Pleton Dalmas Polres Tanah Karo Lakukan Pembinaan Fisik Jasmani

Nur Kennan Br. Tarigan

- Redaksi

Sabtu, 27 April 2024 - 05:53 WIB

40505 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karo, Sumut Nasionaldetik.com

Dalam rangka meningkatkan ketrampilan dan Profesionalitas dalam pengendalian massa (Dalmas), Pleton Dalmas Polres Tanah Karo laksanakan latihan pembinaan fisik (Binsik), Sabtu(27/04/2024).

Kegiatan ini dilaksanakan di lapangan Apel Mapolres Tanah Karo, yang dipimpin langsung Kapolres Tanah Karo AKBP Wahyudi Rahman, S.H, S.I.K, M.M.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolres mengatakan, selain keterampilan dalam penggunaan alat alat dan teknik dalmas, personelnya juga wajib memiliki kekuatan fisik yang optimal.

“Hari ini kita bersama pleton Dalmas, melaksanakan latihan peningkatan kekuatan fisik dengan binsik, mulai dari lari, push up, sit up dan pull up”, kata Kapolres.

Baca Juga :  Personel Polres Tanah Karo Laksanakan Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal)

Ditambahkan Kapolres, bahwa giat liatihan pengendalian masa ini dilaksanakan selama seminggu sekali setiap hari Sabtu, namun dikarenakan adanya beberapa pelaksanaan operasi kepolisian baik OMB, Ketupat dan Keselamatan, rutinitas setiap Minggunya tidak maksimal karena penempatan personel di lapangan.

“Jadi setelah beberapa Ops yang telah selesai dilaksanakan, kita kembali memaksimalkan latihan rutinitas ini untuk meningkatkan kemampuan dan keluakatan personel”, katanya

Nampak terlihat Personel dengan semangat melaksanakan lari pagi bersama Kapolres mengelilingi kota Kabanjahe.

Baca Juga :  Nota Kesepakatan Forum Kerjasama Peningkatan Kualitas Pengelolaan Keuangan Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah di Tandatangani Bupati Karo

Melalui latihan ini, Kapolres berharap personelnya khususnya pleton Dalmas, dapat memiliki fisik yang prima dan keterampilan serta profesionalitas dalam melaksanakan tugas Dalmas di lapangan nantinya.

“Apalagi kedepan agenda kamtibmas semakin dinamis, mulai dari peringatan hari Buruh dan juga pelaksnaan pilkada nantinya hingga agenda lainnya yang bisa saja terjadi sewaktu waktu, jadi Polri dituntut harus siap menghadapi semua itu”, ucap Kapolres.

#polrestanahkaro
#kapolrestanahkaro
#humaspolrestanahkaro

(Nur Kennan Tarigan)

Berita Terkait

Sat Samapta Perkuat Pengamanan Ibadah Jumat Agung di Gereja Prioritas Kabanjahe
Rutan Kabanjahe Gelar Donor Darah, Peringati Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61
Bhabinkamtibmas Polsek Berastagi Bersama Warga Desa Sempajaya Gelar Gotong Royong Kebersihan
Kapolres Tanah Karo Pimpin Upacara Bendera, Tekankan Peningkatan Kemampuan Personel dan Kesiapan Hadapi Dinamika Global
Kapolres Tanah Karo Bersama Forkopimda, Panen Jagung di Lahan Ketahanan Pangan Polres Tanah Karo
SSC Selenggarakan Try Out Test Kemampuan Akademik Akbar Se Kabupaten Karo
Sat Binmas Polres Tanah Karo Tingkatkan Pelayanan Publik Lewat Program Sapa Warga di Desa Ketaren
Polsek Simpang Empat Bersama Warga Desa Cinta Rakyat Gelar Gotong Royong Bersama, Ciptakan Lingkungan Bersih dan Nyaman

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 08:58 WIB

Nusakambangan Panen Perdana, Bangun Lumbung Ketahanan Pangan Dan Beri Kesempatan Warga Binaan

Kamis, 17 April 2025 - 10:23 WIB

Aslog Kaskostrad Pimpin Upacara 17-an di Makostrad

Rabu, 16 April 2025 - 17:38 WIB

Woow..!! Pertanyakan Perjalanan Dinas Habis Hampir 10 Milliar, BAKORNAS Siap Gugat Dinkes Kota DEPOK

Rabu, 16 April 2025 - 10:50 WIB

Halal Bi Halal Polsek Kemayoran, Jalin Silaturahmi Bersama Purnawirawan dan Masyarakat

Rabu, 16 April 2025 - 05:00 WIB

OTT KPK DI KABUPATEN OKU BERBUNTUT PANJANG GERAKAN PEDULI RAKYAT PUN DEMO D KPK

Selasa, 15 April 2025 - 04:51 WIB

Bhabinkamtibmas Kemayoran Sambangi Kantor di Jl. Garuda, Jalin Kedekatan dan Cegah Gangguan Kamtibmas

Minggu, 13 April 2025 - 13:39 WIB

Ketua Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, M Arif Nuryanta, Resmi Ditahan Kejaksaan Agung Terkait Kasus Suap

Sabtu, 12 April 2025 - 13:44 WIB

Gelar Halal Bihalal, Yayasan Cakra Sehati Berikan Santunan kepada Anak Yatim

Berita Terbaru