Polres Tanjung Balai Monitoring Pengamanan Perayaan Malam Menyambut Tahun Baru Imlek 2024

Nur Kennan Br. Tarigan

- Redaksi

Sabtu, 10 Februari 2024 - 15:36 WIB

40113 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanjungbalai, Sumut Nasionaldetik.com

Personil Polres Tanjungbalai melaksanakan Monitoring dan Pengamanan Perayaan Malam Menyambut Tahun Baru Imlek 2024, Hal ini dilaksanakan sebagai bentuk menjaga kelancaran perayaan ibadah tersebut, Jum’at (09/2/24) pukul 18.00 Wib.

Kapolres Tanjungbalai AKBP. Yon Edi Winara SH. SIK. MH melalui Kasi Humas AKP. Ahmad Dahlan Panjaitan saat dikonfirmasi wartawan mengatakan, “Bahwa pengamanan digelar di beberapa titik dengan melibatkan personil dari Polres tanjung balai dengan sasaran lokasi Vihara Tri Ratna, Vihara Ki Ong Keng, Vihara Bhakti Maitreya dan Kelenteng Dewi Samudera.

Lanjut Humas, “Pengamanan ini dilakukan untuk memberikan kenyamanan bagi masyarakat, khususnya etnis Tionghoa dalam melaksanakan sembahyang hari besar imlek. Sesuai Surat perintah Kapolres Tanjung Balai

Baca Juga :  Rutan Kelas I Medan Berikan Penghargaan Pegawai Teladan Sebagai Bentuk Apresiasi

“Dalam perayaan Imlek ini, secara umum situasi Kamtibmas di wilayah hukum Polres tanjung balai berlangsung aman lancar kondusif. “Pungkas Humas.

( Nur Kennan Tarigan)

Berita Terkait

Ferry Sibarani Lantik Pengurus PPDI se-Sumut Periode 2025–2029: Tegaskan Peran Pers Sebagai Pilar Demokrasi
Hukum Tak Bertaring? Oscar Sebayang Tak Diborgol, Tertawa Saat Disidang
DPD II PKN Kota Medan Berbagi Kepada Kaum Dhuafa
Gubsu Bobby Nasution Dukung Penutupan THM yang Langgar Aturan di Sumut
Korupsi Dana Covid-19 Sumut: Gelombang Desakan untuk Seret Nama-Nama Besar
Tak Menyerah Saat Ditabrak Orang Mabuk, Muhammad Ja’far Tetap Kuliah dan Jadi Penemu Herbal Dunia
Warga Sedih, Pertanyakan Masih Kurangnya Perhatian Pemko Medan di Kelurahan Tangkahan
PT Medan Bebaskan Selamet: Bukan Tindak Pidana, Tengku Ade dan Zainur Rusdi Harusnya Ikut Bebas

Berita Terkait

Minggu, 27 Juli 2025 - 20:36 WIB

Satlantas Polres Tanah Karo: Helm Bukan Aksesoris, Tapi Pelindung Nyawa

Minggu, 27 Juli 2025 - 20:32 WIB

Bukan Musim, Tapi Kelalaian — Kapolres Tanah Karo Soroti Penyebab Karhutla

Minggu, 27 Juli 2025 - 20:28 WIB

Diduga Miliki Narkotika, Pria Asal Desa Raya Diamankan Polisi di Kamar Kos

Sabtu, 26 Juli 2025 - 23:14 WIB

Satlantas Polres Tanah Karo Tegaskan: Anak di Bawah Umur Bukan Untuk Di Jalan

Sabtu, 26 Juli 2025 - 23:10 WIB

Kapolres Tanah Karo Imbau Warga: Segera Lapor Jika Melihat Kebakaran Hutan, Hubungi Call Center 110

Sabtu, 26 Juli 2025 - 23:06 WIB

Sat Samapta Polres Tanah Karo Laksanakan KRYD, Wujud Nyata Antisipasi Gangguan Kamtibmas

Sabtu, 26 Juli 2025 - 23:01 WIB

Sosialisasi Ops Patuh Toba 2025, Satlantas Polres Tanah Karo Sasar Sopir Ekspedisi di Tigapanah

Jumat, 25 Juli 2025 - 21:10 WIB

Kapolres Tanah Karo Tegas Soal Karhutla: “Asap Bukan Warisan, Stop Bakar Lahan!”

Berita Terbaru