JADI WADAH BELAJAR LAPAS BINJAI TERIMA STUDI TIRU SISWA SISWI MAN KOTA BINJAI

- Redaksi

Rabu, 28 Februari 2024 - 17:24 WIB

40138 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Binjai

Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) atau sering disebut Penjara adalah tempat orang orang bermasalah yang sering dianggap menjadi tempat yang menyeramkan dan momok ditengah masyarakat.

Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Binjai hadir di tengah tengah masyarakat kota Binjai menepis asumsi masyarakat terhadap kondisi penjara yang menyeramkan, terbukti hari ini siswa siswi MAN Binjai hadir langsung melaksanakan Studi Tiru di Lapas Binjai.

Tampak antusias Siswa dan Siswi MAN Binjai berkeliling dan belajar banyak hal terkait pembinaan yang diselenggarakan bagi warga binaan pemasyarakatan.

Lapas Binjai dibawah kepemimpinan Bapak Theo Adrianus, Amd.I.P.,S.H.,M.H yang sekarang bukan hanya tempat warga binaan melaksanakan Program Pembinaan , melainkan berkembang menjadi sarana edukasi bagi instansi maupun sekolah di wilayah kota Binjai.

Kunjungan Studi Tiru Siswa Siswi MAN Binjai diterima baik oleh PJU serta Petugas Lapas Binjai dengan mengajak mereka berkeliling Lapas melihat kegiatan dan pembinaan warga binaan seperti kegiatan kerja , melihat pelatihan meubel dan hasil karya warga binaan, melihat perpustakaan , radio suara binjai, barbershop dan melihat proses memasak makanan bagi warga binaan di dapur dan fasilitas kesehatan di Klinik.(red)

Baca Juga :  Pangdam I/BB dan Kapoldasu Bahas Persiapan Pengamanan Aquabike Jetski Danau Toba 2023

Berita Terkait

Hukum Tak Bertaring? Oscar Sebayang Tak Diborgol, Tertawa Saat Disidang
DPD II PKN Kota Medan Berbagi Kepada Kaum Dhuafa
Gubsu Bobby Nasution Dukung Penutupan THM yang Langgar Aturan di Sumut
Korupsi Dana Covid-19 Sumut: Gelombang Desakan untuk Seret Nama-Nama Besar
Tak Menyerah Saat Ditabrak Orang Mabuk, Muhammad Ja’far Tetap Kuliah dan Jadi Penemu Herbal Dunia
Warga Sedih, Pertanyakan Masih Kurangnya Perhatian Pemko Medan di Kelurahan Tangkahan
PT Medan Bebaskan Selamet: Bukan Tindak Pidana, Tengku Ade dan Zainur Rusdi Harusnya Ikut Bebas
Pelantikan Ketua Sempurna Sembiring dan Jajaran Pengurus PP PAC Medan Tuntungan

Berita Terkait

Minggu, 27 Juli 2025 - 20:40 WIB

Polres Tanah Karo Intensifkan Patroli Dini Hari, Cegah 3C dan Balap Liar di Kota Kabanjahe

Minggu, 27 Juli 2025 - 20:32 WIB

Bukan Musim, Tapi Kelalaian — Kapolres Tanah Karo Soroti Penyebab Karhutla

Minggu, 27 Juli 2025 - 20:28 WIB

Diduga Miliki Narkotika, Pria Asal Desa Raya Diamankan Polisi di Kamar Kos

Sabtu, 26 Juli 2025 - 23:14 WIB

Satlantas Polres Tanah Karo Tegaskan: Anak di Bawah Umur Bukan Untuk Di Jalan

Sabtu, 26 Juli 2025 - 23:10 WIB

Kapolres Tanah Karo Imbau Warga: Segera Lapor Jika Melihat Kebakaran Hutan, Hubungi Call Center 110

Sabtu, 26 Juli 2025 - 23:06 WIB

Sat Samapta Polres Tanah Karo Laksanakan KRYD, Wujud Nyata Antisipasi Gangguan Kamtibmas

Sabtu, 26 Juli 2025 - 23:01 WIB

Sosialisasi Ops Patuh Toba 2025, Satlantas Polres Tanah Karo Sasar Sopir Ekspedisi di Tigapanah

Jumat, 25 Juli 2025 - 21:10 WIB

Kapolres Tanah Karo Tegas Soal Karhutla: “Asap Bukan Warisan, Stop Bakar Lahan!”

Berita Terbaru