Polres Tanah Karo Laksanakan Penghijauan di Wilayah Berastagi

Nur Kennan Br. Tarigan

- Redaksi

Rabu, 23 Agustus 2023 - 09:19 WIB

4095 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karo, Sumut Nasionaldetik.com
Polres Tanah Karo menggelar kegiatan penghijauan di kawasan Berastagi, Rabu (23/08/2023). Kegiatan yang diberi tema Polri Lestarikan Negeri ini, digelar di Lapangan Tembak Asrama Polri Caturprasetya Peceren Berastagi.

Pada kegiatan ini, dimulai dengan pukul 08.00 WIB dilaksanakan Zoom Meeting penanaman bibit Pohon secara serentak dari Pulau Rinca Taman Nasional. Kapolres Tanah Karo AKBP Wahyudi Rahman, S.H, S.I.K, M.M, mengatakan bahwa Kegiatan Polri Lestarikan Negeri Penghijauan sejak dini dilaksanakan secara serentak seluruh Indonesia.

“Kegiatan ini merupakan acara yang digelar serentak di Seluruh Indonesia,” Kata Kapolres.

Di Polres Tanah Karo sendiri, kegiatan ini dilakukan secara serentak di 10 jajaran Polsek di bawah Polres Tanah Karo. Untuk Polres Tanah Karo, sebanyak 1000 bibit pohon akan kita tanam.

“Kegiatan ini bertujuan untuk Menghasilkan udara dan air yg bersih dan mengatasi pemanasan global,” Katanya.

Pada kegiatan ini, turut dihadiri Ketua Cabang Bhayangkari Tanah Karo, NY Astri Wahyudi Rahman, Bupati Karo diwakili oleh Wakil Bupati, Theopilus Ginting, Kajari Karo diwakili oleh Kasubsie Penuntutan, Martin Luter, S.H. Dandim 0205/TK diwakili oleh Pasiops, Kapten Inf J. Tampubolon, Kades Peceren, Milala Purba, PJU Polres Tanah Karo, dan Personil Polres Tanah Karo.

( Nur kennan Tarigan)

Baca Juga :  Temukan Mobil Tanki, Diduga Angkut Minyak Tanpa Surat Izin

Berita Terkait

Rutan Kabanjahe Gelar Rapat Dinas, Penguatan Tugas dan Fungsi Pegawai
Kolaborasi Dengan Pemuda Muhammadiyah, Rutan Kelas I Medan Buka Pesantren Kilat Warga Binaan Gelombang Ke-2
Warga Binaan Antusias Ikuti Lomba Adzan dan Ayat Pendek Bertema ‘Ngabuburide Fazzio’ di Lapas Kelas I Medan
Lapas Kelas I Medan Tutup Pesantren Kilat Ramadan 1446 H
Luapan Debit Air Situ Bahar Genangi Jalan dan Rumah Warga
Rutan Balige Kembangkan Peternakan Ayam Kampung untuk Dukung Ketahanan Pangan
Kasikorwas Polsus Direktorat Bimas Polda Sumut Lakukan Kunjungan Silaturahmi ke Lapas Kelas I Medan
Kanwil Kemenkum Sumut Laksanakan Rapat dengan Stakeholder terkait Penyusunan Peta Permasalahan Hukum Sumut Tahun 2025

Berita Terkait

Selasa, 18 Maret 2025 - 04:40 WIB

Rutan Kabanjahe Gelar Rapat Dinas, Penguatan Tugas dan Fungsi Pegawai

Senin, 17 Maret 2025 - 23:14 WIB

Warga Binaan Antusias Ikuti Lomba Adzan dan Ayat Pendek Bertema ‘Ngabuburide Fazzio’ di Lapas Kelas I Medan

Senin, 17 Maret 2025 - 22:32 WIB

Lapas Kelas I Medan Tutup Pesantren Kilat Ramadan 1446 H

Senin, 17 Maret 2025 - 21:35 WIB

Luapan Debit Air Situ Bahar Genangi Jalan dan Rumah Warga

Senin, 17 Maret 2025 - 17:13 WIB

Rutan Balige Kembangkan Peternakan Ayam Kampung untuk Dukung Ketahanan Pangan

Senin, 17 Maret 2025 - 15:44 WIB

Kasikorwas Polsus Direktorat Bimas Polda Sumut Lakukan Kunjungan Silaturahmi ke Lapas Kelas I Medan

Senin, 17 Maret 2025 - 14:13 WIB

Kanwil Kemenkum Sumut Laksanakan Rapat dengan Stakeholder terkait Penyusunan Peta Permasalahan Hukum Sumut Tahun 2025

Senin, 17 Maret 2025 - 14:09 WIB

Kanwil Kemenkum Sumut-Pemkab Tapanuli Tengah Bersinergi Optimalkan Penyusunan Ranperda

Berita Terbaru

BREBES

Mudik Aman Keluarga Nyaman, Polsek Paguyangan Pasang Baliho

Selasa, 18 Mar 2025 - 04:15 WIB

KARO

Selasa, 18 Mar 2025 - 03:38 WIB