Eks Napi Terorisme Berbagi Pengalaman Dengan Asosiasi Pengusaha Tenaga Kerja Indonesia Kendal 

ABDUL GHOFUR

- Redaksi

Sabtu, 18 Mei 2024 - 04:00 WIB

40125 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

KENDAL //nasionaldetik.com – Polres Kendal mengadakan kegiatan Silaturahmi dengan Asosiasi Pengusaha Tenaga Kerja Indonesia Kendal (APTIK) dalam rangka Penanggulangan Terorisme Radikalisme dan Intoleransi sehingga tercipta Situasi Kamtibmas yang kondusif diwilayah Kabupaten Kendal di Gentuman Resto Patebon, Sabtu (18/5/2024).

Kapolres Kendal AKBP Feria Kurniawan, SIK melalui Kasat Intelkam Polres Kendal AKP Susilo Kalis Rubiyono, SH, MH menyampaikan bahwa, “Kegiatan silaturahmi ini dalam rangka berbagi Pengalaman karena menghadirkan Eks Napiter atas nama Listyowati yang merupakan Mantan Pekerja Migran Indonesia (PMI) di Hongkong yang pernah terpapar Paham Terorisme,

Listyowati sudah Ikrar Setia kepada NKRI dan sudah bergabung dengan Perkumpulan Garuda Bahurekso Kendal yang sudah terdaftar di Kemenkumham RI yang merupakan Mitra Polres Kendal,” jelas Kasat Intelkam.

Selanjutnya Kasat Intelkam juga menyampaikan bahwa, “Kegiatan ini dalam rangka mendukung kegiatan Prioritas Polri Program II Tentang Penanggulangan Terorisme Radikalisme dan Intoleransi diwilayah Kabupaten Kendal,” ucap AKP Kalis Rubiyono.

Sementara itu Pujiono sebagai Ketua Asosiasi Pengusaha Tenaga Kerja Indonesia Kendal (APTIK) menuturkan, “Kegiatan Silaturahmi yang diadakan Polres Kendal ini dengan menghadirkan Listyowati selalu Eks Napi Terorisme dan juga Mantan Pekerja Migran Indonesia (PMI) sangat bagus dan positif karena langsung menghadirkan orang yang pernah terlibat sehingga bisa menceritakan secara real pengalamannya untuk kemudian akan kami sampaikan kepada para Pekerja Migran Indonesia (PMI) yang akan kami proses untuk waspada terhadap Paham Terorisme Radikalisme dan Intoleransi,

Baca Juga :  Polres Batang Perketat Pengawasan Internal Selama Operasi Keselamatan Candi 2025

Kami juga sangat mendukung kegiatan Prioritas Polri Program II Tentang Penanggulangan Terorisme Radikalisme dan Intoleransi diwilayah Kabupaten Kendal,” pungkas Pujiono.(*)

Berita Terkait

Buka Bersama Polres Kendal, Momen Berbagi dengan Yatim Piatu dan Kaum Dhuafa
Bagikan Takjil dan Bukber Polri dan Media : Pererat Silaturahmi dan Sinergi untuk Masyarakat
Warga Maksimalkan Betonisasi Agar Mengeras Sempurna
Sinergi Polri dan Media: Berbagi Takjil dan Kebersamaan di Bulan Suci
Polres Kendal Intensifkan Patroli Ngabuburit Selama Ramadan*
Wooow.!! Ini Terjadi Dugaan Kecurangan Mencuat, Pejabat Bungkam, Kades Minta Klarifikasi Ulang Usai Baca Berita Online!
Polemik Penataan Lahan di Salatiga: Dugaan Penambangan Ilegal, Pemkot Salatiga Angkat Bicara
Bagi Takjil hingga Sembako, Polres Batang Gelar Rangkaian Kegiatan Ramadan

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 22:04 WIB

Berkah Ramadan, Kapolres Nganjuk dan Bhayangkari Bagikan Ratusan Takjil di depan Pos Pujahito

Jumat, 14 Maret 2025 - 14:46 WIB

Momentum Bulan suci ramadhan, PT Delik Jatim Group Laksanakan giat Berbuka Puasa Bersama

Jumat, 14 Maret 2025 - 02:14 WIB

Dinkes Pacitan Ingatkan Masyarakat Akan Bahaya Bahan Kimia Dalam Asap Petasan

Jumat, 14 Maret 2025 - 01:23 WIB

DPRD Tulungagung Gelar Rapat Paripurna Bahas LKPJ 2024 dan Pembentukan Pansus Ranperda

Kamis, 13 Maret 2025 - 10:41 WIB

Unik Ruangan Kepala Desa Bungur di Sulap Jadi Tempat Wisata

Kamis, 13 Maret 2025 - 04:12 WIB

Posyandu Lansia Desa Pelem Tingkatkan Kesehatan Warga Lanjut Usia

Kamis, 13 Maret 2025 - 00:39 WIB

Rumah Impian Mbah Siar Terwujud Berkat Program TMMD ke-123 Tulungagung

Kamis, 13 Maret 2025 - 00:29 WIB

Polres Nganjuk Intensifkan Patroli Sahur hingga Wilayah Pelosok

Berita Terbaru