Bangga..!!! Lapas Binjai Jadi Salah Satu UPT Pemasyarakatan Percontohan Penyelenggaraan Layanan Kesehatan se Indonesia

- Redaksi

Kamis, 12 Oktober 2023 - 16:29 WIB

40288 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Binjai – Dalam rangka meningkatkan kualitas pelaksanaan Layanan Kesehatan Pemasyarakatan Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia melalui Direktorat Jenderal Pemasyarakatan, telah ditetapkan 40 Rutan, Lapas dan LPKA Percontohan Penyelenggaraan Layanan Kesehatan Pemasyarakatan,Salah satu Unit Pelaksana Teknis (UPT) Pemasyarakatan di Kanwil Kemenkumham Sumut yaitu Lapas Kelas IIA Binjai menjadi salah satu UPT percontohan tersebut.(Rabu 11/10/2023).

Baca Juga :  Puluhan Kader GM FKPPI Sumut Hadiri Pencanangan Gerakan Revitalisasi Sungai Deli Yang Diresmikan Kasad

Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Binjai, Theo Adrianus,A. Md.IP.,S.H.,M.H menghadiri penguatan Penguatan Kapasitas Pengendalian Penyakit Menular HIV-AIDS dan TBC di Jakarta yang diselenggarakan mulai 11 Oktober sampai dengan 13 Oktober 2023.

bahwa diperlukan adanya Rutan dan Lapas percontohan dalam penyelenggaraan Layanan Kesehatan sebagai pusat pembelajaran
UPT Pemasyarakatan pada wilayah setempat, sesuai semangat Corporate University (CORPU) dalam penyelenggaraan Layanan Kesehatan sesuai standar bagi Tahanan dan Narapidana.

Penguatan Layanan Kesehatan serta dukungan terhadap pembinaan, pengawasan dan Kerjasama, diharapkandapat memastikan layanan Kesehatan di UPT Pas sesuai dengan standar Kesehatan.(Humas/RKP).

Berita Terkait

Silaturahmi Institusional: Propam Polres Simalungun dan Denpom I/1 Pematangsiantar Perkuat Sinergitas
Pangdam I/BB Menerima Kunjungan Ketua PASI Sumut.
Polsek Perdagangan Berhasil Ciduk SP, BD Sabu di Marihat Bandar: BB 17,92 Gram Sabu Berhasil Diamankan!
Babinsa Koramil 09/NL Komunikasi Sosial (KOMSOS) Dengan Pj. Kades dan Perangkat Desa Mengenai Bantuan
Wujud Peran Aktf Babinsa, Koramil 05/BD Dampingi Penyaluran BLT Dana Desa
Pangdam I/BB Tumbuhkan Kembali Semangat dan Moril Prajurit Batalyon Armed 2/KS
Polsek Tanah Jawa Lakukan Pengamanan dan Pengaturan Lalulintas di Lokasi Perbaikan Jalan Hatonduhan
Polres Simalungun Kembali Lakukan Penyelidikan Dugaan Tambang Pasir Ilegal di Desa Perdagangan II

Berita Terkait

Kamis, 12 Desember 2024 - 16:01 WIB

Pangdam I/BB Menerima Kunjungan Ketua PASI Sumut.

Kamis, 12 Desember 2024 - 15:49 WIB

Polsek Perdagangan Berhasil Ciduk SP, BD Sabu di Marihat Bandar: BB 17,92 Gram Sabu Berhasil Diamankan!

Kamis, 12 Desember 2024 - 15:41 WIB

Babinsa Koramil 09/NL Komunikasi Sosial (KOMSOS) Dengan Pj. Kades dan Perangkat Desa Mengenai Bantuan

Kamis, 12 Desember 2024 - 15:33 WIB

Wujud Peran Aktf Babinsa, Koramil 05/BD Dampingi Penyaluran BLT Dana Desa

Kamis, 12 Desember 2024 - 14:13 WIB

Pangdam I/BB Tumbuhkan Kembali Semangat dan Moril Prajurit Batalyon Armed 2/KS

Kamis, 12 Desember 2024 - 14:04 WIB

Polsek Tanah Jawa Lakukan Pengamanan dan Pengaturan Lalulintas di Lokasi Perbaikan Jalan Hatonduhan

Kamis, 12 Desember 2024 - 13:52 WIB

Polres Simalungun Kembali Lakukan Penyelidikan Dugaan Tambang Pasir Ilegal di Desa Perdagangan II

Rabu, 11 Desember 2024 - 15:33 WIB

Pama Ajendam I/BB Letda Caj Irwansyah Raih Prestasi dan Kenangan Manis di Kodim 0201/Medan

Berita Terbaru