Bentuk Kepedulian, Bhabinkamtibmas Polsek Tigapanah Melayat ke Rumah Warga Masyarakat Desa Binaan

Nur Kennan Br. Tarigan

- Redaksi

Sabtu, 20 April 2024 - 08:24 WIB

40102 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karo, Sumut Nasionaldetik.com

Polres Tanah Karo melalui Polsek Tgapanah, melaksanakan sambang sekaligus menghadiri acara persemayaman masyarakat Desa Pertibi Kecamatan Merek Kabupaten Karo, Jumat(20/04/2024) pukul 11.00 WIB

Kegiatan tersebut dilaksanakan oleh Bhabinkamtibmas Aipda Yandi Ardana, dengan mengunjungi langsung ke acara ahli bait yang sedang melaksanakan fardu kifayah.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kemarin ada kami dengar kabar musibah dari warga desa binaan kami di Desa Pertibi, yang meninggal dan langsung kami selaku Bhabinkamtibmas mengunjungi untuk melayat ke rumah ahli bait”, kata Yandi.

Dalam kesempatan tersebut, Aipda Yandi juga turut membantu dalam pelaksanaan fardu kifayah, yang merupakan kewajiban seorang muslim dalam menangani jenazah yang akan dikebumikan.

Baca Juga :  Kapolsek Berastagi Bersama Bhabinkamtibmas Desa Sempajaya Hadiri MusrenbangDes RKPDES 2025

Dirinya juga mengajak warga muslim sekitar untuk bersama berpangku tangan dalam penyelesaian fardu kifayah.

Dalam rangkain kegiatan persemayaman tersebut, Aipda Yandi juga turut menyampaikan bela sungkawa kepada keluarga ahli bait, untuk bersabar dan tida larut dalam kesedihan atas musibah yang dihadapi

“Kami mewakili Polres Tanah Karo, khususnya Polsek Tigapanah turut berduka cita atas musibah yang telah terjadi. Kami berdoa kiranya almarhum diterima di sisi Allah SWT dan kepada keluarga untuk tetap tabah dan menjalani kejadian ini”, ucap Yandi.

Baca Juga :  Patroli Blue Light, Polres Tanah Karo Antisipasi Kejahatan Dan Gangguan Kamtibmas di Malam Hari

Di lain tempat, Kapolres Tanah Karo AKBP Wahyudi Rahman, S.H, S.I.K, M.M, melalui Kapolsek Tigapanah AKP Maurist Sinaga, S.H, mengatakan bahwa kegiatan tersebut merupakan kegiatan positif, yang merupakan bagian dari pelayanan kepada warga masyarakat.

“Jadi Polri apalagi Bhabinkamtibmas wajib hadir di tengah tengah warga masyarakat baik suka maupun duka”, ucap Kapolsek.

Ditambahkannya, seorang Bhabinkamtibmas, bukan hanya terikat dengan kewajibannya sebagai pemelihara kamtibmas namun juga sebagai sesama hamba Allah dan makhluk sosial, yang merupakan satu kewajiban untuk hadir melayat ke kerabat yang meninggal.

#polrestanahkaro
#kapolrestanahkaro
#humaspolrestanahkaro

(Nur Kennan Tarigan)

Berita Terkait

Patroli Dialogis Satpamobvit Polres Tanah Karo Ciptakan Situasi Aman di Sejumlah Objek Vital
Sat Samapta Perkuat Pengamanan Ibadah Jumat Agung di Gereja Prioritas Kabanjahe
Rutan Kabanjahe Gelar Donor Darah, Peringati Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61
Bhabinkamtibmas Polsek Berastagi Bersama Warga Desa Sempajaya Gelar Gotong Royong Kebersihan
Kapolres Tanah Karo Pimpin Upacara Bendera, Tekankan Peningkatan Kemampuan Personel dan Kesiapan Hadapi Dinamika Global
Kapolres Tanah Karo Bersama Forkopimda, Panen Jagung di Lahan Ketahanan Pangan Polres Tanah Karo
SSC Selenggarakan Try Out Test Kemampuan Akademik Akbar Se Kabupaten Karo
Sat Binmas Polres Tanah Karo Tingkatkan Pelayanan Publik Lewat Program Sapa Warga di Desa Ketaren

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 14:07 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Padanghilir Himbau Masyarakat Lewat Sambang DDS

Sabtu, 19 April 2025 - 14:04 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Padanghilir Himbau Masyarakat Lewat Sambang DDS

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Kapolres Simalungun Pimpin Sertijab Kasat Lantas dan Kapolsek Sidamanik

Sabtu, 19 April 2025 - 00:12 WIB

Program Meningkatkan Gizi Anak balita,dan Ibu Hamil Alami Polemik,Wadah Plastik Harus Di Kembalikan ke Kader Posyandu

Kamis, 17 April 2025 - 23:06 WIB

Program Makan Bergizi Gratis untuk Ibu Menyusui dan Hamil Menjadi Sorotan Publik

Kamis, 17 April 2025 - 10:46 WIB

Antisipasi Tindak Kriminal, Polsek Tebingtinggi Laksanakan Patroli Rutin

Kamis, 17 April 2025 - 10:33 WIB

Polres Tebingtinggi Patroli Dini Hari, Sasar Geng Motor dan Balap Liar

Kamis, 17 April 2025 - 10:15 WIB

“Kodim 0206/Dairi Gelar Upacara 17 April: Momentum Penguatan Nasionalisme dan Profesionalisme Prajurit”

Berita Terbaru