Brilian Improvement Forum BRI Kabanjahe Sukses Digelar

- Redaksi

Rabu, 21 Februari 2024 - 16:16 WIB

40311 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabanjahe, Sumut Nasionaldetik.com

Kantor BRI cabang Kabanjahe ikuti acara Brilian Improvement Forum (BIF), yang merupakan kegiatan Peningkatan Kinerja pekerja BRI, yang wajib dilakukan setiap kantor unit kerja, termasuk BRI cabang Kabanjahe, sebagai kantor unit, juga meiaksanakannya secara serentak di Kantor Unit Kerja se Indonesia, salah satunya adalah BRI Kantor Cabang Kabanjahe.

Hal ini disampaikan Branch Manager (BM) atau Kepala BRI Kantor Cabang Kabanjahe, Marsudi didampingi Supervisor Penunjang Operasional (SPO), Pilemon Meliala kepada Awak media, Rabu (21/2), bertempat di Kantor BRI cabang Kabanjahe.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lanjut Marsudi mengatakan, Kantor BRI Cabang Kabanjahe melaksanakan kegiatan BIF 2024 tersebut di Hotel Le Polonia Medan, pada hari Sabtu, (03/02/2024), dengan melibatkan personul terkait yang disambut antusias para peserta.

Baca Juga :  14 Febuari 2024 Pilih Pemimpin Rakyat Yang Tepat Dan Benar - Benar Mengamalkan Pancasila Sejati

Kegiatan BIF kali ini mengambil Tema, Collaboration To Be Champion.
Dimana diharapkan pada tahun ini, seluruh lini kerja di BRI Kabanjahe melakukan kolaborasi dengan target menjadi yang terbaik se-Kanwil Meda,n di penghujung tahun 2024.

Kegiatan diawali dengan Focus Grup Discussion untuk membahas strategi apa saja yang akan digunakan untuk mencapai kinerja terbaik di tahun ini, termasuk juga evaluasi terhadap kinerja di tahun 2023.
Dilanjutkan dengan games indoor yang diikuti oleh seluruh jajaran pekerja untuk melatih kekompakan dan kerjasama antar tim.

Acara juga ditandai dengan penandatanganan komitmen untuk pekerja BRI, yang mana pada kesempatan ini juga diberikan reward kepada pekerja yang berprestasi di tahun 2023 lalu, sebagai apresiasi atas kinerja nya di tahun 2023.

Baca Juga :  Sambut Hari Jadi Polwan ke 75, Polres Tanah Karo Laksanakan Pengobatan Gratis

Malam kemeriahan BIF merupakan puncak acara dimana diadakan acara perlombaan fashion show antar pekerja di sertai dengan hiburan dan lucky draw.
Diharapkan setelah acara BIF ini seluruh pekerja BRI Kabanjahe dapat meningkatkan kinerja sehingga target untuk menjadi yang terbaik di tahun 2024 dapat terealisasi, ujar Marsudi menutup
Penulis : Pangab

Keterangan Foto : Peserta dari Pekerja BRI dengan tekun mengikuti sesi demi sesi pada acara BIF tersebut. (Dok)

( Nur Kennan Tarigan)

Berita Terkait

Polres Tanah Karo Gelar Razia Narkoba di Dua Lokasi, Pastikan Tidak Ada Aktivitas Ilegal
Polres Tanah Karo Laksanakan Gaktibplin untuk Dukung Program Asta Cita Presiden RI
Polres Tanah Karo Langkah Cooling System Patroli Objek Vital dan Wisata
Komandan Denpom I/5 Medan Letkol CPM Hanri Wira Kusuma, S.H., M.Han. Menyapa Masyarakat
Bhabinkamtibmas Polsek Bosar Maligas Jalin Silaturahmi dan Berikan Himbauan Kamtibmas di Gereja GPdI Pasar Baru
Polres Tanah Karo Ungkap Kasus Narkotika di Desa Perbulan
Polres Pakpak Laksanakan Patroli Blue Light, Ciptakan Kamtibmas Di Masyarakat Yang Menikmati Malam Weekend
Polres Tanah Karo Ungkap Kasus Narkotika di Desa Perbulan

Berita Terkait

Senin, 13 Januari 2025 - 11:50 WIB

Melangkah Menuju Pemulihan : Penutupan Program Rehabilitasi T.A 2024 Lapas Perempuan Kelas IIA Bandung

Senin, 13 Januari 2025 - 05:01 WIB

Pasca Kebakaran Rumah, Babinsa Kebon Manggis Bersihkan Puing

Minggu, 12 Januari 2025 - 04:49 WIB

Bersihkan Fasilitas Umum Oleh Babinsa Koramil Jatinegara, Giat Minggu Bersih

Jumat, 10 Januari 2025 - 15:58 WIB

Dukung Program Makan Bergizi Gratis, Danramil Pasar Rebo Dampingi Distribusi Makan ke Lokasi

Rabu, 8 Januari 2025 - 14:24 WIB

Jelang 5TH Multilateral Naval Exercise Komodo 2025, TNI AL Gelar Final Planning Conference

Rabu, 8 Januari 2025 - 01:24 WIB

Diduga Ada Mafia di PN Niaga Jakpus, Dr. Ipong Laporkan Hakimnya

Selasa, 7 Januari 2025 - 21:42 WIB

Pencanangan Zona Integritas, Kakanwil Kemenkum Kalteng Pimpin Langkah Menuju Birokrasi Bersih

Selasa, 7 Januari 2025 - 06:19 WIB

Toping Ranting Cegah Pohon Tumbang Oleh Koramil Kramatjati Giat Karya Bakti

Berita Terbaru