Puluhan Pasien ODGJ Dikucilkan Dan Bahkan Ditelantarkan Oleh Satgantar Dinas Sosial Bandung.

Kamal Porang

- Redaksi

Senin, 4 Desember 2023 - 15:31 WIB

4099 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pimpinan Panti Tanbilhul Tholibin Minta Perhatian Gubernur Dan Dinas Sosial Jawa Barat

 

Bandung – Puluhan ODGJ yang saat ini dirawat dipanti Rehabilitasi gangguan jiwa dan Narkoba Panti Tanbilhul Tholibin daerah Cilacap diterlantarkan Satgantar Dinas sosial Bandung. Sudah lebih dari 9 bulan orang-orang yang dalam perawatan Panti ini tidak mendapatkan bantuan perawatan dari dinas-dinas terkait.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam Rilis yang diterima Media ini, Senin (04/12/2023). Pimpinan Panti Tanbilhul Tholibin mengeluhkan dan memohon perhatian untuk semua dinas-dinas terkait dan pemerintah dalam perawatan pasien ODGJ yang dikirim dari Satgantar pembentukan Dinas Sosial Bandung. Adanya puluhan pasien yang dititip rawatkan adalah orang-orang yang tidak mampu. Menurut pimpinan panti tidak ada bantuan biaya perawatan untuk sekitar 40 orang yang direncanakan anggaran biaya dari Satgantar Dinas Sosial Bandung.

Baca Juga :  Polda Sumut Kembali Tangkap Bandar Judi Chips Higgs Domino

Anggaran biaya yang direncanakan untuk perawatan pasien itu sama sekali tidak pernah diterima oleh pimpinan Panti. Bahkan setelah ditelusuri oleh pimpinan Panti semua yang dirawat adalah orang-orang yang tidak mampu dan perlu adanya bantuan. Tapi Satgantar bandung malah meminta kepada Pihak keluarga pasien biaya perawatan antara 3 juta-15 juta. Namun biaya perawatan tersebut tidak pernah diberikan dan diterima oleh Panti Tanbilhul Tholibin.

Dengan hal tersebut Pimpinan Panti merasakan sangat prihatin dan sedih. Berharap perhatian Menteri Sosial, Gubernur Jawa Barat dan Dinas Sosial untuk memperhatikan dan menindak lanjuti rencana pembiayaan perawatan Pasien yang ada di Panti ini.

Orang-orang yang dirawat ini memerlukan bantuan makanan, pengobatan, dan perawatan. Pimpinan Panti menerangkan dari puluhan pasiennya yang dirawat ada sudah sembuh, ada juga yang sakit begitu pula ada pasien yang dirawat meninggal dunia. Dana operasional sudah tidak bisa ditanggung sendiri oleh panti, sampai kebutuhan makan habis, listrik dan air pun belum terbayarkan.

Baca Juga :  PPAD Sumut Salurkan Bantuan Pangdam I/BB ke Anggota, Media Dan Kaum Dhuafa

Setelah rekaman video dan berita ini disebarkan, pimpinan panti berharap semua pihak yang melihatnya untuk membagikan berita informasi ini supaya sampai kepada pemerintah dan dinas-dinas terkait untuk ditindak lanjuti.

Karena pihak panti sudah menghubungi langsung dinas-dinas yang terkait masalah ini tidak pernah mendapatkan tanggapan dan respon apapun. Bahkan sambil merengek-rengek memohon bantuan pun tidak ditindak lanjuti.

Dengan adanya masalah ini pihak panti memohon untuk sebarkan informasi ini supaya segera mendapatkan respon dan bantuan. [Tim – IWO I]

Berita Terkait

Komitmen Bersih Narkoba, Kodam I/Bukit Barisan Amankan Pengedar Sabu di Inhil
Jaga Ketertiban, Babinsa Kemlayan Sambangi Pengelola Juru Parkir Pasar Modern Matahari Singosaren
Prajurit Yonif 323 Buaya Putih Kostrad Berbagi Kebaikan di Tanah Papua
Masyarakat Kampung Jagiro Antusias Terima Bubur Kacang Ijo Dari Satgas Yonif 642/Kps
Membanggakan, Putri Prajurit Yonif 9 Marinir Raih Juara Memanah Kejuaraan Nasional Berkuda Lampung Series #1
Dandim Boyolali Hadiri Grand Opening Central Kitchen Badan Gizi Nasional di Ngemplak Boyolali
Bukti Kesadaran, Masyarakat Serahkan Senpi Rakitan secara Sukarela
Umat Kristiani Satgas 641/Bru Ibadah Minggu Awal Tahun, Penuh Dengan Sukacita Damai Sejahtera

Berita Terkait

Selasa, 7 Januari 2025 - 15:16 WIB

Fokus Tingkatkan Ketahanan Pangan, Lapas Narkotika Pematangsiantar Rutin Kontrol Lahan Pertanian Jagung

Selasa, 7 Januari 2025 - 14:57 WIB

Kodam I/BB Dukung Prestasi Siswa SD di Tuntungan Melalui Program Makan Sehat Bergizi

Selasa, 7 Januari 2025 - 14:52 WIB

Kodam I/BB Dukung Prestasi Siswa SD di Tuntungan Melalui Program Makan Sehat Bergizi

Selasa, 7 Januari 2025 - 14:37 WIB

Awal Tahun 2025 Kapolres Simalungun Pimpin Rakor Penentuan Lahan Tumpang Sari Jagung untuk Ketahanan Pangan

Selasa, 7 Januari 2025 - 14:21 WIB

Babinsa Koramil 09/NL Komsos Bersama Pj Kades dan Para Kadus Meningkatkan Kerja Sama Dalam Mewujudkan Desa Yang Lebih Baik

Selasa, 7 Januari 2025 - 14:15 WIB

Babinsa Koramil 11/KP Melaksanakan Komsos Guna Tingkatkan Kerjasama Yang Baik Dengan Warga Binaan

Selasa, 7 Januari 2025 - 14:05 WIB

Babinsa Koramil 07/Salak Pantau Stok Beras dan Jalin Komunikasi Dengan Pelaku Usaha di Pakpak Bharat

Selasa, 7 Januari 2025 - 13:55 WIB

Babinsa Bersama Bhabinkamtibmas Dampingi BBKSDA Sosialisasi Penanganan Binatang Buas di Lae Gerat

Berita Terbaru