Jalan Lintas Tongra Via Abdya Minta Pihak Projabal Segera Membersih kan Jalan Longsoran Yang Mengenai Badan Jalan

Aswadi 5411180

- Redaksi

Jumat, 17 November 2023 - 06:41 WIB

40243 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jum’at, Nasional Detik 17 November 2023 – 11:16 WIB

Mobil Susah Melewati jalan tersebut Sempit Dan Pohon Tumbang Di Badan Jalan , Gayo Lues – Masyarakat dan pengguna jalan mengeluh akibat dua Titik longsor dan satu titik adanya pohon tumbang sudah satu Minggu belum ada upaya pihak terkait untuk kembali membersihkan sisa Material longsor yang berada di Jalan lintas Gayo Lues Via Abdya Desa Persada Tongra Kecamatan Terangun Kabupaten Gayo Lues.

Menurut warga Masyarakat yang sehari – hari melakukan perjalanan Tongra – Abdya maupun sebaliknya setiap hari kami melewati jalan lintas Tongra – Abdya bekasan Tanah longsor dan pohon tumbang hingga Kini belum ada pihak yang membersihkan Tanah longsoran yang telah memakan Lebih setengah jalan, sehingga jika Mobil mau lewat baik dari Tongra ke Abdya maupun sebaliknya agak susah melewati jalan yang terkena tersebut karena memang disamping agak sempit dan juga terganggu karena adanya pohon tumbang di jalan.

“Sehingga kami para pengendara terpaksa mengadukan kepada Kapospol Persada Tongra agar bisa membantu untuk memberitahukan kepada pihak Projabal untuk segera membersihkan timbunan untuk ada di Badan Jalan lintas tersebut,” Katanya.

Sementara Kapospol Desa Persada Tongra, Aiptu. Joko Ansari SH saat dikonfirmasi melalui pesan WhatsApp, Jum’at (17/11/2023) mengatakan, ya benar ada beberapa pengendara baik Pengendara Roda Empat maupun pengendara sepeda motor datang ke Pos Persada Tongra, melaporkan serta mengeluhkan kondisi jalan di pegunungan Tongra ada Longsoran tanah dari atas gunung sehingga menutup lebih badan jalan sehingga mereka agak susah melewati jalan lintas Abdya tersebut.

Baca Juga :  Sartika : Melalui Dashat Makanan Sehat Bergizi Tidak Harus Mahal

“Begitu kita mendapat laporan dari Para pengendara, Kita langsung menuju lokasi, ya ternyata memang benar ada badan jalan yang saat ini tertimbun longsor, sehingga mengenai badan jalan lintas sehingga Para pengendara agak susah melewati jalan lintas Abdya tersebut, apalagi pohon tumbang ada di badan jalan, untuk itu Kita berharap kepada pihak Projabal agar segera melakukan pembersihan di badan jalan tersebut agar Para pengendara bisa kembali leluasa mengendarai mobilnya dan jangan tunggu ada korban jiwa dulu baru di bersihkan, dan kepada Para pengendara agar berhati – hati melewati jalan lintas yang saat ini tertimbun longsor agar tidak terjadi yang di inginkan, semoga Para pengendara selamat dan tidak ada suatu apapun di Jalan,” Pungkasnya.

( TIM )

Berita Terkait

Bentuk Keakraban Dengan Warga,Babinsa Koramil 09/Putri Betung Melaksanakan Komsos Dengan Warga Desa Binaan
Kodim 0113/ Gayo Lues Gelar Pembagian Takjil Gratis Kepada Pengguna Jalan Yang Melintas Di Depan Pendopo Gayo Lues
Pisah Sambut Kasatresnarkoba, Kapolres Gayo Lues Ucapkan Terima Kasih
Kapolres Gayo Lues Pimpin Upacara Sertijab Kasatresnarkoba
Personel Polres Gayo Lues Salurkan Zakat profesi untuk Bantuan Bedah Rumah kepada Warga Kurang Mampu
Meriahkan HUT Persit KCK Ke-79, Persit KCK Cabang XXVI Dim 0113 Gelar Bakti Sosial Donor Darah
Ratusan Masyarakat Desa Kong Bur Hadiri Acara Israq Mikrad SAW
Bupati Terpilih Bertemu Dengan Kadis PUPR Aceh Bahas Isu Penting Infrastruktur di Gayo Lues

Berita Terkait

Minggu, 30 Maret 2025 - 08:49 WIB

Intruksi Ketua Umum Perkumpulan Wartawan Online Dwipantara, Dukung UU TNI Disahkan

Sabtu, 29 Maret 2025 - 19:13 WIB

Pernyataan Sikap Tolak Tuduhan Dan Fitnah

Sabtu, 29 Maret 2025 - 02:28 WIB

Terlibat Kasus Pemalsuan, DC Ditangkap! Sahabat Roy Marten Akhirnya Dapat Keadilan?

Jumat, 28 Maret 2025 - 15:56 WIB

Kapolres Metro Jakpus Bagi Takjil untuk Warga dan Pengguna Jalan 

Kamis, 27 Maret 2025 - 15:54 WIB

Viral..!! APH Tutup Mata Adanya Mafia Oli Berjalan Lancar Diduga Dapat Dukungan Oknum APH

Kamis, 27 Maret 2025 - 03:25 WIB

Bamsoet Ingatkan Pejabat Tinggi Negara Pentingnya Komunikasi Publik yang Baik

Kamis, 27 Maret 2025 - 01:01 WIB

Kapolri Berikan Penghargaan Rekpro Bintara ke Daffa, Sepupu Almarhum Briptu Ghalib

Kamis, 27 Maret 2025 - 00:41 WIB

Terbang ke Lampung, Kapolri dan Panglima TNI Bakal Temui Keluarga Briptu Ghalib

Berita Terbaru