KONI Aceh Tenggara Jangan Berbisnis, Hairul Sukandi: Ada Apa di balik Penyewaan GOR ?

Nasional Detik.com

- Redaksi

Sabtu, 14 Oktober 2023 - 12:48 WIB

401,112 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Tenggara | Dugaan Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Aceh Tenggara bakal menyewa GOR selama dua tahun kepada Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh Tenggara menuai kontropersi dari kalangan atlit dan masyarakat Aceh Tenggara, Sabtu, (14/10/2023)

Menurut Hairul Sukandi yang juga sekaligus pemuda aktip berolahraga khususnya buku tangkis menampung Aspirasi dari kalangan atlit dan pengemar bulu tangkis di Aceh Tenggara bahwa sikap KONI Aceh Tenggara terkesan seperti berbisnis karena tidak ada tugas pokok dan pungsi dari KONI Aceh Tenggara untuk memanfaatkan fasilitas GOR yang mengedepankan profit atau azas keuntungan material dari pada memfasilitasi kegiatan olahraga.

Baca Juga :  Panitia PON XXI Arung Jeram Di Agara Larang Wartawan Mengambil Gambar, Ada Apa ?Panitia PON XXI Arung Jeram Di Agara Larang Wartawan Mengambil Gambar, Ada Apa ?

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hairul menilai dengan akan di sewakan gedung olahraga terhadap (GOR) KIP Aceh Tenggara secara otomatis tidak ada lagi tempat tempat olahraga khususnya bagi atlit bulu tangkis, iya melanjutkan tidak ada pilihan yang bijak yang dilakukan oleh KONI dalam hal ini tidak menyiapkan lapangan bulu tangkis alternatif oleh KONI Aceh tenggara setelah gedung GOR di sewakan nantinya

‘Kami menyayangkan sikap KONI Aceh tenggara acuh tak acuh terhadap rencana penyewaan gedung GOR sehingga tidak ada lagi tempat berolahraga bagi atlit-atlit dan pengemar bulu tangkis di Aceh Tenggara.”, katanya, (14/10)

Baca Juga :  Sekretaris Buat Laporkan Kades Desa Kene Mende Ke Kejaksaan Negeri Aceh Tenggara

Dari sisi lain, untuk meningkatkan proposionalitas atlit di Aceh Tenggara memang sangat dibutuhkan terlebih menjelang ajang-ajang pentas olahraga daerah maupun nasional harus ditingkatkan di Aceh Tenggara. Tentunya KONI harus berperan aktif dan pokus mengurus soal peningkatan Sumber Daya Manusia (SDM) di dunia olahraga seAceh tenggara. Pungkas nya Hairul Sukandi .

Berita Terkait

Kepala Desa Bungkam, Warga Bingung, Dana Menghilang: Bupati Diminta Bertindak Tegas Tanpa Pandang Lembaga atau Koneksi Politik
Di Tengah Wajib Belajar Gratis, SD Swasta Ini Diduga Jual Buku Lewat Surat Edaran
Dugaan Tipikor Dana Desa Tahun Jamak Terendus, LSM Tuntut Polres Periksa Kepala Desa dan TPK
Tarif PSK Rp500 Ribu Sekali Kencan: Pengakuan Janda Muda dan Pelanggan dari Kalangan Kepala Desa di Agara
Proyek Rp10 Miliar di Aceh Tenggara Digarap Tanpa Batching Plant, Risiko Kegagalan Konstruksi Mengintai
Pelaku Pembunuhan di Aceh Tenggara Klaim Dihina dan Diusir, Lalu Balas dengan Pembantaian
MTQ ke-XL Tingkat Kecamatan Bukit Tusam Resmi Ditutup oleh Camat Syukri, SE.MM dalam Suasana Khidmat dan Penuh Makna
Fitra Handika Selian: 51 Tahun Aceh Tenggara, Mari Bangun Masa Depan Tanpa Candu Narkoba

Berita Terkait

Minggu, 27 Juli 2025 - 19:46 WIB

Babinsa Hadir di Tengah Jemaat: Serda HK. Sipayung Amankan Ibadah Minggu di Gereja GSI Desa Polling Anak-Anak

Minggu, 27 Juli 2025 - 19:42 WIB

Membangun Kedekatan Lewat Komsos, Babinsa 07/Salak Gali Informasi Dari Tukang Cukur

Minggu, 27 Juli 2025 - 19:37 WIB

TNI Dalam Kehidupan Rohani: Babinsa 04/Tigalingga Ikut Ibadah Bersama Jemaat GKI

Sabtu, 26 Juli 2025 - 22:54 WIB

Prajurit Peduli, Rakyat Sehat: Satgas TNI Gelar Pelayanan Kesehatan Gratis di Kampung Gigobak, Distrik Sinak

Sabtu, 26 Juli 2025 - 15:21 WIB

Gelar Tertib Lalu Lintas, Anggota Subdenpom I/2-4 Dairi Amankan Jalur Depan Sekolah di Sidikalang

Sabtu, 26 Juli 2025 - 15:17 WIB

Sinergi TNI-Polri dan Sekolah: 31 Pelajar Terpilih Jadi Calon Paskibra Kecamatan Silima Pungga-Pungga

Sabtu, 26 Juli 2025 - 15:12 WIB

Dukung Semangat Paskibra, Babinsa dan Panitia HUT RI STTU Julu Bagikan Kaos Latihan

Sabtu, 26 Juli 2025 - 15:07 WIB

Babinsa Hadir di Tengah Duka: Wujud Empati TNI Untuk Warga Desa Lau Mil

Berita Terbaru