Pantau Persediaan sembako, Babinsa Sidak Kios

- Redaksi

Sabtu, 27 April 2024 - 12:02 WIB

4098 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sragen,Jateng,Nasionaldetik.com– Dalam rangka untuk memantau perkembangan harga sembako pasca hari raya Idul Fitri 1445 H, Serka Slamet Sriyanto Babinsa Desa Geneng Koramil 16/Miri Kodim 0725/Sragen, melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke kios Ibu Rumiyati di Dk Karangwaru RT 17 Ds Geneng Kec Miri, Jum’at ( 26/04/2024 ).

Setibanya di Dukuh Karangwaru, Babinsa langsung melakukan pemantauan ke salah satu toko yang menjual aneka sembako seperti beras, gula, minyak goreng dan lain sebagainya. Ia pun menanyakan perkembangan harga yang terjadi dalam beberapa hari terakhir.

“Tugas kami hanya mengecek harga-harga, dan juga mengantisipasi lonjakan harga pasca lebaran, apabila nanti ditemukan sembako yang harganya naik cukup jauh disinilah tugas Tim Satgas ketahanan pangan untuk terjun langsung mengantisipasi,” sebutnya.

Slamet juga berharap, agar para pedagang menjual sesuai HET (Harga Eceran Tertinggi). “Kita update terus harga bahan pokok dari Dinas Ketahanan Pangan Kab. Sragen seraya memantau lonjakan harga pasca lebaran,” Ucapnya.

Dari hasil pantauan Babinsa hampir semua kebutuhan pokok mengalami kenaikan harga yang fantastis mulai Rp750/kg pada komoditas beras medium hingga Rp38.400/kg pada daging sapi murni.
“ Sedangkan bahan pokok yang turun hanya terjadi pada daging ayam ras, minyak goreng curah, dan macam-macam ikan “ Tambah Slamet.(**)

Baca Juga :  Pembubaran Panitia Kerja Tahun Desa Mbetong Kutambelin Kec. Juhar Berjalan Dengan Baik

Penulis : Ark

Editor : Yuan

Berita Terkait

Gembira!!! Prajurit Satgas Yonif 642/Kps Pos Teluk Arguni Bagikan Bingkisan Makanan Kepada Anak-Anak
Bhabinkamtibmas Polsek Gemuh Ajak Warga Cegah Demam Berdarah
Temukan Mobil Tanki, Diduga Angkut Minyak Tanpa Surat Izin
Langkah menuju Generasi Muda Bebas Narkoba, Satgas Yonzipur 5/ABW Gelar Penyuluhan Hukum dan Pencegahan Narkoba
Antisipasi Guantibmas, Bhabhinkamtibmas Polsek Cikijing sambangi Alfamart
Polsek Patebon Gelar Kerja Bakti Dukung Ketahanan Pangan Nasional
Danramil 03/Serengan dan Babinsa Kratonan Pelopori Jum’at Bersih
Jumat Curhat di Warung Tenda Biru, Polres Kendal Ajak Warga Jaga Kamtibmas

Berita Terkait

Sabtu, 11 Januari 2025 - 13:26 WIB

Bambu Tumbang Tutup Jalan di Desa Torong, Polsek Simpang Empat Cepat Tanggapi

Sabtu, 11 Januari 2025 - 13:17 WIB

Satnarkoba Ungkap Kasus Narkotika di Kandibata Kabanjahe, Tangkap Ableh Dengan 9.2 g Sabu l

Sabtu, 11 Januari 2025 - 12:53 WIB

Polres Tanah Karo Gerak Cepat Atasi Pohon Tumbang di Jalan Berastagi-Medan

Sabtu, 11 Januari 2025 - 05:32 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Tigapanah Lakukan Cooling System Jelang Pelantikan Pilkada 2024

Jumat, 10 Januari 2025 - 15:28 WIB

Polsek Tigabinanga Perkuat Kamtibmas dan Ketahanan Pangan di Desa Pergendangen

Jumat, 10 Januari 2025 - 15:22 WIB

Kapolsek Berastagi Bersama Bhabinkamtibmas Desa Sempajaya Hadiri MusrenbangDes RKPDES 2025

Jumat, 10 Januari 2025 - 15:01 WIB

Polsek Juhar Galakkan Program Ketahanan Pangan dengan Pemanfaatan Lahan Pekarangan

Jumat, 10 Januari 2025 - 14:18 WIB

Bhabinkamtibmas Bripka Salmon Sembiring Ajak Siswa SD Pertumbungen Rajin Belajar

Berita Terbaru