Sah, Kalapas Kukuhkan Wali Pemasyarakatan dan Kader Kesehatan Warga Binaan

Redaksi Medan

- Redaksi

Senin, 29 Januari 2024 - 13:37 WIB

40112 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tangerang

Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Tangerang Kantor Wilayah Kemenkumham Banten melaksanakan kegiatan Apel Pagi rutin sekaligus pengukuhan Wali Pemasyarakatan dan Kader Kesehatan Warga Binaan, pada Senin (29/1).

Bertempat di Ruang layanan kunjungan, kegiatan ini dipimpin oleh Kalapas Kelas IIA Tangerang, Yekti Apriyanti selaku pembina apel. Kegiatan diisi dengan rangkaian apel pagi yang khidmat dan diikuti oleh jajaran Pejabat Struktural dan seluruh Pegawai serta Warga Binaan yang menjadi Kader Kesehatan.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Peran Wali Pemasyarakatan sangatlah penting dan harus dapat dipertanggungjawabkan karena berhasilnya Warga binaan dalam menjalani pembinaan selama didalam Lapas adalah tugas dari Wali Pemasyarakatan,” Ucap Kalapas Kelas IIA Tangerang, Yekti Apriyanti selaku pembina apel.

Baca Juga :  Kalapas Medan dan Jajaran Tingkatkan Pelayanan Melalui Inovasi Sapa Kasih Pada Warga Binaan

Rangkaian kegiatan pengukuhan ini diresmikan langsung oleh Kalapas Kelas IIA Tangerang, Yekti Apriyanti kepada 15 (lima belas) orang Pegawai yang terdiri dari pejabat struktural dan jajaran pengamanan sebagai Wali Pemasyarakatan. Kalapas menyerahkan surat keputusan yang berisikan juga nama-nama warga binaan yang merupakan anak dari wali pas yang dilantik. Tak lupa Kalapas juga menyampaikan ucapan selamat dan dukungannya kepada Warga Binaan Pemasyarakatan yang dikukuhkan menjadi Kader Kesehatan di masing-masing bloknya.

Baca Juga :  Rudenim Medan Luncurkan Buku Sejarah Rohingya pada acara FGD Penanganan Pengungsi Luar Negeri di Kota Medan

“Bagi Kader Kesehatan juga harus dapat memahami cara-cara pertolongan pertama apabila didalam blok masing-masing terdapat warga binaan lainnya yang menerima keluhan sakit ataupun hal lainnya dan berkoordinasi penuh dengan tim medis Dokter dan juga Perawat,” Tutur Kalapas.

Sebagai penutup, Kalapas berharap setelah dikukuhkannya Wali PAS dan Kader Kesehatan, agar dapat diimplementasikan dengan baik peran serta tugas fungsinya agar terciptanya pembinaan dan layanan kesehatan yang optimal.(red)

Berita Terkait

*Keluarga Besar BABINMINVETCADDAM I/BB Gelar Acara Buka Puasa Bersama Anak Yatim*
Sosialisasi Hot Line Mudik Polri 110, Polres Tebingtinggi Bagikan Brosur Kepada Masyarakat
*Polres Tanjung Balai Sebarkan Tagline MUDIK AMAN KELUARGA NYAMAN*
Polres Tebingtinggi Bakti Sosial, Bagikan Takjil kepada Masyarakat Yang Melintas
Viral..!! Ketegasan  Polisi Tangkap Direktur PT MAS AMCTA Tidak Ada, Diduga Tak Miliki Legalitas Usaha
Yusnila Indriati Taufik di Lantik Jadi Ketua TP PKK, Posyandu dan Dekranasda Kabupaten Asahan
Bupati Karo Ikuti Rapat Koordinasi Dengan Seluruh Kepala Daerah Kabupaten/Kota se-Sumut
Kahiyang Ayu Lantik Ny. Roswitha Antonius Ginting Jadi Ketua TP PKK, Ketua Tim Pembina Posyandu, Dan Ketua Dekranasda Kabupaten Karo

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 14:49 WIB

Gubernur Lampung Salurkan Beragam Bantuan dalam Safari Ramadan di Pesawaran

Rabu, 19 Maret 2025 - 14:40 WIB

Wakil Ketua Komisi XII DPR RI Putri Zulkifli Hasan Tinjau TPA Gedong Tataan, Dorong Tata Kelola Sampah Sesuai Regulasi dan Ramah Lingkungan

Rabu, 19 Maret 2025 - 14:30 WIB

Rakor Pemkab Pesawaran dan Pemkot Bandar Lampung Hasilkan Sejumlah Program Perencanaan Penanggulangan Banjir

Rabu, 19 Maret 2025 - 14:14 WIB

PSMTI Kabupaten Pesawaran Sambut Bulan Suci Ramadan dengan Kegiatan Donor Darah

Rabu, 19 Maret 2025 - 14:04 WIB

Bencana Banjir Melanda Beberapa Wilayah di Pesawaran, Pemerintah Lakukan Evakuasi dan Salurkan Bantuan untuk Masyarakat Terdampak

Rabu, 19 Maret 2025 - 13:57 WIB

Musrenbang Kecamatan Negeri Katon dan Tegineneng Wujudkan Partisipasi dalam Perencanaan Pembangunan Pesawaran 2026

Rabu, 19 Maret 2025 - 13:47 WIB

Musrenbang Kecamatan Padang Cermin dan Teluk Pandan Diharapkan Jadi Wadah Angkat Isu Strategis Pembangunan Desa

Rabu, 19 Maret 2025 - 13:38 WIB

Bupati Pesawaran Hadiri Musrenbang Kecamatan Way Khilau untuk Penyusunan RKPD 2026

Berita Terbaru

BANDA ACEH

PLN UID Aceh Salurkan Donasi untuk Gaza Melalui LAZNAS YAKESMA

Rabu, 19 Mar 2025 - 19:40 WIB

BANDA ACEH

ARAH Berlangsungkawa Atas Meninggalnya Sang Pejuang Abu Razak

Rabu, 19 Mar 2025 - 19:10 WIB