Kesiapan Menghadapi Pemilu 2024, Kapolsek Cek Kendaraan Dinas

- Redaksi

Rabu, 7 Februari 2024 - 06:13 WIB

40139 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pacitan,Tulakan,Nasionaldetik.com– Menjelang pelaksanaan tahapan Pemilu 2024,Polsek Tulakan adakan kegiatan pemeriksaan kendaraan dinas milik Polri yang digunakan oleh personil untuk mendukung pelaksanaan tugas.

Pemeriksaan ini dilakukan dan dipimpin langsung oleh Kapolsek Tulakan AKP A.Hekso Soepriyo S.H.M.H.rabu (7/2/2024)

Sebanyak 11 unit kendaraan terdiri dari roda 2, 9 unit roda 4, 2 unit dan Kapolsek sebagai penanggung jawab kendaraan di lapangan.
Selain itu juga Kapolsek memeriksa kendaraan dinas yang digunakan oleh personil.

Dalam pemeriksaan yang kurang lebih berjalan selama satu jam tersebut,AKP A.Hekso Soepriyo S.H.M.H
terlihat dengan teliti mengecek satu per satu kendaraan mulai dari kondisi fisik dan mesin hingga kebersihan.

Diakhir pemeriksaan, dalam arahannya Kapolsek menekankan kembali agar inventaris dinas yang digunakan dan dipergunakan dengan penuh tanggung jawab.

“Kebersihan kendaraan roda empat bukan hanya body luar dan dalam mobil, tetapi mesin mobil juga harus dibersihkan, itu juga dapat memperpanjang umur penggunaan kendaraan tersebut,Tegas kapolsek.

Kapolsek Tulakan juga berharap agar personil dapat melaksanakan tugas dengan sebaik-baiknya karena tugas kedepan semakin banyak dan kompleks.

“Beberapa hal saya tekankan kepada Bhabinkamtibmas dan saya harap kita semua dapat menyampaikan kepada semua rekan, teman, keluarga dan kenalan kita untuk bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan. Yang pertama, himbau masyarakat untuk tidak membuka lahan dengan cara dibakar atau membakar sampah dalam jumlah banyak kemudian ditinggal begitu saja. Kedua, himbau masyarakat untuk tertib berlalu lintas.

Saya perintahkan kepada Satuan Samapta Aiptu Yanu Wardani untuk melakukan penertiban kendaraan agar tertip dan Kondusif, ketiga himbau masyarakat untuk tidak melakukan perjudian dalam bentuk apapun,” jelas Kapolsek.

“Yang terakhir Saya berpesan kepada rekan-rekan semuanya, jadikan Disiplin Menjadi Landasan Kita Untuk Bekerja” tutupnya.(***)

Baca Juga :  DPRD Tulungagung Lakukan Hearing membahas perbaikan jalan lingkar Waduk Wonorejo

Penulis : Yuan

Editor : Redaksi

Berita Terkait

Penanaman Pohon Sukun Upaya Koramil Karangmalang Mendukung Penghijauan
Pj.Bupati Langkat Dorong Digitalisasi Pendidikan, Tapi Dihantui Masalah Internal
Bati Bakti TNI Hadiri Pelantikan Pengukuhan Ranting dan Kader PPTI
Jelang Nataru, Bati Wanwil Pantau Harga Sembako di Lotte Mart
Setelah Antar Barang di Swalayan,Mobil Box Terbakar
Uji Coba Makan Sehat Bergizi, Pangdam I/BB Tanya Siswa SD : Enak Gak Makanannya ?
Polsek Cigasong,Polisi penggerak ketahanan pangan
Anggota Bhabinkamtibmas Polsek Cigasong, Laksanakan sambang pasca pilkada 2024

Berita Terkait

Rabu, 11 Desember 2024 - 15:21 WIB

Ketua AJO-L Tanggamus bereaksi Terkait Pembagian Zonasi Oleh Apdesi Tanggamus

Rabu, 11 Desember 2024 - 14:52 WIB

Polda Lampung Tahan 2 Tersangka Korupsi Penyimpangan Dana BUMAKAM di Tulang Bawang

Rabu, 11 Desember 2024 - 14:40 WIB

27 November 2024 Sudah Berlalu,Aries Sandi Supriyanto Menang Pilkada Pesawaran Satu Putaran,FK-WKP Berharap Bisa Diterima Semua Pihak

Rabu, 11 Desember 2024 - 14:21 WIB

Warga Bandar Agung suoh Menjerit ,keluhkan Luapan Air Sungai Yang Tak Kunjung Ada Perhatian

Selasa, 10 Desember 2024 - 10:00 WIB

Polda Lampung Tegaskan Tidak Ada Penolakan Laporan Masyarakat, Komitmen Transparansi dan Akuntabilitas

Senin, 9 Desember 2024 - 12:32 WIB

Brimob Polda Lampung Siaga Hadapi Cuaca Buruk, Personel dan Peralatan Disiapkan

Senin, 9 Desember 2024 - 12:22 WIB

Tindakan Tegas Kepolisian Di perlukan Untuk memenuhi rasa keadilan masyarakat

Senin, 9 Desember 2024 - 12:14 WIB

Ditreskrimum Polda Lampung Raih Penghargaan Top of News atas Pengungkapan Kasus Penipuan Petani Senilai Rp10 Miliar

Berita Terbaru