Jelang Hari Raya 1445 H ,Kodim & Pemda Kabupaten Puncak Jaya Gelar Basar Murah

- Redaksi

Selasa, 9 April 2024 - 01:36 WIB

40131 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Mulia//nasionaldetik.com –  Pemda Kab. Puncak Jaya melalui Dinas Ketahanan Pangan berkolaborasi dengan Kodim 1714/PJ menggelar kegiatan Bazar Murah jelang hari Raya Idul Fitri 1445 H bertempat di di Kampung Trikora Distrik Mulia, kab Puncak Jaya, Senin 8 April 2024.

Kegiatan Bazar Murah dimaksudkan untuk mencegah terjadinya lonjakan harga kebutuhan pokok jelang Hari Raya Idul Fitri, disamping itu juga sebagai langkah pemerintah daerah dalam menjaga stabilitas kebutuhan pangan di Kab. Puncak Jaya.

Dalam pelaksanaanya Koramil 1714-01/Mulia turut berpartisipasi dalam kegiatan tersebut, hal ini juga tidak terlepas dari tugas pokok dan fungsi Satkowil dalam membantu Pemerintah Daerah dalam berbagai bidang.

Adapun bahan pokok yang di jual diantaranya Beras, Telur, Gula dan Minyak Goreng dengan standar harga dibawah pasaran. Harapanya dengan kegiatan ini dapat membantu meringankan beban masyarakat dan juga tidak terjadi lonjakan harga yang signifikan jelang perayaan hari Raya, ujar Kepala Dinas PMK Bapak Irwan Tabuni.

Baca Juga :  Kapolres Bersama Bhayangkari Cabang Puncak Jaya Salurkan Bantuan Ketua Bhayangkari Daerah Papua Tengah Kepada Para Pengungsi

Dalam kegiatan tersebut Serka Elias Babinsa Koramil 1714/PJ Mengarahkan dan memberikan pemahaman kepada masyarakat dengan diselenggarakan kegiatan gerakan pangan murah agar dapat digelar untuk membantu mengurangi dampak inflasi di Distrik Mulia, sehingga masyarakat mendapatkan bahan pokok dengan harga yang lebih murah dibandingkan yg ada dipasar.

Dandim 1714/PJ berharap dengan adanya kegiatan ini setidaknya dapat membantu meringankan beban kebutuhan masyarakat Kab. Puncak Jaya dengan segala keterbatasan dan dinamika yang dihadapi di daerah ini. ( AG )

Berita Terkait

Himpunan Kerukunan Jawa-Sunda-Madura se-Papua Berikan Dukungan dan Apresiasi Pj Gubernur Agus Fatoni
Wartawati PPWI Sorong Laporkan Dugaan Pelecehan Seksual Lewat Chat, Terlapor Pejabat Pemprov Papua Barat Daya
Mediasi Rasa Tipu-Tipu di PN Sorong: Bayar Dulu, Bukti Belakangan?
Hebat..!! PT Bagus Jaya Abadi Akui Belum Miliki Legalitas Lahan tapi Berani Menggugat ke PN Sorong
Viral””Koordinator Pusat BEM RI desak Pemerintah Evaluasi Total Aktivitas Penambangan di Raja Ampat
Lestarikan Raja Ampat Apresiasi Terhadap KLH atas Tindakan Tegas Memberi Sanksi kepada 4 Perusahaan Tambang Nikel di Raja Ampat
Polres Puncak Jaya Gelar Latpra Operasi Ketupat Noken – 2025
Kapolres Puncak Jaya Pimpin Apel Gelar Pasukan Dalam Rangka Operasi Ketupat Noken – 2025

Berita Terkait

Selasa, 29 Juli 2025 - 00:22 WIB

Kapolres Tanah Karo Tegas: Jangan Buka Lahan dengan Membakar, Saatnya Beralih ke Teknologi

Selasa, 29 Juli 2025 - 00:10 WIB

Polsek Juhar Hadiri Pelatihan BUMDes: Dorong Desa Juhar Ginting Jadi Mandiri dan Maju

Senin, 28 Juli 2025 - 23:47 WIB

Seorang Wiraswasta di Berastagi, Ditangkap di Kamar Kos Diduga Simpan Sabu

Minggu, 27 Juli 2025 - 20:40 WIB

Polres Tanah Karo Intensifkan Patroli Dini Hari, Cegah 3C dan Balap Liar di Kota Kabanjahe

Minggu, 27 Juli 2025 - 20:36 WIB

Satlantas Polres Tanah Karo: Helm Bukan Aksesoris, Tapi Pelindung Nyawa

Minggu, 27 Juli 2025 - 20:32 WIB

Bukan Musim, Tapi Kelalaian — Kapolres Tanah Karo Soroti Penyebab Karhutla

Minggu, 27 Juli 2025 - 20:28 WIB

Diduga Miliki Narkotika, Pria Asal Desa Raya Diamankan Polisi di Kamar Kos

Sabtu, 26 Juli 2025 - 23:14 WIB

Satlantas Polres Tanah Karo Tegaskan: Anak di Bawah Umur Bukan Untuk Di Jalan

Berita Terbaru