Kasatlantas Polres Batang Ingatkan Pemudik: Patuhi Rambu Lalu Lintas dan Hindari Kelelahan

ABDUL GHOFUR

- Redaksi

Selasa, 9 April 2024 - 06:57 WIB

40107 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Batang //nasionaldetik.com – Kasatlantas Polres Batang AKP Wigiyadi mengingatkan kepada para pemudik, terutama yang melalui jalur pantura, untuk selalu berhati-hati dan patuh terhadap rambu-rambu lalu lintas. Ia juga menekankan pentingnya untuk tidak memaksakan diri saat kondisi tidak fit atau merasa lelah, Senin (8/4/2024).

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Tidak hanya itu, kami juga telah menyiapkan beberapa titik posko mudik, dimohon untuk memanfaatkannya saat merasa kelelahan atau mengantuk saat mengemudi. Beristirahatlah sejenak sebelum melanjutkan perjalanan agar kondisi bisa kembali segar,” lanjutnya.

Baca Juga :  Kapolres Batang Komitmen Ciptakan Lingkungan Sekolah Aman dan Nyaman

Selain itu, masyarakat juga diminta untuk tidak beristirahat di bahu jalan. Hal ini tidak hanya berpotensi mengganggu arus lalu lintas, tetapi juga membahayakan keselamatan para pengendara.

“Kami mengimbau kepada seluruh masyarakat untuk tidak menggunakan bahu jalan sebagai tempat istirahat, karena hal itu dapat membahayakan diri mereka sendiri dan orang lain, serta dapat menghambat perjalanan bagi pemudik lainnya. Oleh karena itu, patuhi aturan lalu lintas dan jaga keselamatan diri dan sesama pengguna jalan,” tukasnya.

Baca Juga :  Dua Unit Mobil Tangki Milik PT Bulukumba Berkah Mandiri di Duga Mengangkut BBM Bersubsidi Ilegal

Dalam rangka mengurangi angka kecelakaan selama masa arus mudik, penting bagi setiap individu yang akan melakukan perjalanan untuk lebih memperhatikan kondisi fisik dan mental mereka sendiri.

Beristirahatlah jika merasa lelah, hindari mengemudi dalam keadaan mengantuk, dan patuhi aturan lalu lintas yang berlaku. Dengan demikian, kita semua dapat berkontribusi dalam menciptakan perjalanan yang aman dan nyaman bagi semua orang,” pungkasnya. ( AG )

Berita Terkait

Setelah Skandal Korupsi Pertamina, Penyelewengan Pertalite di Brebes Terungkap
Buka Bersama Polres Kendal, Momen Berbagi dengan Yatim Piatu dan Kaum Dhuafa
Bagikan Takjil dan Bukber Polri dan Media : Pererat Silaturahmi dan Sinergi untuk Masyarakat
Warga Maksimalkan Betonisasi Agar Mengeras Sempurna
Safari Ramadhan, Kapolres Kunjungi Ulama di Kecamatan Sirampog
Perbuatan Tragis Dan Tak Bermoral Pencabulan Anak Tiri, Berujung Kematian Istri di Kecamatan Tambang
Sinergi Polri dan Media: Berbagi Takjil dan Kebersamaan di Bulan Suci
Polres Kendal Intensifkan Patroli Ngabuburit Selama Ramadan*

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:17 WIB

Direktur Jenderal Pemasyarakatan, Mashudi Kunjungi Rutan Kelas I Medan

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:14 WIB

Rutan Kelas I Medan Gelar Rapat Anggota Tahunan Koperasi Pegawai Tahun Buku 2024

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:09 WIB

Ramadhan Penuh Berkah, Rutan Kelas I Medan Kembali Bagi-Bagi Takjil Kepada Masyarakat

Jumat, 14 Maret 2025 - 14:46 WIB

Momentum Bulan suci ramadhan, PT Delik Jatim Group Laksanakan giat Berbuka Puasa Bersama

Jumat, 14 Maret 2025 - 09:43 WIB

Setelah Skandal Korupsi Pertamina, Penyelewengan Pertalite di Brebes Terungkap

Jumat, 14 Maret 2025 - 06:45 WIB

Polda Sumut Gelar Buka Puasa Bersama Polri dan Media, Perkuat Sinergi Jaga Kamtibmas

Jumat, 14 Maret 2025 - 03:31 WIB

FP4 Menduga Dana 74.2 Milyar dari PT. AMNT Hanya Sebagian Dibahas di Banggar DPRD, Sisanya di Mana??

Jumat, 14 Maret 2025 - 02:14 WIB

Dinkes Pacitan Ingatkan Masyarakat Akan Bahaya Bahan Kimia Dalam Asap Petasan

Berita Terbaru