Wagubri Di Pekanbaru

Berita Terkait

Jumat, 11 April 2025 - 23:17 WIB

PP GPA:polri sigap kawal arus mudik dan balik Lebaran

Jumat, 11 April 2025 - 16:13 WIB

Ketua Dewan pers,pengamanan mudik Luar biasa terima kasih Polri

Jumat, 11 April 2025 - 16:02 WIB

Jaga kebugaran tubuh, polres Majalengka gelar olahraga pagi

Jumat, 11 April 2025 - 11:54 WIB

peduli terhadap sesama,Kodim 0505/JT giat bakti sosial donor darah

Jumat, 11 April 2025 - 05:19 WIB

Pelepasan pejabat Lama,Kepolres Majalengka ketempat tugas yang baru

Kamis, 10 April 2025 - 08:09 WIB

Sinergitas TNI-Polri di Cikijing,jalin silahturahmi dengan ketua Ormas DPC Pekat IB

Kamis, 10 April 2025 - 08:02 WIB

Pelepasan pejabat lama Kapolres Maja,ketempat tugas yang baru

Rabu, 9 April 2025 - 11:28 WIB

Miris,Jalan Banyak Lobang Waspada Saat Berkendara

Berita Terbaru

REGIONAL

PP GPA:polri sigap kawal arus mudik dan balik Lebaran

Jumat, 11 Apr 2025 - 23:17 WIB

Jawa tengah

Danramil Sawit Dampingi Bulog Ke CV.Mitra Tani

Jumat, 11 Apr 2025 - 16:58 WIB

Jawa timur

Polda Jatim Terjunkan Tim TAA Olah TKP Laka di Pantura Gresik

Jumat, 11 Apr 2025 - 16:37 WIB