Polda Riau Menggelar Pesta Rakyat dalam Rangka Penganugerahan Gelar Adat Riau

Nasional Detik.com

- Redaksi

Jumat, 29 September 2023 - 18:45 WIB

40424 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PEKANBARU, NASIONAL DETIK.COM – Polda Riau menggelar pesta rakyat dalam rangka penganugerahan gelar adat kepada Tuan Irjen Muhammad Iqbal yang disematkan gelar Datuk Seri Jaya Perkasa Setia Negeri, Jumat (29/9/2023) sore.

Pesta rakyat ini dimeriahkan juga dengan aksi panggungnya hiburan dan pentas seni budaya Melayu dan bazar produk-produk UMKM.

Kapolda Riau Irjen Pol Mohammad Iqbal menerima gelar adat dari Lembaga Adat Melayu (LAM) Riau, di Balairung Tennas Effendy Gedung LAM Riau, Jalan Diponegoro, Pekanbaru, Jumat pagi.

“Acara ini merupakan bentuk rasa syukur saya atas penabalan gelar kehormatan adat ini. Ini adalah anugerah yang sangat luar biasa bagi saya sekeluarga. Baik saya secara pribadi, keluarga, dan selaku Kapolda,” kata Irjen Iqbal.

Menurut dia, gelar adat yang diterimanya sekaligus merupakan amanah. Ia pun berkomitmen untuk menjaga gelar tersebut.

“Saya harus menjaga ini, menjaga gelar, menjaga kearifan lokal adat istiadat, dan juga menjaga semangat agar saya melakukan tugas-tugas kepolisian, memelihara keamanan, memelihara ketertiban masyarakat, sebagai pelindung, pelayan dan pengayom masyarakat,” kata Irjen Iqbal.

Baca Juga :  Dirugikan Karena Rumahnya Rusak, ini Deretan Kontroversi Ninja Xpress di Berbagai Daerah

Acara syukuran yang di gelar di halaman apel Mapolda Riau, Jumat (29/09/2023) siang, sekitar pukul 15.00 WIB ini turut dihadiri Gubernur Riau, Datuk Seri Setia Amanah Syamsuar, Ketua DPRD Provinsi Riau Yulisman, Forkopimda Riau, Pejabat Utama Polda Riau, seluruh Kapolres Jajaran Polda Riau, Pj Walikota Pekanbaru, Ketua Umum LAM Riau, Datuk Seri Taufik Ikram Jamil, Ketua Umum Majelis Kerapatanh Adat, Datuk H Raja Marjohan Yusuf, para Datuk LAM Riau, tokoh masyarakat, tokoh agama serta tamu undangan lainnya.

Jurnalis: (Robet Hutauruk)

Berita Terkait

Brigjen TNI Sugiyono Sambut Kedatangan Letjen TNI Mochammad Hasan
Tingkatkan Kreatifitas Anak, kepsek SDN 62 Taja P5 bertemakan ‘ Bandung Lautan Api’
KI Riau Award 2024, Pemko Pekanbaru Raih Penghargaan Paling Informatif
Jalin Silahturahmi dengan PEPABRI,Begini Pesan Brigjen TNI Sugiyono
Polda Riau Apresiasi DPP SPKN Atas Penyelenggara Talk Show Anti Korupsi
Terima Uang dan Kangkangi Kode Etik Pengacara Viral Pekanbaru diberhentikan Secara Tetap
Kolonel Kavaleri Eko Agus Nugroho Hadiri Pengambilan Sumpah Sekretaris Daerah Provinsi Riau  
Danrem 031/Wira Bima Jadi Irup Upcara HUT ke 79 TNI

Berita Terkait

Minggu, 5 Januari 2025 - 14:04 WIB

Bukti Kesadaran, Masyarakat Serahkan Senpi Rakitan secara Sukarela

Minggu, 5 Januari 2025 - 13:40 WIB

Umat Kristiani Satgas 641/Bru Ibadah Minggu Awal Tahun, Penuh Dengan Sukacita Damai Sejahtera

Minggu, 5 Januari 2025 - 13:24 WIB

Prajurit Buaya Putih Jaga Kesehatan di Pedalaman Papua

Minggu, 5 Januari 2025 - 01:37 WIB

Anjangsana Ke Rumah Masyarakat Perbatasan, Pererat Silaturahmi Satgas Yonif 131/BRS Dengan Masyarakat Kampung Scofro

Minggu, 5 Januari 2025 - 00:39 WIB

Kado Tahun Baru Satgas Yonzipur 5/ABW, Wujud Perhatian dan Kebersamaan

Jumat, 3 Januari 2025 - 12:46 WIB

Kodam I/BB Respon Cepat Amankan Pelaku Begal di Binjai

Jumat, 3 Januari 2025 - 04:58 WIB

Prajurit Yonif 323 Buaya Putih Bagi Resep Kue Spesial untuk Warga Wako

Kamis, 2 Januari 2025 - 15:57 WIB

Peduli Harga Sembako, Koramil 12/LP Tinjau Langsung Harga Di Pekan Langga Payung

Berita Terbaru