Wujudkan Resolusi Kemenkumham 2023, Kanwil Kemenkumham Sumut Berikan Pengarahan

- Redaksi

Jumat, 13 Oktober 2023 - 13:49 WIB

4091 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Medan

Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Sumatera Utara yang dalam hal ini diwakili oleh Kepala Divisi Pemasyarakatan Rudy Fernando Sianturi memberikan penguatan peningkatan kualitas dan pelayanan publik kepada seluruh Pegawai Kantor Imigrasi Kelas I Khusus TPI Medan, Jumat (13/10).

Dalam arahannya, Kepala Divisi Pemasyarakatan Rudy F Sianturi menyampaikan apresiasi atas usaha yang selama ini dibangun oleh Kanimsus Medan demi meraih predikat yang bergengsi yaitu WBK dan WBBM. “Kami dari Kantor Wilayah Sumatera Utara mengapresiasi pencapaian Bapak/Ibu sekalian yang telah meraih dan mempertahankan predikat WBK dan WBBM sebab Kanimsus Medan sudah mampu bekerja secara cepat, tepat dan ikhlas (Resolusi Kemenkumham 2023),” jelasnya.

Predikat Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) sendiri merupakan penghargaan tertinggi yang diperoleh oleh Satuan Kerja dalam mewujudkan pencegahan korupsi, kolusi dan nepotisme serta peningkatan kualitas pelayanan publik. Oleh karena itu, Rudy F. Sianturi berpesan dalam kesempatan perpisahan 5 (lima) Pejabat Kanimsus Medan yang akan menduduki jabatan baru untuk transfer knowledge di tempat tugas yang baru guna mewujudkan good governance dan Resolusi Kemenkumham 2023.

Baca Juga :  Peduli Kesehatan Peliput TMMD 121 Kodim 0210/TU,Satgaskes Cek Kesehatan Awak Media

Turut hadir dalam acara, Kepala Kanimsus TPI Medan, Johannes Fanny Satria, Kepala Bagian Program dan Hubungan Masyarakat, Hotmonaria Damanik, Kepala Bidang Perizinan dan Informasi Keimigrasian, Imam Santoso, Kepala Bidang Intelijen dan Penindakan Keimigrasian, Gelora Adil Ginting, Pejabat Kanimsus Medan beserta seluruh Pegawai yang hadir.(AVID/red)

Berita Terkait

Silaturahmi Institusional: Propam Polres Simalungun dan Denpom I/1 Pematangsiantar Perkuat Sinergitas
Pangdam I/BB Menerima Kunjungan Ketua PASI Sumut.
Polsek Perdagangan Berhasil Ciduk SP, BD Sabu di Marihat Bandar: BB 17,92 Gram Sabu Berhasil Diamankan!
Babinsa Koramil 09/NL Komunikasi Sosial (KOMSOS) Dengan Pj. Kades dan Perangkat Desa Mengenai Bantuan
Wujud Peran Aktf Babinsa, Koramil 05/BD Dampingi Penyaluran BLT Dana Desa
Pangdam I/BB Tumbuhkan Kembali Semangat dan Moril Prajurit Batalyon Armed 2/KS
Polsek Tanah Jawa Lakukan Pengamanan dan Pengaturan Lalulintas di Lokasi Perbaikan Jalan Hatonduhan
Polres Simalungun Kembali Lakukan Penyelidikan Dugaan Tambang Pasir Ilegal di Desa Perdagangan II

Berita Terkait

Kamis, 12 Desember 2024 - 16:01 WIB

Pangdam I/BB Menerima Kunjungan Ketua PASI Sumut.

Kamis, 12 Desember 2024 - 15:49 WIB

Polsek Perdagangan Berhasil Ciduk SP, BD Sabu di Marihat Bandar: BB 17,92 Gram Sabu Berhasil Diamankan!

Kamis, 12 Desember 2024 - 15:41 WIB

Babinsa Koramil 09/NL Komunikasi Sosial (KOMSOS) Dengan Pj. Kades dan Perangkat Desa Mengenai Bantuan

Kamis, 12 Desember 2024 - 15:33 WIB

Wujud Peran Aktf Babinsa, Koramil 05/BD Dampingi Penyaluran BLT Dana Desa

Kamis, 12 Desember 2024 - 14:13 WIB

Pangdam I/BB Tumbuhkan Kembali Semangat dan Moril Prajurit Batalyon Armed 2/KS

Kamis, 12 Desember 2024 - 14:04 WIB

Polsek Tanah Jawa Lakukan Pengamanan dan Pengaturan Lalulintas di Lokasi Perbaikan Jalan Hatonduhan

Kamis, 12 Desember 2024 - 13:52 WIB

Polres Simalungun Kembali Lakukan Penyelidikan Dugaan Tambang Pasir Ilegal di Desa Perdagangan II

Rabu, 11 Desember 2024 - 15:33 WIB

Pama Ajendam I/BB Letda Caj Irwansyah Raih Prestasi dan Kenangan Manis di Kodim 0201/Medan

Berita Terbaru