Polres Batang Ungkap Judi Togel Online di Warkop

ABDUL GHOFUR

- Redaksi

Jumat, 17 Mei 2024 - 01:47 WIB

40118 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

BATANG//nasionaldetik.com  – Satreskrim Polres Batang berhasil ungkap Kasus Perjudian jenis Togel Online. Polisi juga berhasil mengamankan satu orang di duga pelaku beserta barang bukti.

“Kami amankan satu orang diduga pelaku judi togel online berinisial S (39) warga Bandar, ” kata Kapolres Batang AKBP Nur Cahyo Ari Prasetyo melalui Kasatreskrim AKP Imam Mukhtadi dalam keterangannya pada Jumat (17/5/2024).

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kasatreskrim mengungkapkan kronologi penangkapan pada Rabu (1/5/ 2024), pihaknya mendapatkan informasi adanya seseorang yang melakukan penjualan perjudian jenis Togel di daerah Bandar. Lalu, petugas melakukan penyelidikan di lokasi tersebut, dan ditemukannya adanya sekumpulan orang di warung kopi yang sedang melakukan transaksi judi togel secara online.

Baca Juga :  Gawat...!!! Nasabah Bank Mandiri Kabanjahe, Bayar Angsuran Tepat Waktu Daftar Nama Black List di BI

“Mendapat informasi, kami langsung datang ke TKP. Lalu, kami mengamankan dan membawa pelaku yang memperjual belikan nomor judi jenis togel tersebut beserta barang bukti yang digunakan ke Polres Batang guna proses penyidikan lebih lanjut,” jelasnya.

Baca Juga :  Satresnarkoba Polres Batang Ringkus Empat Pengedar Sabu

Barang bukti yang diamankan berupa uang tunai sebesar Rp. 225.000 dan satu handphone. Adapun Pasal yang akan disangkakan terhadap pelaku yakni Pasal 303 ayat (1) ke 2 KUHPidana dan/ atau Pasal 45 ayat (1) Jo Pasal 27 ayat (2) Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 1 Tahun 2024 tentang perubahan kedua atas Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik.(*)

Berita Terkait

Setelah Skandal Korupsi Pertamina, Penyelewengan Pertalite di Brebes Terungkap
Buka Bersama Polres Kendal, Momen Berbagi dengan Yatim Piatu dan Kaum Dhuafa
Bagikan Takjil dan Bukber Polri dan Media : Pererat Silaturahmi dan Sinergi untuk Masyarakat
Warga Maksimalkan Betonisasi Agar Mengeras Sempurna
Safari Ramadhan, Kapolres Kunjungi Ulama di Kecamatan Sirampog
Perbuatan Tragis Dan Tak Bermoral Pencabulan Anak Tiri, Berujung Kematian Istri di Kecamatan Tambang
Sinergi Polri dan Media: Berbagi Takjil dan Kebersamaan di Bulan Suci
Polres Kendal Intensifkan Patroli Ngabuburit Selama Ramadan*

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 22:04 WIB

Berkah Ramadan, Kapolres Nganjuk dan Bhayangkari Bagikan Ratusan Takjil di depan Pos Pujahito

Jumat, 14 Maret 2025 - 14:46 WIB

Momentum Bulan suci ramadhan, PT Delik Jatim Group Laksanakan giat Berbuka Puasa Bersama

Jumat, 14 Maret 2025 - 02:14 WIB

Dinkes Pacitan Ingatkan Masyarakat Akan Bahaya Bahan Kimia Dalam Asap Petasan

Jumat, 14 Maret 2025 - 01:23 WIB

DPRD Tulungagung Gelar Rapat Paripurna Bahas LKPJ 2024 dan Pembentukan Pansus Ranperda

Kamis, 13 Maret 2025 - 10:41 WIB

Unik Ruangan Kepala Desa Bungur di Sulap Jadi Tempat Wisata

Kamis, 13 Maret 2025 - 04:12 WIB

Posyandu Lansia Desa Pelem Tingkatkan Kesehatan Warga Lanjut Usia

Kamis, 13 Maret 2025 - 00:39 WIB

Rumah Impian Mbah Siar Terwujud Berkat Program TMMD ke-123 Tulungagung

Kamis, 13 Maret 2025 - 00:29 WIB

Polres Nganjuk Intensifkan Patroli Sahur hingga Wilayah Pelosok

Berita Terbaru