Personil Yonif 121/MK Bersama Persit Yonif 121/MK Turut Menyambut Delegasi Military Attache Tour 2023 di Makodam I/BB

Nur Kennan Br. Tarigan

- Redaksi

Rabu, 22 November 2023 - 16:34 WIB

40138 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Medan,-Sumut Nasionaldetik.com

Perwakilan Personil Yonif 121/MK berserta persit Yonif 121/MK Turut Menyambutnya Delegasi Military Attache (Millat) Tour 2023 di Makodam I/BB”

Kehadiran delegasi dari 22 negara itu disambut dengan pemakaian Ulos oleh Irdam I/BB, Brigjen TNI Boni Cristian Pardede didepan Gedung AH Nasution Makodam Bukit Barisan, Jl Gatot Subroto Medan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selanjutnya para delegasi menuju Lounge Officer Room Lt I Makodam Bukit Barisan. Disini Pangdam I/BB, Mayjen TNI Mochammad Hasan yg diwakili Kapoksahli, Brigjen TNI David Hatigoran Hutagaol menyampaikan upacara selamat datang dan rasa hormat kepada Delegasi Milat Tour 2023 yg telah mengunjungi Kodam I Bukit Barisan.

Baca Juga :  Sat Pam Obvit Polres Tanah Karo Giatkan Sambang ke Objek Vital, Cegah Gangguan Kamtibmas di Objek.

“Semoga kunjungan ini dapat meningkatkan kerja sama internasional baik ekonomi maupun budaya antara Indonesia dengan negara sahabat” Ucap Brigjen David.

Dikatakan Brigjen David, Milat Tour 2023 merupakan kunjungan terkoodinir yg bersifat rutin yg digelar setiap tahun serta diikuti oleh seluruh attache pertahanan. Dan tahun ini Indonesia khusus nya Provinsi Sumatera Utara menjadi pilihan untuk dikunjungi.

Karenanya, Brigjen David berharap kunjungan ini bisa menjadi wadah bertukar informasi penting di bidang militer antara negara sahabat dengan Indonesia.

Baca Juga :  Pengurus Yayasan Kemala Bhayangkari Cabang Gowa Menggelar Pasar Murah di Polres Gowa

Usai sambutan, para delegasi Milat Tour 2023 yg berasal dari Brazil, Brunei, Camboja, Republik Ceko, uni Eropa, Jerman, Iran, USA, Laos, Rusia, Vietnam, Malaysia, Timor Leste, Sri Lanka, Thailand, Prancis, Belanda, Pakistan, Korea, Papua Nugini, Philiphina dan Italia itu diajak menyaksikan video profil kodam l/BB serta vidio keanekaragaman budaya di Sumatera utara.

Hadir di acara, antara lain perwakilan dari Danlantamal l belawan, Danlanud Soewondo, para Asisten Kasdam l/BB, Paban Hublu ll/Sintel TNI, Dandim 0201/Medan, Kapendam l/BB, Dandenmadam serta Dandeninteldam l/BB

( Nur Kennan Tarigan)

Berita Terkait

Bhabinkamtibmas Polsek Padanghilir Himbau Masyarakat Lewat Sambang DDS
Bhabinkamtibmas Polsek Padanghilir Himbau Masyarakat Lewat Sambang DDS
Unmer Madiun Wisuda 179 Lulusan S1 dan D3, Danrem 081/DSJ Imbau untuk Terus Berkreasi dan Berinovasi
Kapolres Simalungun Pimpin Sertijab Kasat Lantas dan Kapolsek Sidamanik
Program Meningkatkan Gizi Anak balita,dan Ibu Hamil Alami Polemik,Wadah Plastik Harus Di Kembalikan ke Kader Posyandu
Program Makan Bergizi Gratis untuk Ibu Menyusui dan Hamil Menjadi Sorotan Publik
Antisipasi Tindak Kriminal, Polsek Tebingtinggi Laksanakan Patroli Rutin
Polres Tebingtinggi Patroli Dini Hari, Sasar Geng Motor dan Balap Liar

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 14:07 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Padanghilir Himbau Masyarakat Lewat Sambang DDS

Sabtu, 19 April 2025 - 13:40 WIB

Unmer Madiun Wisuda 179 Lulusan S1 dan D3, Danrem 081/DSJ Imbau untuk Terus Berkreasi dan Berinovasi

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Kapolres Simalungun Pimpin Sertijab Kasat Lantas dan Kapolsek Sidamanik

Sabtu, 19 April 2025 - 00:12 WIB

Program Meningkatkan Gizi Anak balita,dan Ibu Hamil Alami Polemik,Wadah Plastik Harus Di Kembalikan ke Kader Posyandu

Kamis, 17 April 2025 - 23:06 WIB

Program Makan Bergizi Gratis untuk Ibu Menyusui dan Hamil Menjadi Sorotan Publik

Kamis, 17 April 2025 - 10:46 WIB

Antisipasi Tindak Kriminal, Polsek Tebingtinggi Laksanakan Patroli Rutin

Kamis, 17 April 2025 - 10:33 WIB

Polres Tebingtinggi Patroli Dini Hari, Sasar Geng Motor dan Balap Liar

Kamis, 17 April 2025 - 10:15 WIB

“Kodim 0206/Dairi Gelar Upacara 17 April: Momentum Penguatan Nasionalisme dan Profesionalisme Prajurit”

Berita Terbaru

Sulsel

Desa Lubuk Tua Muara Kelingi Adakan Sedekah Bumi

Sabtu, 19 Apr 2025 - 23:45 WIB