Upacara Hari Pahlawan Di Lapas Nartokita Kelas IIA Pematang Siantar Kanwil Kumham Sumut, Kalapas Robinson Peranginangin Bacakan Amanat Menteri Sosial

Redaksi Medan

- Redaksi

Jumat, 10 November 2023 - 04:54 WIB

4066 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pematang Raya

Lapas Narkotika Kelas II-A Pematang Siantar melaksanakan upacara peringatan hari Pahlawan tahun 2023, dengan mengusung tema : “Semangat Pahlawan Untuk Masa Depan Bangsa Dalam Memerangi Kemiskinan dan Kebodohan”, Jumat (10/11)

Kegiatan upacara peringatan hari Pahlawan tersebut berjalan dengan penuh hikmat yang diikuti seluruh pegawai dan perwakilan narapidana yang dilaksanakan di lapangan Lapas Narkotika Kelas II-A Pematang Siantar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bertindak sebagai Inspektur Upacara, Kepala Lapas Narkotika Kelas II-A Pematang Siantar Robinson Peranginangin, Amd.IP, SH, M.Hum, Perwira Upacara Kepala Seksi Bimbingan Narapidana / Anak Didik Makson Simatupang, SH, MH dan Komandan upacara Kasubsi Sarana Kerja Manumpak Sianturi.

Baca Juga :  Wujudkan Lingkungan Bersih, Lurah Kahean Himbau Dan Beri Contoh LISA

Pada upacara tersebut, Inspektur Upacara Robinson Peranginangin, Amd.IP, SH, M.Hum dalam amanatnya membacakan teks sambutan Menteri Sosial.

Secara garis besarnya, Kalapas menyampaikan Tema peringatan hari Pahlawan tahun 2023 ini diangkat melalui renungan yang mendalam untuk menjawab ancaman penjajahan modern yang kian nyata.

Mengingat kita merupakan pasar yang besar dan dikaruniai begitu banyak sumber daya alam yang luar biasa seperti tanah yang subur, hasil laut yang melimpah, kandungan bumi yang menyimpan beragam mineral.

Baca Juga :  Lapas Narkotika Kelas IIA P.Siantar Lakukan Koordinasi Dengan Kemenag Pematangsiantar, MUI Dan Kwarcab Pramuka Simalungun Terkait MOU

Inilah tantangan yang sesungguhnya bagi generasi penerus untuk mengelola kekayaan alam dan juga potensi penduduk Indonesia bagi kejayaan Bangsa dan Negara.

Ancaman dan tantangan tersebut akan kita taklukkan berbekal dengan semangat para pejuang 10 Nop 1945, tidak mudah memang tapi pasti bisa.

Karena Pahlawan Bangsa telah mengajarkan kita nilai-nilai perjuangan, nilai yang jika kita ikuti niscaya akan membawa jejak kemenangan.

Diakhir sambutan ini saya mengucapkan : Selamat hari Pahlawan tahun 2023. Marilah kita panjatkan Doa bagi para Pahlawan yang telah gugur mendahului kita.

Berita Terkait

Lapas Narkotika Kelas IIA Pematang Siantar Ikuti Konsolidasi Kebijakan Kabupaten Tanggap Ancaman Narkoba
Pelaksanaan Sholat Jumat di Lapas Narkotika Kelas IIA Pematang Siantar Kanwil Kumham Sumut
Kasi Binadik Lapas Narkotika Pematang Siantar Kanwil Kumham Sunut Makson Simatupang Bacakan Pidato Menpora Dalam Upacara Hari Sumpah Pemuda
LAPAS NARKOTIKA KELAS IIA PEMATANGSIANTAR MELAKSANAKAN KEGIATAN RAZIA RUTIN
DETEKSI DINI GANGGUAN KAMTIB, LAP
Lapas Narkotika Kelas IIA P.Siantar Lakukan Koordinasi Dengan Kemenag Pematangsiantar, MUI Dan Kwarcab Pramuka Simalungun Terkait MOU
Razia Rutin Penggeledahan Kamar Blok Hunian Warga Binaan Di Lapas Narkotika Kelas IIA Pematang Siantar Kanwil Kumham Sumut
Kreatif, Lurah Kahean Gunakan Toa, Brosur, Hingga Medsos Himbau PBB Warganya

Berita Terkait

Jumat, 3 Mei 2024 - 11:35 WIB

Komsos Suatgas Pamtas Kewilayahan Yonif 407/PK di Kampung Kiruru

Jumat, 3 Mei 2024 - 04:55 WIB

Satgas Pamtas Yonif 407/PK Gelar Bakti Kesehatan Kepada Warga Perbatasan

Kamis, 2 Mei 2024 - 11:31 WIB

Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 407/PK Pos Werabuan Jalin Komsos Bersama Warga

Kamis, 2 Mei 2024 - 04:15 WIB

Ciptakan Rasa Aman Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 407/PK Pos Werabuan Melaksanakan Kegiatan Sweping Kendaraan

Rabu, 1 Mei 2024 - 13:54 WIB

Babinsa Koramil 1714-02 Berikan Susu Bagi Ibu Hamil

Rabu, 1 Mei 2024 - 10:06 WIB

Lestarikan Budaya Gotong Royong, Satgas Yonif 407/PK Karya Bakti Bersama Masyarakat

Rabu, 1 Mei 2024 - 07:34 WIB

Pos Mayerga Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 407/PK Berikan Pelayanan Kesehatan Gratis

Rabu, 1 Mei 2024 - 05:11 WIB

Jalin Silaturahmi Dengan Masyarakat, Satgas Pamtas Yonif 122/TS Pos KM 76 Bagikan Sembako Dan Berikan Pelayanan Kesehatan di Kampung Uskuar

Berita Terbaru