Peduli Kebersihan Lingkungan, Babinsa Joyotakan Kerja Bakti di Wilayah

Edi Supriadi

- Redaksi

Senin, 19 Februari 2024 - 01:57 WIB

40312 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Surakarta,Jateng,Nasionaldetik.com-Babinsa Kelurahan Joyotakan Koramil 03 Serengan Kodim 0735 Surakarta Serka Rumbawa melaksanakan kerja bakti bersama warga bertempat di Rt 03 Rw 02 Kelurahan Joyotakan Kecamatan Serengan Kota Surakarta, (18/02/2024)

Dalam Mewujudkan lingkungan yang bersih dan asri, Babinsa Kelurahan Joyotakan Serka Rumbawa bersama warga melaksanakan kerja bakti pembersihan rumput liar disekitar Rt 03/02 yang sudah panjang rimbun sehingga terlihat kotor

kegiatan kerja bakti ini hari ini melibatkan ketua Rt dan warga setempat dan bahu membahu dalam pembersihan lingkungan sehingga terlihat bersih dan rapi.

Bapak Wibadsu selaku ketua Rt 03 Rw 02 dalam sela-sela kegiatan kerja bakti ini menyampaikan kerja bakti ini merupakan upaya bersama dalam mewujudkan kepedulian kita sebagai warga dalam mewujudkan lingkungan yang bersih dan asri dan memberikan contoh kepada warga kelurahan Joyotakan agar peduli terhadap lingkungan yang kotor.

(***)

Baca Juga :  Koptu Resbiyanto, Babinsa Garda Terdepan Yang Harus Selalu Dekat Dengan Warganya

Penulis : Ark

Editor : Yuan

Berita Terkait

FP4 Menduga Dana 74.2 Milyar dari PT. AMNT Hanya Sebagian Dibahas di Banggar DPRD, Sisanya di Mana??
Dinkes Pacitan Ingatkan Masyarakat Akan Bahaya Bahan Kimia Dalam Asap Petasan
Warga Maksimalkan Betonisasi Agar Mengeras Sempurna
Dirjenpas Mashudi Kunjungi Rutan Perempuan Medan, Beri Arahan Penguatan Layanan dan Profesionalitas
Safari Ramadhan Ditjenpas Jambi dan walikota Jambi, Buka Bersama Dengan warga Binaan.
Flora Nainggolan Resmi Jabat Kakanwil Kementerian HAM Sumatera Utara
Dandim 0206/Dairi Luncurkan Program Makan Bergizi Gratis untuk Siswa SD Swasta HKBP Sidikalang
Kapolres Subulussalam Bagikan 150 Paket Takjil, Wujud Kepedulian di Bulan Ramadhan

Berita Terkait

Jumat, 28 Februari 2025 - 06:37 WIB

Pilkada Selasai Dit Intelkam Polda Riau Laksanakan Kegiatan Penguatan Kamtibmas di Kab. Kuansing

Selasa, 5 November 2024 - 23:51 WIB

Rutan Rengat Gelar Razia Blok Hunian Bersama Polsek Rengat Barat

Selasa, 5 November 2024 - 10:40 WIB

Dukung Program Ketahanan Pangan, Rutan Rengat Kembangkan Ternak Ayam Kampung

Kamis, 8 Februari 2024 - 09:30 WIB

DITLANTAS POLDA KEPRI IMBAU MASYARAKAT WASPADA TERHADAP MODUS PENIPUAN SURAT TILANG ELEKTRONIK MELALUI WHATSAPP

Jumat, 2 Februari 2024 - 18:01 WIB

Gelar Jumat Curhat Di PulauPenyengat, Wakapolri Didampingi FKPD Propensi KEPRI dan Kota TanjungpinangDengar Isi Hati Masyarakat Serta Berikan Bansos

Senin, 29 Januari 2024 - 23:58 WIB

RAPAT PENGESAHAN PROGRAM ANGGARAN DAN KESEJAHTERAAN ANGGOTA BHAYANGKARI KEPRI

Rabu, 24 Januari 2024 - 01:31 WIB

Penelitian Mahasiswa STIK PTIK Angkatan 81 di Wilayah Polda Kepri: Membangun Kualitas Kepolisian Masa Depan

Selasa, 23 Januari 2024 - 00:02 WIB

POLDA KEPRI GELAR UPACARA KENAIKAN PANGKAT PENGABDIAN DARI KOMBES POL MENJADI BRIGJEN POL

Berita Terbaru