FPII Korwil Sidrap Mengajak salah satu TK Untuk berpartisipasi Kepada Korban Bencana Alam

Nasional Detik.com

- Redaksi

Jumat, 10 Mei 2024 - 06:29 WIB

40110 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sidrap. Sulsel | Korwil FPII sidrap di wakili oleh Abd Rahman Menda sebagai sekretaris menyerahkan bantuan sosial kepada masyarakat yang terdampak bencana alam di kabupaten sidrap, tepatnya di desa kampale, kecamatan dua pitue, adapun kegiatan sosial ini melibatkan salah satu sekolah TK di kelurahan Kadidi, bersama Kepala sekolah TK Hj. Tasmiati, beserta beberapa guru TK,sebagai Pengenalan cara berbagi kepada yang membutuhkan kepada anak anak usia dini(TK)

Anak-anak TK ini begitu antusias menyerahkan bantuan berupa Indomie, beras, telur dll.

Penyerahan bantuan sosial oleh FPII korwil sidrap ini sengaja melibatkan Taman kanak-kanak, dan bukan tanpa alasan, seperti yang di sampaikan oleh Abd Rahman Menda, tujuannya tidak lain adalah untuk membangun empati, kepedulian dan rasa kemanusiaan anak sejak dini ujar Abd Rahman menda, yang selain sekretaris FPII Sidrap juga ketua komite disalah satu taman kanak kanak yang ada di kelurahan kadidi, sementara Kepala taman kanak-kanak HJ. Kasmiati merespon positif kegiatan sosial ini’’ sangat bagus untuk memberi pesan moril ke anak-anak,di libatkan dalam aksi sosial bencana alam tuturnya

Sedangkan ketua korwil Sidrap ketika dikonfirmasi tentang bantuan bencana alam , mengatakan kami sengaja melibatkan anak anak usia dini agar nanti ketika dewasa mereka sudah dapat memahami arti berbagi untuk sesama,dan mohon maaf saya tidak dapat hadir di acara tersebut karena ana kesibukan tapi ada sekertaris yang mewakili,bersama anak anak yang mendistribusikan bantuan kepada korban Bencana alam ujarnya

Baca Juga :  Jalan Rusak Parah di jln Kalisari Losari Belum Diperbaiki, 

Semoga Kedepannya FPII Korwil Sidrap akan lebih banyak berperan penting dalam masyarakat luas dan teman teman Jurnalis yang membutuhkan bantuan Pungkas viena ketua korwil Sidrap

Sumber: Eric_FPII Korwil Sidrap

Berita Terkait

Kakanwil Ditjenpas Jambi Memastikan Kunjungan Lapas LPKA muara Bulian pada hari raya idul Fitri, Berjalan Dengan Baik
Ratusan Personil Amankan Pelaksanaan Sholat Ied Di Kabupaten Brebes
Dirlantas Dampingi Kapolda Riau Tinjau Pospam di Siak & Pelalawan, Irjen Herry: “Pelayanan Kepada Masyarakat Harus Magnum Opus”
Bupati Brebes Klarifikasi Pernyataannya Terkait LKPJ 2024
Kodim 0206/Dairi dan Polres Dairi Perkuat Sinergitas Melalui Kegiatan Bakti Sosial dan Buka Puasa Bersama
Franc Bernhard Bupati Pakpak Bharat Buka Membuka Forum Konsultasi
Bupati Pakpak Bharat Franc Bernhard Tumanggor, Membuka Rapat Koordinasi dan Evaluasi

Berita Terkait

Rabu, 2 April 2025 - 13:17 WIB

Karo Ops Polda Sumut Lakukan Pengecekan Kesiapsiagaan Pos Pelayanan Operasi Ketupat Toba 2025

Rabu, 2 April 2025 - 13:03 WIB

*Koramil 11/KP Kerahkan Personil Bantu Pengamanan Pos Pelayanan Idul Fitri Bukti Nyata Sinergitas TNI Polri*

Jumat, 28 Maret 2025 - 10:50 WIB

PEMERINTAH KABUPATEN PACITAN JAWA TIMUR, TERNYATA TAK BERNYALI DALAM AMBIL SIKAP TEGAS

Kamis, 27 Maret 2025 - 11:03 WIB

Sinergi TNI-Polri Amankan Arus Mudik Lebaran 1446 H

Kamis, 27 Maret 2025 - 04:12 WIB

Babinsa Koramil 02/Sidikalang Jalin Kedekatan dengan Pedagang Buah di Terminal Datra

Kamis, 27 Maret 2025 - 01:36 WIB

Satgas Yonzipur 5/ABW : Posbindu Remaja, Solusi Sehat, Remaja Aktif dan Produktif Sebagai Generasi Penerus

Rabu, 26 Maret 2025 - 12:51 WIB

Mengabdi Untuk Negri, Satgas Yonif 641/Bru Bantu Jadi Tenaga Pendidik Di SD Distrik Kelila

Rabu, 26 Maret 2025 - 12:14 WIB

Tak Hiraukan Surat Edaran,(THM) Pemilik Cafe Di Pacitan Masih Buka Seperti Biasa

Berita Terbaru

BREBES

Polres Brebes Siapkan Strategi Hadapi Puncak Arus Balik

Kamis, 3 Apr 2025 - 01:22 WIB