Komisi A Humbang Hasundutan study tiru ke DPPKB kabupaten Aceh Tenggara

Nasional Detik.com

- Redaksi

Rabu, 26 Juli 2023 - 17:39 WIB

40165 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Tenggara Nasionaldetik.com-Study tiru anggota DPR komisi A Kabupaten Humbang Hasundutan ke Kabupaten Aceh Tenggara.

Kepala DPPKB kabupaten Aceh Tenggara adakan study tiru dengan anggota DPR komisi A Kubupaten Humbang Hasundutan di ruangan Aula kantor DPPKB Kabupaten Aceh Tenggara oleh Budi Afrizal SKM MKM.

Acara studi tiru dihadiri komisi A Humbang Hasundutan Daniel Banjar nahor SH ketua komisi A Laston Sinaga wakil ketua komisi A Guntur S Simamora ST sekretaris komisi A Zamanat Sihite anggota Komisi A Martini purba.SE. anggota Komisi A Normauli Simarmata anggota Komisi A Darwin Sarman Marbun A.MD dari daerah Dolok Sanggul.


Anggota DPR komisi A, Humbang Hasundutan study tiru ke DPPKB Kabupaten Aceh Tenggara. Kepala DPPKB Budi Afrizal SKM MKM, menyambut dengan hangat kedatangan rombongan yang berjumlah 7 orang di Ruang Rapat DPPKB, Rabu (27/Juli/2023) pagi. Study tiru terkait Pelaksanaan Kegiatan Tim Pendamping Keluarga (TPK) dalam upaya penurunan Stunting, Kegiatan Kampung Keluarga Berkualitas, Kegiatan Pelayanan Keluarga Berencana.

Dalam pelaksanaanya, rangkaian kunjungan study tiru ini diawali dengan sambutan sekaligus perkenalan dari kedua OPD yang bertemu. Kemudian dilanjutkan dengan presentasi ekspose program unggulan Keluarga Berencana dari DPPKB Kabupaten Aceh Tenggara yang disampaikan langsung oleh kepala Dinas DPPKB Kabupaten Aceh Tenggara, Budi Afrizal SKM MKM hingga sesi tanya jawab, berakhir dengan makan bersama.

Baca Juga :  Personel Polres Aceh Tenggara Gelar Donor Darah dalam Rangka HUT Ke - 72 Humas Polri Tahun 2023

Kepala DPPKB kabupaten Aceh Tenggara mengatakan, keberhasilan Kabupaten Aceh Tenggara dalam melaksanakan Program Bangga Kencana dan penurunan Stunting serta banyak prestasi dan inovasi yang diraih karena semua jajaran saling mendukung serta bersinegritas dengan semua pihak.

“Dengan adanya Kunjungan ini, ke depannya silaturahmi di antara kedua dinas dapat terjaga dan kita dapat saling mendukung dan membantu percepatan pencapaian program-program Bangga Kencana dan penurunan Stunting,” imbuhnya.

 

Penulis (Saidul)

Berita Terkait

Bupati Aceh Tenggara Buka Musrenbang RKPK Tahun 2026, Dapil III
Bupati Aceh Tenggara Buka Puasa Bersama Tim Safari Ramadhan Pemerintah Aceh, Dan Anak Yatim
SMP Negeri PERISAI Satu-satunya Sekolah Negeri di Kabupaten Aceh Tenggara yang Masih Memiliki Prestasi Yang “Gemilang”
Pj Bupati Aceh Tenggara dan Bupati Terpilih Menyerahkan Bantuan Masa Panik Untuk Korban Bencana Kebakaran
Prajurit Kompi Senapan A Yonif 114/SM Sigap Atasi Kebakaran di Lawe Pehkedinen
Junaidi Maruto Plt. Kasek SMKN PP Kutacane
Danrem 132/Tdl Sambut Tim Dalproggar TNI-AD Tahap II TA. 2024 di Bandara Mutiara SIS Al-Jufry Palu
Karya Bhakti Koramil 08/Duren Sawit Giat Bersihkan Tumpukan Sampah

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:17 WIB

Direktur Jenderal Pemasyarakatan, Mashudi Kunjungi Rutan Kelas I Medan

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:14 WIB

Rutan Kelas I Medan Gelar Rapat Anggota Tahunan Koperasi Pegawai Tahun Buku 2024

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:09 WIB

Ramadhan Penuh Berkah, Rutan Kelas I Medan Kembali Bagi-Bagi Takjil Kepada Masyarakat

Jumat, 14 Maret 2025 - 14:46 WIB

Momentum Bulan suci ramadhan, PT Delik Jatim Group Laksanakan giat Berbuka Puasa Bersama

Jumat, 14 Maret 2025 - 09:43 WIB

Setelah Skandal Korupsi Pertamina, Penyelewengan Pertalite di Brebes Terungkap

Jumat, 14 Maret 2025 - 06:45 WIB

Polda Sumut Gelar Buka Puasa Bersama Polri dan Media, Perkuat Sinergi Jaga Kamtibmas

Jumat, 14 Maret 2025 - 03:31 WIB

FP4 Menduga Dana 74.2 Milyar dari PT. AMNT Hanya Sebagian Dibahas di Banggar DPRD, Sisanya di Mana??

Jumat, 14 Maret 2025 - 02:14 WIB

Dinkes Pacitan Ingatkan Masyarakat Akan Bahaya Bahan Kimia Dalam Asap Petasan

Berita Terbaru