Polisi Berhasil Amankan Pengemudi yang Lari Usai Tabrak Rumah Warga di Tulungagung

- Redaksi

Sabtu, 4 Mei 2024 - 03:01 WIB

4088 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TULUNGAGUNG,Jatim,Nasionaldetik.com – Video minibus menabrak rumah warga di Kabupaten Tulungagung, Jawa Timur viral di media sosial.

Detik-detik kejadian terekam CCTV yang menunjukkan pengemudi mobil langsung tancap gas melarikan diri dari lokasi kejadian.

Dalam video viral tampak minibus melaju dengan kencang hingga menabrak sebuah rumah di persimpangan.

Tak berselang lama, mobil Avanza bergerak mundur lalu meninggalkan TKP untuk melarikan diri.

Kasatlantas Polres Tulungagung AKP Jodi Indrawan mengatakan, insiden ini terjadi di Simpang Tiga Pasar Bendilwungu, Kecamatan Sumbergempol, Senin (29/04/2024).

“Setelah kami lakuka penyelidikan, kami berhasil mengungkap sosok pengemudi mobil berinisial A warga Kecamatan Pucanglaban, Tulungagung”,ungkapnya, Kamis (2/5).

Menurut Kasatlantas Polres Tulungagung, insiden itu terjadi karena sopir mengantuk sehingga tidak mampu mengendalikan laju kendaraan.

“Pelaku mengaku mengantuk sehingga tidak bisa mengendalikan mobil,”ujarnya.

Akibat insiden ini, kondisi kendaraan mengalami kerusakan parah pada bagian depan.

“Saat ini mobil tersebut diamankan di Gudang Barang Bukti Laka Satlantas Polres Tulungagung,”tambah Kasatlantas Polres Tulungagung.

Masih kata Kasatlantas Polres Tulungagung, saat pemeriksaan terhadap pelaku yang sudah diamankan, pelaku mengaku kabur karena takut diamuk massa.

“Kasus ini masih kita lakukan pemeriksaan terhadap pelaku, korban dan saksi – saksi,”tutupnya. (**)

Baca Juga :  Kapuspen TNI Beri Pembekalan Kepada Pasis Seskoau

Penulis : Evan

Editor : Yuan

Berita Terkait

Penanaman Pohon Sukun Upaya Koramil Karangmalang Mendukung Penghijauan
Pj.Bupati Langkat Dorong Digitalisasi Pendidikan, Tapi Dihantui Masalah Internal
Bati Bakti TNI Hadiri Pelantikan Pengukuhan Ranting dan Kader PPTI
Jelang Nataru, Bati Wanwil Pantau Harga Sembako di Lotte Mart
Setelah Antar Barang di Swalayan,Mobil Box Terbakar
Uji Coba Makan Sehat Bergizi, Pangdam I/BB Tanya Siswa SD : Enak Gak Makanannya ?
Polsek Cigasong,Polisi penggerak ketahanan pangan
Anggota Bhabinkamtibmas Polsek Cigasong, Laksanakan sambang pasca pilkada 2024

Berita Terkait

Rabu, 11 Desember 2024 - 15:21 WIB

Ketua AJO-L Tanggamus bereaksi Terkait Pembagian Zonasi Oleh Apdesi Tanggamus

Rabu, 11 Desember 2024 - 14:52 WIB

Polda Lampung Tahan 2 Tersangka Korupsi Penyimpangan Dana BUMAKAM di Tulang Bawang

Rabu, 11 Desember 2024 - 14:40 WIB

27 November 2024 Sudah Berlalu,Aries Sandi Supriyanto Menang Pilkada Pesawaran Satu Putaran,FK-WKP Berharap Bisa Diterima Semua Pihak

Rabu, 11 Desember 2024 - 14:21 WIB

Warga Bandar Agung suoh Menjerit ,keluhkan Luapan Air Sungai Yang Tak Kunjung Ada Perhatian

Selasa, 10 Desember 2024 - 10:00 WIB

Polda Lampung Tegaskan Tidak Ada Penolakan Laporan Masyarakat, Komitmen Transparansi dan Akuntabilitas

Senin, 9 Desember 2024 - 12:32 WIB

Brimob Polda Lampung Siaga Hadapi Cuaca Buruk, Personel dan Peralatan Disiapkan

Senin, 9 Desember 2024 - 12:22 WIB

Tindakan Tegas Kepolisian Di perlukan Untuk memenuhi rasa keadilan masyarakat

Senin, 9 Desember 2024 - 12:14 WIB

Ditreskrimum Polda Lampung Raih Penghargaan Top of News atas Pengungkapan Kasus Penipuan Petani Senilai Rp10 Miliar

Berita Terbaru