Pengerjaan Pembangunan Jalan TMMD Kini Sudah Selesai 100%

Edi Supriadi

- Redaksi

Jumat, 15 Maret 2024 - 02:38 WIB

40101 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sragen,Jateng,Nasionaldetik.com-Pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler Ke-119 tahun 2024 di Desa Gedongan, Kecamatan Plupuh saat ini sudah selesai 100%. Dalam kegiatan ini, TNI berhasil membangun jalan dengan cor beton sepanjang 1.506 meter dengan lebar 3 meter tebal 0,12 cm.

Danramil Plupuh kapten Inf Hartadi mengatakan,”Alhamdulillah. Keberhasilan program ini tidak dapat terlepas dari kerjasama dan kebersamaan yang solid antara TNI dengan warga masyarakat, anggota pramuka, Polri dan Pemerintah. Semua turun tangan dan bekerja keras, sehingga apa yang dilakukan dapat diselesaikan sesuai dengan rencana. Kamis (14/03/2024)

Menurutnya,”TMMD ini merupakan satu program akselerasi pembangunan sarana prasarana dan infrastruktur di daerah. TMMD juga menjadi upaya menumbuhkan semangat kebersamaan dan gotong royong di tengah masyarakat”.

“Selain itu TMMD juga menjadi upaya untuk menjaga semangat kebersamaaan dan gotong royong yang merupakan warisan bangsa untuk memperkuat persatuan dan kesatuan agar tidak mudah terprovokasi dan terpecah belah,” ujarnya.

Dikatakan,”Pada TMMD Reguler ke-119 berlangsung selama 30 hari, sejak 20 Februari hingga 20 Maret 2024 ini telah berhasil menyelesaikan sasaran fisik diantaranya pembangunan jalan rabat beton sepanjang 1.506 meter dengan lebar 3 meter dan tebal 0,12 cm, dan pembuatan Jambanisasi bagi warga tidak mampu sebanyak 8 tempat”.

Kepala Desa Gedongan Bpk Mariyanto, memberikan apresiasi atas terlaksananya program TMMD Reguler ke-119 yang berjalan lancar dan tepat waktu.
Dia menilai kegiatan tersebut bermanfaat dan memberikan kontribusi secara nyata dalam pembangunan dan menjawab persoalan masyarakat.(*)

Baca Juga :  Satlantas Polres Kendal Sosialisasi Operasi Patuh Candi 2024 bagi Brosur dan Helm Gratis

Penulis : Ark

Editor : Yuan

Berita Terkait

Team Legal Mie Gacoan Klarifikasi Dugaan Tidak Memiliki Izin PBG dan Komitmen terhadap Lingkungan Sekitar
Pasangan Bupati dan Wakil bupati KBB,Lakukan kunjungan ke DPC PDI Perjuangan
Polsek Kasokandel,Gelar bakti sosial bersih-bersih Masjid Anwalur Huda
Polsek Kasokandel, Laksanakan door to door jaga kondusifitas wilayah
Kalapas Perempuan Medan Dengarkan Aspirasi dan Buka Kesempatan Berbuka Puasa Bersama Keluarga
Kanwil Kemenkum Sumut Laksanakan Harmonisasi Dua Rancangan Peraturan Wali Kota Binjai
Tingkatkan Peserta Parlegal Justice Award, Kanwil Sumut Kolabirasi Dengan Bagian Hujun Stda Asahan
Hari Ke-3 Pesantren Ramadhan Lapas Pancur Batu, Dekan Fakultas Dakwah UIN SU Berikan Ceramah

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 10:13 WIB

LPA Minta Pemkab Sediakan Rumah Aman Anak

Rabu, 12 Maret 2025 - 07:44 WIB

Kalapas IIB Muara Bulian,bersama kodim 0415 perkuat pembinaan warga binaan dan keamanan 

Rabu, 12 Maret 2025 - 07:36 WIB

BPK RI Perwakilan Sumut Kunker dan Supervisi ke Pemkab Toba

Rabu, 12 Maret 2025 - 06:45 WIB

Babinsa Koramil 07/Salak Hadiri Lokakarya Mini Lintas Sektoral, Dukung Program Makan Bergizi Gratis

Rabu, 12 Maret 2025 - 06:35 WIB

Babinsa Koramil 04/Tigalingga Hadiri Musyawarah Desa Pandan: Penetapan KPM BLT-DD dan Program Ketahanan Pangan 2025

Selasa, 11 Maret 2025 - 15:40 WIB

Pemerintah Kabupaten Batu Bara Menggelar Operasi Pasar Murah

Selasa, 11 Maret 2025 - 15:06 WIB

Warung Kopi, Ruang Dialog: Babinsa Mendengar, Masyarakat Berbicara

Selasa, 11 Maret 2025 - 14:52 WIB

Pemkab Toba Serahkan Bansos Untuk Korban Kebakaran di Daerah Terisolir

Berita Terbaru

Lampung barat

Gebyar Ramadan Taman Kota Parosil Harap Dorong Pertumbuhan Ekonomi

Rabu, 12 Mar 2025 - 15:46 WIB