*Kapolda Sumut Melaksanakan Kunjungan Kerja ke Polres Pakpak Bharat*

Nur Kennan Br. Tarigan

- Redaksi

Jumat, 12 Januari 2024 - 12:56 WIB

40212 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pakpak Bharat, Sumut-Nasionaldetik.com

Kapolda Sumatera Utara (Sumut) Irjen Pol Agung Setya Imam Effendi melakukan kunjungan kerja (Kunker) ke Wilayah Jajaran Polda Sumut. Kali ini Kapolda Sumut mengunjungi Polres Pakpak Bharat, Jumat (12/1/24) di Aula Kamtibmas Polres Pakpak Bharat.

Kedatangan Kapolda Sumut beserta rombongan disambut Kapolres Pakpak Bharat AKBP Bambang C. Utomo SH. SIK. M.Si., didampingi Wakapolres Kompol Elisa Sibuea S.Sos., beserta para pejabat utama (PJU) Polres Pakpak Bharat.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kunjungan Kapolda Sumut di Polres Sergai diawali meninjau sentra pelayanan kepolisian terpadu dan kegiatan Tatap Muka Bersama Personil Polres Pakpak Bharat.

Kapolda Sumut juga memberikan motivasi ke personel Polres Polres Pakpak Bharat agar lebih semangat dalam melaksanakan tugas, terutama terkait pelaksanaan operasi kepolisian terpusat Mantap Brata Toba 2023-2024, sehingga Kamtibmas kondusif dapat diwujudkan, dan tahapan pemilu 2024 dapat berjalan dengan aman dan lancar.

Baca Juga :  Wakapolri dan Menpora Hadiri Penutupan Kapolri Cup Basketball Tournament 2023

Kapolda Sumut juga meminta personel memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat, sehingga Polri sebagai pelindung, pengayom, dan pelayan, benar-benar dapat dirasakan masyarakat.

“Dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat, Bapak Kapolda menekankan personel agar lebih mengutamakan pelayanan yang humanis dan sikap yang ramah,” ungkap Kapolda.

( Nur Kennan Tarigan)

Pakpak Bharat, Sumut-Nasionaldetik.com

Kapolda Sumatera Utara (Sumut) Irjen Pol Agung Setya Imam Effendi melakukan kunjungan kerja (Kunker) ke Wilayah Jajaran Polda Sumut. Kali ini Kapolda Sumut mengunjungi Polres Pakpak Bharat, Jumat (12/1/24) di Aula Kamtibmas Polres Pakpak Bharat.

Kedatangan Kapolda Sumut beserta rombongan disambut Kapolres Pakpak Bharat AKBP Bambang C. Utomo SH. SIK. M.Si., didampingi Wakapolres Kompol Elisa Sibuea S.Sos., beserta para pejabat utama (PJU) Polres Pakpak Bharat.

Baca Juga :  Dir Samapta Polda Sumut Cek Kesiapan Personil Ops Mantap Brata 2023 di Polresta Deli Serdang

Kunjungan Kapolda Sumut di Polres Sergai diawali meninjau sentra pelayanan kepolisian terpadu dan kegiatan Tatap Muka Bersama Personil Polres Pakpak Bharat.

Kapolda Sumut juga memberikan motivasi ke personel Polres Polres Pakpak Bharat agar lebih semangat dalam melaksanakan tugas, terutama terkait pelaksanaan operasi kepolisian terpusat Mantap Brata Toba 2023-2024, sehingga Kamtibmas kondusif dapat diwujudkan, dan tahapan pemilu 2024 dapat berjalan dengan aman dan lancar.

Kapolda Sumut juga meminta personel memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat, sehingga Polri sebagai pelindung, pengayom, dan pelayan, benar-benar dapat dirasakan masyarakat.

“Dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat, Bapak Kapolda menekankan personel agar lebih mengutamakan pelayanan yang humanis dan sikap yang ramah,” ungkap Kapolda.

( Nur Kennan Tarigan)

Berita Terkait

Dinkes Pacitan Ingatkan Masyarakat Akan Bahaya Bahan Kimia Dalam Asap Petasan
Pangdam Iskandar Muda Terima Audiensi BPPSDMP Kementan RI, Bahas Sinergi Ketahanan Pangan di Aceh.
Perwira TNI Kembali Dipercaya Dalam Quarterly Evaluation UNIFIL
Kogabwilhan I Berkolaborasi Dengan Dispenad Adakan Pembekalan Komunikasi Strategis Untuk Perwira, Bintara dan Tamtama Kogabwilhan I
Pangdam IM : Kodam Iskadar Muda Siap Dukung Program Sergab Pemerintah.
*Polda Jatim Berhasil Gagalkan Penyelundupan Senjata di Bojonegoro Diduga Untuk KKB Papua*
*Cegah Stunting, Posyandu Gelar Layanan Kesehatan Gizi Balita dan Ibu Hamil*
Momen Hangat Kapolri Berbagi dan Perkuat Silaturahmi Dengan Ulama Serta Masyarakat di Bulan Ramadhan

Berita Terkait

Jumat, 28 Februari 2025 - 06:37 WIB

Pilkada Selasai Dit Intelkam Polda Riau Laksanakan Kegiatan Penguatan Kamtibmas di Kab. Kuansing

Selasa, 5 November 2024 - 23:51 WIB

Rutan Rengat Gelar Razia Blok Hunian Bersama Polsek Rengat Barat

Selasa, 5 November 2024 - 10:40 WIB

Dukung Program Ketahanan Pangan, Rutan Rengat Kembangkan Ternak Ayam Kampung

Kamis, 8 Februari 2024 - 09:30 WIB

DITLANTAS POLDA KEPRI IMBAU MASYARAKAT WASPADA TERHADAP MODUS PENIPUAN SURAT TILANG ELEKTRONIK MELALUI WHATSAPP

Jumat, 2 Februari 2024 - 18:01 WIB

Gelar Jumat Curhat Di PulauPenyengat, Wakapolri Didampingi FKPD Propensi KEPRI dan Kota TanjungpinangDengar Isi Hati Masyarakat Serta Berikan Bansos

Senin, 29 Januari 2024 - 23:58 WIB

RAPAT PENGESAHAN PROGRAM ANGGARAN DAN KESEJAHTERAAN ANGGOTA BHAYANGKARI KEPRI

Rabu, 24 Januari 2024 - 01:31 WIB

Penelitian Mahasiswa STIK PTIK Angkatan 81 di Wilayah Polda Kepri: Membangun Kualitas Kepolisian Masa Depan

Selasa, 23 Januari 2024 - 00:02 WIB

POLDA KEPRI GELAR UPACARA KENAIKAN PANGKAT PENGABDIAN DARI KOMBES POL MENJADI BRIGJEN POL

Berita Terbaru